Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

KPK masih lacak total aset kekayaan Irjen Djoko

KPK masih lacak total aset kekayaan Irjen Djoko

Merdeka.com - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah melakukan penyitaan terhadap beberapa aset kekayaan yang dimiliki tersangka kasus dugaan korupsi simulator SIM, Irjen Pol Djoko Susilo. Namun demikian, dari penelusuran yang sedang berjalan, KPK belum mendapat kesimpulan mengenai total aset yang dimiliki bekas Kepala Korlantas Mabes Polri ini.

"Saya belum dapat laporan yang detil dari penyidik di sana. Karena asset tracing (penelusuran aset) jalan terus," ujar Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto di Hotel Le Meridien, Jl Sudirman, Jakarta, Rabu (13/3).

Bambang mengatakan, tim penelusuran aset bekerja berdasarkan informasi yang berasal dari masyarakat. Namun demikian, kata dia, pihaknya akan melakukan pembatasan terhadap informasi publik tersebut dan menghentikan proses pelacakan itu lantaran dikhawatirkan dapat mempengaruhi penyidikan.

"Kan kita harus berhenti, kita nahan orang gitu lho. Nah ini yang harus segera diputuskan kapan kita berhenti untuk mulai melanjutkan atau kita pakai cara yang ini (penelusuran aset), karena kita pakau TPPU juga. Jadi kita berhenti dulu di titik ini, tapi proses penyidikan jalan terus," terang Bambang.

Selanjutnya, Bambang menjelaskan, hasil penelusuran ini akan dipakai di pengadilan. "Ini akan dipakai untuk pembuktian dalam proses pengadilan, jadi langsung jump in di pengadilan," ucap dia.

Tetapi, Bambang menambahkan, proses penghentian penelusuran tersebut belum diputuskan pimpinan KPK hingga saat ini. "Kita sedang mengenal lebih jauh, sudah sampai di mana posisi penyidikan," pungkas dia.

(mdk/ren)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
KPK Periksa IRT Usut Kasus Bupati Sidoarjo Potong Dana Insentif ASN
KPK Periksa IRT Usut Kasus Bupati Sidoarjo Potong Dana Insentif ASN

Dalam kasus ini, KPK telah menetapkan Kasubag Umum dan Kepegawaian BPPD Siska Wati sebagai tersangka korupsi pemotongan dana insentif ASN Sidoarjo

Baca Selengkapnya
KPK Pastikan Jemput Paksa Bupati Sidoarjo Muhdlor Ali Jika Mangkir Lagi Pemeriksaan
KPK Pastikan Jemput Paksa Bupati Sidoarjo Muhdlor Ali Jika Mangkir Lagi Pemeriksaan

Proses praperadilan Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali yang mulai berjalan di pengadilan tidak akan menghentikan proses penyidikan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
KPK Dikabarkan Operasi Tangkap Tangan di Sidoarjo, Sejumlah ASN Diamankan
KPK Dikabarkan Operasi Tangkap Tangan di Sidoarjo, Sejumlah ASN Diamankan

Walaupun sudah mengamankan sejumlah pihak, namun belum ada keterangan dari KPK.

Baca Selengkapnya
KPK Amankan 4 Koper Usai Geledah Rumah Dinas Bupati Sidoarjo Terkait Korupsi Dana Insentif
KPK Amankan 4 Koper Usai Geledah Rumah Dinas Bupati Sidoarjo Terkait Korupsi Dana Insentif

Dari yang terlihat, setidaknya ada 4 koper yang dibawa oleh petugas KPK

Baca Selengkapnya
Irjen Karyoto Blak-blakan Nasib Kasus Kebocoran Data KPK Soal Korupsi ESDM
Irjen Karyoto Blak-blakan Nasib Kasus Kebocoran Data KPK Soal Korupsi ESDM

Irjen Pol Karyoto akhirnya buka suara soal kejelasan nasib kasus dugaan kebocoran data KPK perkara korupsi Kementerian ESDM

Baca Selengkapnya
KPK Tetapkan Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto Jadi Tersangka TPPU
KPK Tetapkan Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto Jadi Tersangka TPPU

Hanya saja Ali enggan untuk membeberkan sejumlah aset yang telah disita tersebut.

Baca Selengkapnya
Dipanggil Terkait Kasus Korupsi Eks Mentan SYL, Kepala Bapanas Arief Prasetyo Tak Penuhi Panggilan KPK
Dipanggil Terkait Kasus Korupsi Eks Mentan SYL, Kepala Bapanas Arief Prasetyo Tak Penuhi Panggilan KPK

Arief Prasetyo meminta penjadwalan ulang. Ali menjamin, KPK akan menginformasikan jadwal pemeriksaan berikutnya.

Baca Selengkapnya
Jokowi Kembali Singgung UU Perampasan Aset: Bolanya Ada di DPR
Jokowi Kembali Singgung UU Perampasan Aset: Bolanya Ada di DPR

Jokowi Kembali Singgung UU Perampasan Aset: Bolanya Ada di DPR

Baca Selengkapnya