Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Baru dilantik, Anggota DPRD Banten sudah gadaikan SK

Baru dilantik, Anggota DPRD Banten sudah gadaikan SK Ilustrasi Pelantikan DPRD. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Baru dilantik, sebanyak 10 dari 85 anggota DPRD terpilih pada pemilu legislatif yang dilaksanakan pada 9 april lalu, sudah menggadaikan Surat Keputusan (SK) pengangkatannya.

Digadaikannya SK oleh sejumlah anggota DPRD Banten tersebut, diketahui dari banyaknya anggota DPRD Banten, yang mengajukan surat pengajuan pinjaman yang masuk ke meja ketua DPRD Banten.

Belum diketahui apa motif yang menjadikan dasar alasan, sejumlah anggota dewan DPRD Banten menggadaikan SK untuk jaminan pinjaman ke sejumlah Bank ternama.

Ketua DPRD Banten, Asep Rahmatullan yang membenarkan adanya penggadaian SK tersebut, mengaku bahwa penggadaikan SK pengangkatan sah-sah saja dilakukan.

"Saya sebagai pimpinan sementara pasca dilantik, per-satu September adapun hal yang berkaitan dengan anggota DPRD yang melakukan pinjaman ke Bank Jabar, saya selaku pimpinan dengan memang harus ada persetujuan dari pimpinan sementara. Dan itu adalah kepentingan pribadi masing–masing. Yang sudah di jamin dengan aturan tidak ada pelanggaran apapun karena utang piutang jaminannya sudah ada," ujar Asep.

Asep mengatakan dirinya tidak mengetahui jumlah harga SK yang digadaikan oleh para anggota DPRD Banten, karena dirinya hanya memberikan persetujuan saja.

"Saya sebagai pimpinan hanya memberi persetujuan, karena kan kasian. Persoalan mereka anggarannya berapa. Urusan mereka masing masing," kata Asep.

Adapun nilai pinjaman yang dapat dicairkan untuk satu SK, minimal pencairannya berada pada kisaran angka seratus juta rupiah hal ini banyak terjadi, diduga untuk menutupi utang sisa pemilu lalu, yang digunakan para anggota dewan terpilih untuk membiayai pencalonannya hingga duduk di kursi DPRD saat ini.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Terseret Skandal Pungli, Segini Harta Kepala Rutan KPK Achmad Fauzi
Terseret Skandal Pungli, Segini Harta Kepala Rutan KPK Achmad Fauzi

Skandal pungli di Rutan KPK itu diduga melibatkan 93 pegawai.

Baca Selengkapnya
Serahkan Bantuan Beras di Bantul, Jokowi: Setelah Juni Kalau APBN Cukup akan Dilanjutkan
Serahkan Bantuan Beras di Bantul, Jokowi: Setelah Juni Kalau APBN Cukup akan Dilanjutkan

Jokowi menjelaskan bahwa bantuan pangan berupa beras bisa dilanjutkan setelah bulan Juni jika anggaran negara mencukupi.

Baca Selengkapnya
Sidang Etik Dewas, Karutan KPK Terbukti Terlibat Pungli di Rutan Dijatuhkan Sanksi Berat
Sidang Etik Dewas, Karutan KPK Terbukti Terlibat Pungli di Rutan Dijatuhkan Sanksi Berat

Demikian dikatakan Ketua Dewas KPK, Tumpak Hatorangan Panggabean.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Pemprov DKI Tenggat Sepekan Peserta Pemilu Tertibkan Alat Peraga Kampanye: Sudah Membahayakan
Pemprov DKI Tenggat Sepekan Peserta Pemilu Tertibkan Alat Peraga Kampanye: Sudah Membahayakan

Terbaru, pengendara terlibat kecelakaan lantaran bendera partai di jalan Gatot Subroto, Jaksel

Baca Selengkapnya
Babak Baru Kasus Pungli Rutan, KPK Periksa 2 Pegawainya
Babak Baru Kasus Pungli Rutan, KPK Periksa 2 Pegawainya

Kasus dugaan pungli di rutan KPK melibatkan 90 pegawainya sendiri.

Baca Selengkapnya
Puncak Arus Balik Mudik di Pelabuhan Merak Malam Ini, Volume Kendaraan Terus Meningkat
Puncak Arus Balik Mudik di Pelabuhan Merak Malam Ini, Volume Kendaraan Terus Meningkat

Dari hasil rekapitulasi jumlah kendaraan pada arus mudik dari Merak ke Bakauheni yang didata Polda Banten sebanyak 259.216 kendaraan bermotor.

Baca Selengkapnya
Ditegur Pengurus karena Merokok Saat Puasa, Santri Bakar Pesantren di Sumedang
Ditegur Pengurus karena Merokok Saat Puasa, Santri Bakar Pesantren di Sumedang

Aksi pelaku itu diduga disebabkan emosi dan tidak terima ditegur pengurus pesantren karena merokok saat jam puasa.

Baca Selengkapnya
Lengkap! Duduk Perkara Anak Anggota DPRD Surabaya Dilaporkan Penganiayaan, Bermula dari Pelemparan Mobil
Lengkap! Duduk Perkara Anak Anggota DPRD Surabaya Dilaporkan Penganiayaan, Bermula dari Pelemparan Mobil

Duduk Perkara Anak Anggota DPRD Surabaya Dilaporkan Penganiayaan, Dipicu Pelemparan Mobil

Baca Selengkapnya
5 Perampok Bercadar Sekap Karyawan SPBU di Kediri, Gasak Uang Rp35 Juta
5 Perampok Bercadar Sekap Karyawan SPBU di Kediri, Gasak Uang Rp35 Juta

Kedua tangannya diikat dengan sabuk dan mulutnya disumpal kain.

Baca Selengkapnya