Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Negara yang anak mudanya paling banyak menganggur

4 Negara yang anak mudanya paling banyak menganggur Ilustrasi Pengangguran. ©Reuters

Merdeka.com - Krisis keuangan yang melanda dunia pada 2008 silam, belum juga menunjukkan tanda-tanda pemulihan. Terutama negara-negara yang masuk dalam zona Eropa.

Kondisi ekonomi negara-negara Euro Zone kompak terpuruk. Defisit anggaran membesar, pengangguran meningkat. Pengangguran di zona Eropa terus mengalami kenaikan. Data terbaru Eurostat menyebutkan, tingkat pengangguran di negara-negara Eropa meningkat 12,2 persen. Tingkat pengangguran pada Mei tercatat sebagai rekor tertinggi sepanjang sejarah.

Eurostat memprediksi, 19,2 juta orang di kawasan Eropa menjadi pengangguran pada bulan Mei 2013. Jumlah ini meningkat 67.000 dibanding bulan sebelumnya. Sebagian besar didominasi kalangan muda atau anak muda. Satu dari empat anak muda di Eropa yang berusia antara 18 sampai 25 tahun menganggur.

Berikut empat negara yang anak mudanya paling banyak menganggur.

Yunani

Yunani adalah negara dengan jumlah pengangguran terbanyak di Eropa. Sekitar 27 persen dari total jumlah penduduknya, tidak memiliki pekerjaan. Dari jumlah tersebut, 62,5 persennya adalah anak muda.

Makin banyaknya jumlah pengangguran di Yunani lantaran kondisi perekonomiannya yang terus merosot sejalan dengan makin besarnya utang yang masih membelit Yunani.

Spanyol

Tidak hanya Yunani, Spanyol juga menjadi negara di Eropa dengan jumlah pengangguran terbesar. Persentasenya sama dengan Yunani, sekitar 27 persen atau lebih dari enam juta orang. Dari jumlah tersebut, 56,4 persennya adalah anak muda.

Tingginya tingkat pengangguran di negeri matador tersebut lantaran kondisi ekonominya yang tak kunjung bangkit setelah terkena gelombang krisis ekonomi 2008.

Angka pengangguran ini tercatat sebagai tertinggi sejak paling tidak sejak 1976. 

Portugal

Negara Eropa ketiga yang memiliki jumlah pengangguran terbanyak adalah Portugal.

Jumlah pengangguran di Portugal pada Mei 2013 mencapai 17,8 persen. Dari jumlah tersebut, 42,5 persen di antaranya adalah anak muda.

Nasib pengangguran muda di Portugal makin tak menentu. 

Italia

Kondisi di Italia tidak jauh berbeda dibanding negara Eropa lainnya. Tingkat pengangguran di Italia termasuk yang terbesar di Eropa.

Tercatat, tingkat pengangguran di Italia mencapai 12 persen dari jumlah penduduknya. Dari jumlah pengangguran tersebut, sekitar 40,5 persennya adalah anak muda.

Baca juga:Pemerintah siapkan amunisi tangkal krisis globalKrisis ekonomi tak pengaruhi minat sekolah di EropaPemerintah jangan 'lebay' hadapi krisis EropaWali kota Spanyol jadi perampok bantu rakyat miskin

(mdk/noe)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Krisis Pangan Akibat Pupuk Langka, 22 Negara Ogah Jual Beras ke Luar Negeri

Krisis Pangan Akibat Pupuk Langka, 22 Negara Ogah Jual Beras ke Luar Negeri

Banyak negara kini memilih berjaga untuk kepentingan dalam negeri dengan cara menutup keran ekspor pangannya,

Baca Selengkapnya
Proyeksi 2024, Ekonomi AS Masih Lebih Perkasa Dibandingkan China

Proyeksi 2024, Ekonomi AS Masih Lebih Perkasa Dibandingkan China

AS dan China tengah terlibat dalam persaingan menjadi raksasa ekonomi dunia.

Baca Selengkapnya
Dunia Hadapi Perang dan Krisis Ekonomi, Jokowi: Kita Harus Eling Lan Waspodo

Dunia Hadapi Perang dan Krisis Ekonomi, Jokowi: Kita Harus Eling Lan Waspodo

Jokowi menekankan pentingnya persatuan dan kerukunan antar masyarakat agar Indonesia menjadi negara maju.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Dua Jalur Laut Perdagangan Dunia Kritis, Siap-Siap Inflasi Mengancam Perekonomian Global

Dua Jalur Laut Perdagangan Dunia Kritis, Siap-Siap Inflasi Mengancam Perekonomian Global

Jika kondisi di Terusan Suez dan Terusan Panama tidak kembali kondusif, bisa berdampak pada peningkatan inflasi.

Baca Selengkapnya
Darimana Asal Muasal Nama Benua

Darimana Asal Muasal Nama Benua "Eropa"? Ternyata Ini Sejarah Panjangnya

Darimana asal penamaan "Eropa" dari benua Eropa? Simak ulasan sejarah lengkapnya berikut ini.

Baca Selengkapnya
Anies Bandingkan Gaji TNI Polri Lebih Banyak Naik di Era SBY, Jokowi Beralasan Pandemi Covid-19

Anies Bandingkan Gaji TNI Polri Lebih Banyak Naik di Era SBY, Jokowi Beralasan Pandemi Covid-19

Jokowi menjelaskan, bahwa setiap keputusan pemerintah selalu memperhatikan kondisi ekonomi dan situasi keuangan negara.

Baca Selengkapnya
Berkaca dari China, Nasib Indonesia Jadi Negara Maju atau Tidak Ditentukan 2 Pilpres Selanjutnya

Berkaca dari China, Nasib Indonesia Jadi Negara Maju atau Tidak Ditentukan 2 Pilpres Selanjutnya

Adapun perhitungan ini didapatnya setelah berkaca dari China, yang butuh waktu 40 tahun untuk jadi negara dengan kekuatan ekonomi besar dunia.

Baca Selengkapnya
Melihat Keunikan Isi Dalam Kincir Angin, Ikon Khas Negara Belanda yang Tak Lekang oleh Waktu

Melihat Keunikan Isi Dalam Kincir Angin, Ikon Khas Negara Belanda yang Tak Lekang oleh Waktu

Belanda merupakan salah satu negara di Eropa yang punya sejuta cerita.

Baca Selengkapnya
Reaksi Ganjar Usai Boy Thohir Sebut Sepertiga Penyumbang Ekonomi RI Dukung Prabowo-Gibran

Reaksi Ganjar Usai Boy Thohir Sebut Sepertiga Penyumbang Ekonomi RI Dukung Prabowo-Gibran

Boy Thohir mengatakan sepertiga penyumbang ekonomi Indonesia mendukung pasangan capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Baca Selengkapnya