Merdeka.com - Beberapa negara memiliki perayaan festival cahaya yang menakjubkan. Untuk warga Surabaya, tak perlu jauh-jauh ke luar negeri. Bisa berkunjung ke Surabaya.
Seperti dilansir dari akun Instagram @aslisuroboyo yang mengunggah video Festival of Light. Festival ini digelar di Food Junction Pakuwon, Kota Surabaya, Jawa Timur.
Festival tersebut dilaksanakan sebulan penuh mulai tanggal 10 Juni 2022 hingga 17 Juli 2022. Dibuka setiap hari mulai pukul 16.00 WIB hingga pukul 22.00 WIB.
Warga Kota Surabaya maupun wisatawan yang sedang berlibur di Kota Pahlawan dan ingin merasakan sensasi wisata malam bertabur gemerlap cahaya bisa mempertimbangkan untuk berkunjung ke Festival of Light.
“Tidak perlu jauh-jauh mencari wisata malam yang memiliki nuansa ala luar negeri. Ini ada Festival of Light,” tulis @aslisuroboyo.
Lihat postingan ini di Instagram
Para wisatawan yang ingin menikmati gemerlap malam di Festival of Light harus membayar senilai Rp35 ribu per orang.
“Begitu masuk, bakal dimanjakan dengan banyaknya spot foto ala festival lampu hias mirip di luar negeri,” imbuh @aslisuroboyo.
Di lokasi Festival of Light, para pengunjung bisa bisa berfoto di beberapa spot yang disediakan khusus. Di antaranya, Terowongan LED, Gunung Fuji, Light Forest, Wahana Mandi Bola & Omah Balon, dan Lampion Naga.
Selain itu, ada pertunjukan langsung air terjun menari yang tampilannya ala water screen. Ada juga sesi pertunjukan yang menampilkan air mancur menari hingga setinggi 25 meter.
Advertisement
© Ilustrasi durian
Para pengunjung yang tenaganya terkuras setelah keliling Festival of Light juga bisa mencicipi kuliner-kuliner yang ada di stand khusus kuliner.
Salah satu yang menarik dikunjungi adalah Kampung Ala Durian yang menyediakan berbagai durian lokal, Black thorn, Musang king, dan masih banyak lagi.
“Duriannya dikirim langsung dari Sumatera. Harganya mulai Rp50 ribu,” tulis @suroboyoasli.
Selain durian siap makan, di Kampung Ala Durian bisa juga dijumpai kopi monthong dan sup durian.
Viral Bocah Cari Kucing Kesayangan yang Hilang, Isi Pamfletnya Bikin Netizen Terharu
Sekitar 25 Menit yang laluContoh Laporan Kegiatan Lomba Lengkap, Bisa Dijadikan Acuan
Sekitar 2 Jam yang lalu90 Kata-kata Kemerdekaan Lucu dan Memotivasi, Meriahkan Momen 17 Agustus
Sekitar 3 Jam yang laluMengunjungi Rumah Haryati Istri Soekarno di Surabaya, Makan dengan Interior Klasik
Sekitar 4 Jam yang laluFungsi Asam Lemak bagi Tubuh, Ketahui Pengertian dan Jenis-Jenisnya
Sekitar 4 Jam yang laluTak Hanya Karena Pasangan, Cita Citata Ungkap Alasannya Mantap Berhijab
Sekitar 5 Jam yang laluViral Video Sekelompok Pria Lomba Voli Pakai Pakaian Wanita, Jadi Sorotan Warganet
Sekitar 6 Jam yang laluBertema Safari, Ini Potret Kamar Baby Issa Anak Nikita Willy Usai Pulang ke Indonesia
Sekitar 6 Jam yang laluBukan Keong atau Kura-Kura, Begini Momen Unik Balapan Bayi Merangkak
Sekitar 7 Jam yang laluLomba Perahu Layar Bakal Meriahkan HUT ke-77 RI di Surabaya, Sayang Dilewatkan
Sekitar 7 Jam yang laluPotret Klampis Ireng, Tempat Bertapa Disebut Salah Satu Paling Angker di Jawa Timur
Sekitar 7 Jam yang laluTrenggalek Tertinggi Kasus Perkawinan Anak, Pemkab Inisiasi Desa Nol Perkawinan Dini
Sekitar 8 Jam yang laluCinta Bersemi di Kampus, 5 Seleb Ini Menikah dengan Teman Satu Almamaternya
Sekitar 9 Jam yang laluRemaja Asal Papua Ini Hafal 15 Juz Alquran, Cita-citanya jadi Polisi
Sekitar 5 Jam yang laluTolak Hadiah Umrah dari Polisi, Guru Madrasah Ini Lebih Mementingkan Anak Didiknya
Sekitar 7 Jam yang laluBintara Polri Dipecat Tidak Hormat Gara-gara Lakukan Ini, Foto Berseragam Dicoret
Sekitar 10 Jam yang laluPertemuan Pensiunan Jenderal-Jenderal Polisi, Ada Mantan Kapolri dan Ketua KPK
Sekitar 1 Hari yang laluLPSK Pastikan Tak Ada Pihak Diistimewakan di Kasus Brigadir J
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Kapolri Listyo & Ferdy Sambo, Pernah Dekat hingga Tangkap Buron Kelas Kakap
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Kondisi Istri Ferdy Sambo Murung Suka Nangis, Butuh Penguatan Mental
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Ayah Brigadir J Kaget Ferdy Sambo Terlibat, Minta Kapolri Ungkap Motif Kasus
Sekitar 2 Jam yang laluLPSK Pastikan Tak Ada Pihak Diistimewakan di Kasus Brigadir J
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Kondisi Istri Ferdy Sambo Murung Suka Nangis, Butuh Penguatan Mental
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Ayah Brigadir J Kaget Ferdy Sambo Terlibat, Minta Kapolri Ungkap Motif Kasus
Sekitar 2 Jam yang laluIni Sosok Bripka RR, Ajudan Istri Ferdy Sambo Tersangka Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 2 Jam yang laluLPSK Pastikan Tak Ada Pihak Diistimewakan di Kasus Brigadir J
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Kondisi Istri Ferdy Sambo Murung Suka Nangis, Butuh Penguatan Mental
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Ayah Brigadir J Kaget Ferdy Sambo Terlibat, Minta Kapolri Ungkap Motif Kasus
Sekitar 2 Jam yang laluVaksin Cacar Monyet akan Diproduksi Selama 24 Jam karena Tingginya Permintaan
Sekitar 2 Minggu yang laluMenkes Budi: Vaksin Cacar Efektif Lindungi dari Risiko Cacar Monyet
Sekitar 2 Minggu yang laluBRI Liga 1: Fortes Masih Absen Saat PSIS Bertandang ke Markas Persib
Sekitar 2 Jam yang laluBRI Liga 1: PSS Jamu Barito Putera, Rifky Suryawan Tak Sabar Hadapi Mantan Tim
Sekitar 3 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Sandiaga Salahuddin Uno
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami