Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

TNI AU berharap pembelian Super Tucano dari Brasil jalan terus

TNI AU berharap pembelian Super Tucano dari Brasil jalan terus Pesawat Baru TNI AU . ©2012 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Pemerintah Brasil mengancam menghentikan hubungan bilateral terhadap Indonesia terkait warga negara mereka yang dieksekusi mati lantaran mengedarkan narkoba. Kerjasama Alat Utama Sistem Pertahanan pun dipastikan terganggu jika hubungan kedua negara tak membaik.

Pemerintah Indonesia telah membeli pesawat Super Tucano versi EMB-314/A-29B dari Brasil. Rencananya sebanyak 16 unit pesawat serang darat ini akan memperkuat untuk TNI Angkatan Udara. Saat ini sudah ada 8 Super Tucano yang dioperasikan TNI AU.

Namun pembelian lanjutan tersebut terancam batal lantaran hubungan Indonesia dan Brasil yang memanas terkait hukuman mati.

Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal Madya Agus Supriatna mengharapkan pesawat Super Tucano EMB 314/A-29 tetap dibeli oleh pemerintah Indonesia.

"Kita sih inginnya jalan terus karena sayang sudah dibeli," kata Marsekal Agus usai Rapim TNI-Polri di Gedung PTIK, Jakarta, Selasa (3/3).

Apabila pesawat Super Tucano rusak. Dia mengaku tak mengkhawatirkan suku cadang pesawat Super Tucano.

"Kita tak khawatir karena waktu beli sekalian sama suku cadangnya. Jadi masih bisa jalan," sambungnya.

Namun pihaknya hanya mengikuti kebijakan pemerintah Indonesia jika menghentikan kerjasama alutsista. Sebab pihaknya tak punya wewenang untuk menentukan kebijakan kerjasama alutsista.

"Itu domainnya pemerintah karena mereka yang menentukan kebijakan kita hanya mengikuti saja," ucapnya.

(mdk/ian)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Potret Tugu Pesawat Super Tucano dan Sukhoi, Simbol Ketangkasan TNI AU Jaga Kedaulatan RI di Natuna
Potret Tugu Pesawat Super Tucano dan Sukhoi, Simbol Ketangkasan TNI AU Jaga Kedaulatan RI di Natuna

Tugu pesawat tempur itu diresmikan langsung Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Mohamad Tonny Harjono.

Baca Selengkapnya
Cuaca Hujan adalah Turunnya Air dari Awan, Ini Penjelasannya
Cuaca Hujan adalah Turunnya Air dari Awan, Ini Penjelasannya

Sebagai negara tropis, Indonesia memiliki curah hujan yang cukup tinggi.

Baca Selengkapnya
Kisah di Balik Batalnya Indonesia Beli Jet Tempur Canggih F-20 dari AS
Kisah di Balik Batalnya Indonesia Beli Jet Tempur Canggih F-20 dari AS

Pesawat tempur ini nyaris dibeli Indonesia untuk TNI AU. Batal di saat akhir. Kisahnya tragis.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
TNI Tegas Tidak Rekomendasikan Pesawat Terbang ke Sugapa Papua di Tengah Teror KKB
TNI Tegas Tidak Rekomendasikan Pesawat Terbang ke Sugapa Papua di Tengah Teror KKB

Imbauan itu sebagai bentuk antisipasi penembakan yang dilakukan KKB

Baca Selengkapnya
TNI Baku Tembak dengan KKB Pelaku Penembakan Pesawat Wings Air, 1 Tewas dan 2 Ditangkap
TNI Baku Tembak dengan KKB Pelaku Penembakan Pesawat Wings Air, 1 Tewas dan 2 Ditangkap

Ulah KKB tersebut berdampak kepada kehidupan masyarakat.

Baca Selengkapnya
TNI AU Siapkan Pesawat Gratis untuk Prajurit Kembali ke Perbatasan
TNI AU Siapkan Pesawat Gratis untuk Prajurit Kembali ke Perbatasan

TNI AU Siapkan Pesawat Gratis untuk Prajurit Kembali ke Perbatasan

Baca Selengkapnya
Beda Gaji PNS dan PNS 'Part Time', Lebih Besar Mana?
Beda Gaji PNS dan PNS 'Part Time', Lebih Besar Mana?

Mana lebih besar antara gaji PNS dan gaji PPPK atau biasa disebut PNS 'part time'

Baca Selengkapnya
Momen Jokowi dan Prabowo Meneropong Pesawat Tempur di Pangkalan TNI AU Iswahjudi Jatim
Momen Jokowi dan Prabowo Meneropong Pesawat Tempur di Pangkalan TNI AU Iswahjudi Jatim

Selain meninjau kesiapan pesawat tempur, Presiden Jokowi juga menyaksikan penampilan atraksi udara.

Baca Selengkapnya
Jelang Lebaran, Penerbangan dari Jakarta dan Surabaya Menuju Banyuwangi Ditambah
Jelang Lebaran, Penerbangan dari Jakarta dan Surabaya Menuju Banyuwangi Ditambah

Memasuki arus mudik Lebaran sejumlah maskapai penerbangan menambah frekuensi penerbangannya ke Banyuwangi.

Baca Selengkapnya
28 Pesawat Tiga Matra TNI Bakal Atraksi Udara saat HUT RI di IKN
28 Pesawat Tiga Matra TNI Bakal Atraksi Udara saat HUT RI di IKN

Prajurit yang diterjunkan kemungkinan bakal lebih banyak pada saat pelaksanaan upacara kemerdekaan.

Baca Selengkapnya