Merdeka.com - Kabar kurang menyenangkan datang dari Nunung. Ia mengungkapkan dirinya mengidap kanker payudara. Nunung pun menangis saat baru mengetahui dirinya didiagnosa kanker payudara.
Komedian ini pun menguatkan diri untuk melawan penyakitnya. Ia mempercayakan kepada Tuhan dan akan menjalani segala pengobatan. Berikut curhatan Nunung untuk menguatkan diri pasca menderita kanker payudara.
Nunung mengungkapkan ia takut saat mengetahui menderita kanker payudara. Nunung pun tak bisa membendung air matanya. Ia juga kepikiran dengan penyakit yang dideritanya tersebut. Nunung memikirkan tentang cara penyembuhan yang harus ia lewati seperti kemoterapi.
"Kepikiran manusiawilah, pasti kepikiran. Karena ini kan bukan hanya operasi, masih ada nanti hadapi kemo, enggak semudah itu," kata Nunung Srimulat dilansir dari liputan6.
Percaya Tuhan
©2020 Merdeka.com/liputan6.com
Nunung mengaku yakin ada jalan untuk dirinya. Ia tak larut dalam kesedihan. Nunung lebih memercayakan segalanya ke Tuhan. Ia percaya pasti ada jalan terbaik dari Tuhan.
"Ya tergantung pertanyaannya. Kalau pertanyaannya diarahkan ke nangis, ya nangis. Sedih, ya sedihlah. Tapi saya percaya Allah akan memberikan yang terbaik buat saya," tutur Nunung.
Advertisement
YouTube Trans7 Official ©2022 Merdeka.com
Nunung juga menambahkan ia akan melakukan pengobatan secara medis. Ia mempercayakan pengobatan medis oleh dokter. Nunung akan melakukan segala pengobatan medis seperti operasi dan kemoterapi. Komedian ini tak memilih untuk melakukan pengobatan alternatif.
"Aku enggak berani spekulasi. Mungkin alternatif banyak, ya, itu cocok-cocokkan dan bagus. Cuma aku enggak mau spekulasi. Kalau memang harus dioperasi ya operasi. Aku ikuti anjuran dokter, deh. Banyak yang kasih tahu, 'coba ini, coba ini.' Ya kan enggak mau coba-coba," terang Nunung.
Nunung mengungkapkan ia memilih menjalani perawatan di Indonesia. Menurutnya, rumah sakit di Indonesia sudah mumpuni untuk menjalani operasi. Hal ini pun yang membuatnya yakin menjalani operasi di Indonesia.
"Operasi di Indonesia kan sudah baik. Indonesia sudah canggih-canggih," imbuh Nunung.
Jalani Hidup Sehat
Nunung kini menjalani pola hidup sehat. Ia rajin mengonsumi jus dan makanan sehat. Nunung dibantu oleh keponakannya yang biasa mengurus penderita kanker.
"Keponakan aku kan ngurusin makanan buat orang-orang yang kena kanker. Kebetulan banget sekarang diurusin makanan sama dia. Minum jus, enggak makan daging, makan sehatlah," ucap Nunung.
[kum]Memahami Kelebihan dan Kekurangan Diri, Pahami Potensi yang Bisa Digali
Sekitar 5 Jam yang laluPolresta Banyumas Sita 30 Kg Bahan Petasan, Pelaku: Demi Bantu Ayah Ibu
Sekitar 7 Jam yang laluJadi Sorotan, Ini Deretan Barang Mewah AKP Agnis Juwita
Sekitar 7 Jam yang lalu5 Potret Suasana Buka Puasa di Masjid Jogokariyan, 3.500 Porsi "Sold Out" Sehari
Sekitar 7 Jam yang laluCara Mengatur Keuangan Rumah Tangga dalam Islam, Hindari Gaya Hidup Boros
Sekitar 8 Jam yang laluMomen Haru Siswa SMA Lolos SNBP, Langsung ke Makam Orang Tua
Sekitar 8 Jam yang laluAmalan Ibu Hamil Saat Ramadhan, Tambah Banyak Pahala
Sekitar 9 Jam yang laluWanita Ini Bagikan Momen Bulan Ramadan di Thailand, Masjid Penuh
Sekitar 10 Jam yang laluPakar UGM Sarankan Masyarakat Tidak Buka Puasa dengan Gorengan, Ini Alasannya
Sekitar 11 Jam yang laluMasih Ingat Imrotus Pengguna Filter Alien, Ini Sosoknya yang Sudah Lulus Kuliah
Sekitar 12 Jam yang laluMencicipi Kue Nopia, Kuliner Khas Banyumas yang Dijuluki "Telur Gajah"
Sekitar 12 Jam yang laluJadi Saksi Perjuangan Melawan Penjajah, Ini Sejarah Masjid Darussalam Temanggung
Sekitar 15 Jam yang laluPeristiwa 29 Maret: Mengeringnya Air Terjun Niagara, Ini Sejarahnya
Sekitar 19 Jam yang laluJadi Sorotan, Ini Deretan Barang Mewah AKP Agnis Juwita
Sekitar 7 Jam yang laluBanyak Harga Sembako Naik, Polisi di Inhu Berikan Bantuan untuk Warga
Sekitar 7 Jam yang laluPolisi Masih Dalami Laporan MAKI Terhadap Mahfud & Sri Mulyani soal Transaksi Rp349 T
Sekitar 9 Jam yang laluAksi Ida Dayak di Markas Kostrad Obati Pasien TNI-Polri, Ada yang Langsung Sembuh
Sekitar 9 Jam yang laluCEK FAKTA: Hoaks Penemuan Tulang Manusia dan Bom di Ruang Rahasia Rumah Ferdy Sambo
Sekitar 2 Hari yang laluVIDEO: "Papa Kangen" Isi Surat Sambo & Putri Candrawathi ke Anak Tercinta
Sekitar 5 Hari yang laluSepucuk Surat Ferdy Sambo & Putri untuk Si Bungsu yang Ultah, Ada Pesan Haru
Sekitar 5 Hari yang laluPutra Bungsunya Ulang Tahun, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Tulis Pesan Haru
Sekitar 6 Hari yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 2 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 2 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 2 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 2 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 2 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 2 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 2 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 3 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 4 Minggu yang laluHasil BRI Liga 1: Persebaya Permalukan PSIS, Paceklik Kemenangan Mahesa Jenar Berlanjut
Sekitar 2 Jam yang laluBRI Liga 1: Persija Vs Persib Digelar di Stadion Patriot Candrabhaga Tanpa Penonton
Sekitar 3 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami