
Aksi tim voli putri Indonesia saat bertanding melawan Vietnam dalam babak babak semifinal voli putri Asian Games 2018 di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, Jumat (31/8). Bermain di hadapan pendukungnya sendiri, tim voli putri Indonesia mendapatkan perlawanan sengit dari Vietnam. Mereka pun harus mengakui keunggulan Vietnam dengan skor 27-29, 25-18, 22-25, dan 22-25 (1-3).