Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Makanan sehat sumber zat besi selain daging

5 Makanan sehat sumber zat besi selain daging Ilustrasi bayam. ©Shutterstock.com/ Maria Komar

Merdeka.com - Zat besi adalah salah satu mineral penting yang dibutuhkan untuk kualitas kesehatan tubuh anda. Kekurangan zat besi akan menyebabkan anemia. Selain itu zat besi bermanfaat untuk menyimpan dan mentransfer oksigen di dalam darah ke seluruh tubuh.

Oleh karena itu konsumsilah makanan kaya zat besi berikut seperti dilansir dari fitnea.com.

Makanan laut

Makanan laut seperti kerang kaya akan zat besi. Makanan laut dapat memenuhi kebutuhan zat besi 40% hingga 100% dari asupan zat besi harian yang dibutuhkan oleh tubuh.

Bayam

Bayam adalah sayuran yang dapat memenuhi kebutuhan zat besi Anda. Selain zat besi, bayam juga mengandung vitamin C yang dapat meningkatkan penyerapan zat besi dalam tubuh Anda.

Sereal

Awali hari Anda dengan mengonsumsi menu sarapan sehat seperti sereal. Selain mengandung zat besi, sereal juga mengandung serat dan vitamin.

Hati ayam

Hati ayam adalah salah satu sumber zat besi hewani. Satu ons hati ayam mengandung hampir seperlima zat besi harian yang dibutuhkan tubuh.

Tahu

Tahu dapat mencukupi 35% kebutuhan zat besi harian. Tahu merupakan makanan yang mudah untuk diolah menjadi makanan yang lezat.

Ternyata selain daging, terdapat makanan yang juga mengandung zat besi. Makanan di atas dapat menjadi pilihan bagi Anda yang ingin meningkatkan asupan zat besi namun ingin menghindari kolesterol.

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
8 Jenis Kacang yang Lezat dan Sangat Berguna untuk Mengatasi Kekurangan Zat Besi
8 Jenis Kacang yang Lezat dan Sangat Berguna untuk Mengatasi Kekurangan Zat Besi

Kacang-kacangan merupakan jenis makanan sehat yang bisa memenuhi kebutuhan zat besi tubuh.

Baca Selengkapnya
Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa
Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa

Pada saat berbuka puasa, terdapat sejumlah makanan yang terbaik untuk dikonsumsi demi kesehatan dan kebugaran tubuh.

Baca Selengkapnya
6 Jenis Beras di Indonesia, Lengkap Beserta Penjelasannya
6 Jenis Beras di Indonesia, Lengkap Beserta Penjelasannya

Beras merupakan salah satu sumber makanan pokok memiliki banyak sekali manfaat untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Dampak Kekurangan Zat Besi pada Anak, Bisa Pengaruhi Kecerdasan si Kecil
Dampak Kekurangan Zat Besi pada Anak, Bisa Pengaruhi Kecerdasan si Kecil

Kekurangan zat besi memiliki dampak yang serius pada kesehatan anak. Zat besi adalah nutrisi penting yang diperlukan untuk tumbuh kembang mereka.

Baca Selengkapnya
Makanan yang Bisa Melemahkan Tulang, Segera Batasi Asupannya
Makanan yang Bisa Melemahkan Tulang, Segera Batasi Asupannya

Makanan yang bisa melemahkan tulang adalah makanan yang mengandung zat-zat yang dapat mengurangi kalsium, vitamin D, atau mineral lainnya.

Baca Selengkapnya
5 Jenis Makanan yang Boleh Disantap di Atas Jam 7 Malam
5 Jenis Makanan yang Boleh Disantap di Atas Jam 7 Malam

Makanan yang mudah dicerna di pagi hari belum tentu mudah dicerna di malam hari. Yuk, simak makanan yang boleh disantap saat malam!

Baca Selengkapnya
7 Jenis Buah yang Mengandung Zat Besi, Ketahui Manfaatnya
7 Jenis Buah yang Mengandung Zat Besi, Ketahui Manfaatnya

Zat besi berperan dalam metabolisme energi, fungsi kognitif, dan dukungan sistem kekebalan tubuh.

Baca Selengkapnya
8 Zat Pengawet Makanan yang Aman untuk Dikonsumsi
8 Zat Pengawet Makanan yang Aman untuk Dikonsumsi

Merdeka.com merangkum 8 zat pengawet makanan yang boleh dikonsumsi dengan aman.

Baca Selengkapnya
10 Makanan Tinggi Serat yang Baik untuk Anak Balita, Ini Rekomendasinya
10 Makanan Tinggi Serat yang Baik untuk Anak Balita, Ini Rekomendasinya

Mengonsumsi makanan kaya serat penting untuk membangun fondasi kesehatan yang kokoh bagi anak.

Baca Selengkapnya