Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

55 Nama Bayi Laki-Laki Terinspirasi dari Ilmuwan Yunani, Unik dan Penuh Makna

55 Nama Bayi Laki-Laki Terinspirasi dari Ilmuwan Yunani, Unik dan Penuh Makna Ilustrasi bayi. ©Pixabay/blankita_ua

Merdeka.com - Memiliki momongan merupakan dambaan hampir setiap pasangan yang menikah. Tak heran bila berbagai upaya dilakukan untuk menjaga kesehatan tubuh dan juga kesuburan agar lekas diberikan keturunan. Sembari mengikuti program kehamilan, tak ada salahnya kamu menyiapkan nama untuk calon anak kamu nanti.

Nama adalah doa, jadi memikirkan baik-baik maknanya adalah salah satu tugas calon orang tua. Jika kamu menginginkan anak laki-laki, menyiapkan namanya sejak dini bisa jadi salah satu motivasi penting agar kamu tak pantang menyerah dalam mengupayakan kehamilan.

Carilah nama bayi yang penuh makna, salah satunya adalah nama bayi laki-laki terinspirasi dari ilmuwan Yunani. Harapannya kelak sang anak dapat tumbuh dengan baik, pintar dan bijaksana sebagaimana seorang ilmuwan.

Berikut nama bayi laki-laki terinspirasi dari ilmuwan Yunani yang telah dirangkum merdeka.com melalui berbagai sumber pada Selasa, (07/06/2022).

Nama Bayi Laki-Laki Terinspirasi dari Ilmuwan Yunani yang Unik

1. Abercio: Putra pertama2. Achiles: Pahlawan dalam perang Troy3. Adalvino: Kebangsawanan4. Addi: Bangsawan baik hati5. Adelino: Pangeran6. Andre: Jantan, kuat7. Andrew: Jantan, kuat8. Arion: Memikat, mempesona9. Bedros: Batu10. Camaro: Teman11. Chris: Penyebar agama Kristen12. Cleon: Terkenal13. Damian: Manis dan tidak berbahaya14. Dennis: Aktif15. Darius: Kesehatan16. Dion: Penyuka anggur17. Ega: Hebat18. Elenio: Sinar matahari19. Eros: Dewa cinta20. Faris: Batu21. Farrabi: Ilmu jiwa22. Felix: Senang, keberuntungan23. Gavriil: Kebesaran Tuhan24. Geino: Anak keturunan bangsawan dalam mitologi Yunani25. Geovanni: Tuhan Jay26. Gerome: Sakral27. Gigas: Besar

Nama Bayi Laki-Laki Terinspirasi dari Ilmuwan Yunani yang Penuh Makna

28. Helios: Matahari29. Heros: Pahlawan30. Icarus: Sosok legendaris31. Ignatius: Semangat, berapi-api32. Isa: Pemberian dari Dewa Isis33. Jace: Penyembuh34. Jason: Penyembuh35. Jeno: Lahir dengan baik36. Kahill: Ramah37. Kata: Murni38. Lexander: Pelindung umat manusia39. Lucas: Orang dari Lucania40. Mikhail: Dia yang seperti Tuhan41. Minos: Anak dewa Zeus42. Nandri: Lelaki dengan kejayaan43. Neo: Baru44. Niccolas: Manusia yang berjaya45. Orion: Anak api46. Peter: Batu kecil47. Philip: Pecinta kuda48. Reiga: Pandai bersyukur49. Remo: Yang terkuat50. Revian: Tinggi51. Sebastian: Yang patut dimuliakan52. Sach: Tuhan akan ingat53. Sandhy: Pembela umat manusia54. Sebasta: Laut55. Theodor: Hadiah dari Tuhan

(mdk/nof)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Nama Bayi Perempuan Islami 3 Kata, Mengandung Arti dan Makna Cantik

Nama Bayi Perempuan Islami 3 Kata, Mengandung Arti dan Makna Cantik

Nama ini diharapkan bisa menjadi lambang sekaligus doa bagi si kecil sehingga sosoknya dapat sesuai dengan arti nama yang disematkan.

Baca Selengkapnya
100 Nama Anak Laki-Laki Terinspirasi Pesona Alam Semesta dari Berbagai Bahasa Dunia

100 Nama Anak Laki-Laki Terinspirasi Pesona Alam Semesta dari Berbagai Bahasa Dunia

Berikut referensi nama anak laki-laki terinspirasi pesona alam semesta dari berbagai bahasa dunia.

Baca Selengkapnya
35 Nama Bayi Perempuan yang Indah, Modern, dan Islami Serta Artinya

35 Nama Bayi Perempuan yang Indah, Modern, dan Islami Serta Artinya

Nama adalah doa, sehingga jika Anda ingin buah hati menjadi tumbuh besar dengan kecantikan lahir dan juga batin, berikan nama yang memiliki makna mendalam.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
500 Nama dalam Jawa untuk Anak Laki-Laki dan Perempuan, Miliki Makna yang Dalam

500 Nama dalam Jawa untuk Anak Laki-Laki dan Perempuan, Miliki Makna yang Dalam

Menamai anak dengan bahasa Jawa yang bermakna indah bisa menjadi pilihan tepat untuk Anda.

Baca Selengkapnya
131 Nama Anak Bahasa Ibrani yang Cocok untuk Perempuan & Laki-Laki, Punya Arti Bagus

131 Nama Anak Bahasa Ibrani yang Cocok untuk Perempuan & Laki-Laki, Punya Arti Bagus

Berikut kumpulan nama anak Bahasa Ibrani yang bisa menjadi referensi bagi orang tua.

Baca Selengkapnya
100 Nama Bayi Perempuan Bermakna Pembawa Kedamaian dari Berbagai Bahasa

100 Nama Bayi Perempuan Bermakna Pembawa Kedamaian dari Berbagai Bahasa

Berikut kumpulan nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian dari berbagai bahasa.

Baca Selengkapnya
90 Nama Anak Laki-Laki Bernuansa Abad Pertengahan, Mengandung Arti yang Menakjubkan

90 Nama Anak Laki-Laki Bernuansa Abad Pertengahan, Mengandung Arti yang Menakjubkan

Berikut kumpulan nama anak laki-laki bernuansa abad pertengahan yang mengandung arti menakjubkan.

Baca Selengkapnya
5 Nama Paling Favorit Diberikan buat Bayi Laki-laki di Tahun 2023, 4 Diantaranya Sosok Manusia Paling Agung

5 Nama Paling Favorit Diberikan buat Bayi Laki-laki di Tahun 2023, 4 Diantaranya Sosok Manusia Paling Agung

Ditjen Dukcapil mengungkap lima nama bayi laki-laki paling banyak digunakan di tahun 2023.

Baca Selengkapnya
90 Nama Anak Laki-Laki Berawalan El, Punya Arti Indah & Bisa Jadi Referensi

90 Nama Anak Laki-Laki Berawalan El, Punya Arti Indah & Bisa Jadi Referensi

Berikut kumpulan nama anak laki-laki berawalan El yang punya arti indah.

Baca Selengkapnya