Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Matikan komputer dengan tombol 'on/off,' apakah aman?

Matikan komputer dengan tombol 'on/off,' apakah aman? Tombol power laptop. © Digitaltren

Merdeka.com - Apakah Anda takut mematikan laptop atau komputer langsung dengan memencet tombol power? Jika iya, Anda tidak sendirian. Karena di luar sana banyak yang khawatir bila komputer mereka akan rusak bila melakukan hal tersebut.

Lalu, apakah anggapan itu benar?

Jawabannya adalah salah! Komputer dan laptop yang ada saat ini sudah sangat cerdas dan didesain agar dapat mati dengan 'hati-hati'.

Ya, saat Anda menekan tombol power atau on/off maka komputer akan mengirim perintah pada sistem operasi untuk mematikan semua kegiatan yang ada sebelum akhirnya benar-benar mati. Dengan begitu hardware dan software komputer tidak akan terkena dampak negatif atau kerusakan.

Komputer modern mempunyai sebuah teknologi yang bernama ACPI (Advanced Configuration and Power Interface) yang bisa membuatnya aman saat dimatikan menggunakan tombol power. ACPI sendiri juga berperan dalam fitursleep atau hibernasi komputer.

Di kasus lain, jika Anda mempunyai komputer tua yang berumur di atas 10 tahun atau yang dijual dengan sistem operasi Windows 95 atau Windows 98, sebaiknya Anda menghindari cara mematikan komputer dengan tombol power. Sebab, komputer tua akan secara otomatis memutus arus listrik ke seluruh hardware jika Anda tombol power ditekan.

Hal tersebut tentunya dapat merusak komputer, termasuk hard disk yang dipaksa untuk berhenti secara tiba-tiba.

Nah, hal yang harus dihindari oleh pengguna adalah mematikan komputer yang sedang hang dengan menekan tombol on/off. Saat komputer hang, maka sinyal ACPI yang dikirimkan ke Windows kemungkinan besar juga akan terkendala. Sehingga hang komputer akan semakin parah.

Untuk menyelesaikan masalah tersebut, banyak user yang menekan tombol on/off beberapa detik untuk mematikan komputer secara paksa. Cara ini memang sering membuahkan hasil, namun perlu diketahui bila metode 'ekstrem' ini bisa membuat data-data penting Anda yang belum tersimpan hilang.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Aduh! Penelitian Terbaru Buktikan Dampak Penggunaan Komputer Terhadap Risiko Disfungsi Ereksi
Aduh! Penelitian Terbaru Buktikan Dampak Penggunaan Komputer Terhadap Risiko Disfungsi Ereksi

Kebiasaan penggunaan komputer atau laptop terlalu lama bisa menjadi pemicu masalah disfungsi ereksi.

Baca Selengkapnya
Cara Memperbaiki Keyboard Laptop, Mudah Dipraktikkan
Cara Memperbaiki Keyboard Laptop, Mudah Dipraktikkan

Cara memperbaiki dan membersihkan keyboard laptop sebenarnya cukup mudah dilakukan.

Baca Selengkapnya
Fungsi Keyboard Komputer dan Laptop, Pahami demi Mempermudah Pekerjaanmu
Fungsi Keyboard Komputer dan Laptop, Pahami demi Mempermudah Pekerjaanmu

Bukan hanya untuk mengetik saja, keyboard ternyata mempunyai fungsi yang tak semua orang bisa mengetahuinya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Fungsi Mouse Komputer, Lengkap Beserta Jenis dan Cara Kerjanya
Fungsi Mouse Komputer, Lengkap Beserta Jenis dan Cara Kerjanya

Fungsi mouse komputer yang utama ialah menunjukkan letak kursor.

Baca Selengkapnya
Komputer Berusia 50 Tahun Lebih Ditemukan saat Bersih-bersih Rumah, Tanpanya Mustahil Ada Macbook dan Android, Ini Penampakannya
Komputer Berusia 50 Tahun Lebih Ditemukan saat Bersih-bersih Rumah, Tanpanya Mustahil Ada Macbook dan Android, Ini Penampakannya

Ditemukan tak sengaja saat sedang bersih-bersih rumah. Tanpa komputer ini tak akan muncul Apple dan Android.

Baca Selengkapnya
7 Tanda Bahaya Baterai HP dan Laptop Bisa Meledak
7 Tanda Bahaya Baterai HP dan Laptop Bisa Meledak

Berikut adalah tanda-tanda bahaya baterai HP dan laptop bisa menimbulkan ledakan.

Baca Selengkapnya
Mengapa Sih Kita Memicingkan Mata ketika Mencoba Melihat Lebih Jelas?
Mengapa Sih Kita Memicingkan Mata ketika Mencoba Melihat Lebih Jelas?

Manfaat utama dari menyipitkan mata adalah mengurangi jumlah cahaya yang masuk ke mata agar kita melihat lebih jelas.

Baca Selengkapnya
Pria Bobol Rumah Curi Laptop, Saat Dilacak sedang Makan Sate, Barang Ketemu tapi Maling Auto Kabur
Pria Bobol Rumah Curi Laptop, Saat Dilacak sedang Makan Sate, Barang Ketemu tapi Maling Auto Kabur

Seorang maling membobol rumah mencuri laptop, saat dilacak ternyata sedang asyik nongkrong makan sate di pinggir jalan.

Baca Selengkapnya
Momen Wanita Histeris saat Kondisi Banjir, Panik Lihat Laptop dan Ijazahnya Terendam
Momen Wanita Histeris saat Kondisi Banjir, Panik Lihat Laptop dan Ijazahnya Terendam

Wanita ini baru mendapatkan ijazah pada penghujung 2023 lalu.

Baca Selengkapnya