Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ternyata Chevrolet Corvette lebih menarik dari Porsche 911

Ternyata Chevrolet Corvette lebih menarik dari Porsche 911 Chevrolet Corvette. © Autoguide.com

Merdeka.com - APEAL (Automotive Performance, Execution and Layout study), baru-baru ini melepaskan sebuah temuan baru yang cukup mengejutkan. Salah satunya adalah penilaiannya terhadap mobil Chevrolet Corvette.

Menurut lansiran Auto Guide (24/7), APEAL mengungkapkan bahwa Chevrolet Corvette dianggap lebih menarik ketimbang Porsche 911.

Corvette sendiri memang tidak dipungkiri memiliki daya tarik besar meskipun di pasaran global mobil tersebut masih kalah populer ketimbang Porsche.

Studi yang dilakukan oleh APEAL menunjukkan bahwa kebanyakan orang lebih senang dan percaya diri dengan memiliki Corvette ketimbang Porsche 911. Sebab mobil sport tersebut dianggap salah satu yang paling aspiratif, khususnya di Jerman.

Desain styling Corvette dianggap sangat eksotis, lampu belakang yang menawan, serta penempatan knalpot di bagian tengah, menambah kesan sporty. Di samping itu baik agresi dan kehalusan desain eksterior benar-benar hidup.

chevrolet corvette

Tak berhenti di situ saja, desain interior mobil ini sangat luar biasa. Bahkan sangat layak untuk bersaing dengan interior milik Porsche 911 atau Jaguar F-Type. Baik dari segi desain, bahan, tampilan elegan, nyaris semuanya menunjukkan kesan mewah namun tidak mengorbankan kenyamanan pengemudinya. Belum lagi adanya teknologi yang mendukung semakin komplitnya Corvette dan sangat layak untuk bersaing dengan Porsche 911.

Lantas, bagaimana menurut Anda?

(mdk/ega)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Daftar Harga Porsche 911 GT3, Intip Spesifikasi dan Fitur Lengkapnya
Daftar Harga Porsche 911 GT3, Intip Spesifikasi dan Fitur Lengkapnya

Salah satu mobil sport mewah asal Jerman Porsche 911 GT3 yang telah mendapatkan reputasi kuat dari tahun 1963. Ini dia harga dan spesifikasi Porsche 911 GT3.

Baca Selengkapnya
Porsche Ringsek Usai Tabrak Honda Jazz di Tol Kertosono, Ini Penyebabnya
Porsche Ringsek Usai Tabrak Honda Jazz di Tol Kertosono, Ini Penyebabnya

Mobil Porsche berwarna kuning dengan nomor polisi S-79 dikendarai Tonny (52)

Baca Selengkapnya
Fakta-fakta Porsche Tabrak Kantor Polisi di Medan, ini Sosok Pengemudinya
Fakta-fakta Porsche Tabrak Kantor Polisi di Medan, ini Sosok Pengemudinya

Saat ini peristiwa tersebut masih diselidiki oleh polisi.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
10 Potret Kostum Pemotor di Luar Nalar Ini Bikin Ngakak, Ada Ironman Isi Bensin Eceran!
10 Potret Kostum Pemotor di Luar Nalar Ini Bikin Ngakak, Ada Ironman Isi Bensin Eceran!

Kostum pemotor ini sungguh kocak dan di luar ekspektasi. Dijamin auto ngakak sambil heran. Yuk simak selengkapnya!

Baca Selengkapnya
Kronologi Pengemudi Xpander Mabuk Tabrak Mobil Porsche GT di Showroom Mewah Kawasan PIK 2
Kronologi Pengemudi Xpander Mabuk Tabrak Mobil Porsche GT di Showroom Mewah Kawasan PIK 2

Kecelakaan mobil Xpander menabrak Porsche GT seharga Rp8,9 Miliar di Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 menyedot perhatian publik.

Baca Selengkapnya
Lamborghini Aventador 2024: Kecepatan dan Sporty di Kelasnya
Lamborghini Aventador 2024: Kecepatan dan Sporty di Kelasnya

Sebagai salah satu icon kecepatan, Supercar Lamborghini Aventador kembali mencuri perhatian dengan model terbarunya pada tahun 2024. Simak yuk!

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pengemudi Xpander Akhirnya Buka Suara Usai Tabrak Showroom Porsche di PIK, Bilang Ganti Rugi
VIDEO: Pengemudi Xpander Akhirnya Buka Suara Usai Tabrak Showroom Porsche di PIK, Bilang Ganti Rugi

Perkiraan kerugian ditanggung JS akibat kecerobohaannya, ditaksir mencapai Rp5,7 miliar.

Baca Selengkapnya
Sebelum Tabrak Porsche, Pengemudi Xpander Ternyata Sengaja Ingin Datang ke Ivan's Motor
Sebelum Tabrak Porsche, Pengemudi Xpander Ternyata Sengaja Ingin Datang ke Ivan's Motor

Pengemudi Xpander mengaku memang akan mengunjungi showroom sebelum menabrak Porsche GT3 di Ivan's Motor

Baca Selengkapnya
Data: Penjualan Porsche Tetap Laris Awal 2024, Kecuali di China & Amerika Utara
Data: Penjualan Porsche Tetap Laris Awal 2024, Kecuali di China & Amerika Utara

Porsche telah mengirimkan 77.640 kendaraan kepada pelanggan di seluruh dunia

Baca Selengkapnya