Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

[Review] Asus Zenfone Selfie, smartphone handal berkamera depan 13MP

[Review] Asus Zenfone Selfie, smartphone handal berkamera depan 13MP Asus ZenFone Selfie. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Asus ZenFone Selfie merupakan seri ZenFone (kode: ZD551KL) yang baru release di pasar Indonesia di penghujung tahun 2015. Asus ZenFone Selfie (ZD551KL) yang memiliki ukuran 5,5 inci ini mengusung fitur andalan kamera depan sebesar 13 megapixel + dual lampu flash real tone LED.

Desain dan spesifikasi

Asus ZenFone Selfie (ZD551KL), memiliki dimensi 156.5 x 77.2 x 10.8 mm dan berat 170 gram. Bagian depan smartphone ini terbuat dari material Corning Gorilla Glass 4 yang tahan gores sedangkan bagian belakang penutup body terbuat dari plastik dengan beberapa pilihan warna dengan design melengkung dan terasa bertekstur saat dipegang sehingga tidak terasa licin.

asus zenfone selfie

Asus ZenFone Selfie ©2015 Merdeka.com

Pada sisi atas terdapat tombol power (tepat di atas kamera) dan rocker volume button ada di sisi bagian belakang tepat di bawah kamera, cukup merepotkan karena penempatan ini tidak umum.

Layar dan display Asus ZenFone Selfie (ZD551KL) memiliki resolusi full HD 1080p dan kedalaman warna 403ppi, cukup memanjakan mata, apa yang ditampilkan pada layar semua terlihat tajam dan halus.

Untuk prosessor, Asus ZenFone Selfie (ZD551KL) dibekali dengan 64-bit Qualcomm Snapdragon 615 untuk chipset, quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & quad-core 1.1 GHz Cortex-A53 untuk prosesor dan Adreno 405 grafis cukup bertenaga untuk kebutuhan sehari-hari untuk melayani OS Android lollipop 5.0.2 dengan interface ZenUi dengan berbagai apps bawaan yang sebenarnya kita tidak butuh-butuh amat.

Bagi yang tidak begitu suka interface bawaan pabrik, cukup instal google launcher, ZenFone terasa bersih dan google banget. Yang terpenting rajin-jain saja membersihkan memory dan membunuh aneka apps yang tidak esensial untuk berjalan.

Sedangkan ruang simpan Asus ZenFone Selfie (ZD551KL) memiliki 2 pilihan, dari seri yang 16 GB dengan RAM 2 GB dan seri 32 GB dengan RAM 3 GB, dengan slot micro SD yang bisa diperbesar sampai dengan 128 GB, dan Asus juga memberikan lifetime cloud storing service sebesar 5 GB yang cukup memuaskan.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
3 HP Ini Punya Kamera Mantap, Hasil Fotonya selalu Terbaik
3 HP Ini Punya Kamera Mantap, Hasil Fotonya selalu Terbaik

3 HP Ini Punya Kamera Mantap, Hasil Fotonya selalu Terbaik

Baca Selengkapnya
Begini Hasil Jepretan Samsung Galaxy S24 Ultra dari “Luar Angkasa”
Begini Hasil Jepretan Samsung Galaxy S24 Ultra dari “Luar Angkasa”

Tujuan proyek yang ambisius ini adalah untuk mendorong batas-batas kemungkinan dalam penggunaan kamera ponsel pintar.

Baca Selengkapnya
Ini Harga dan Spek HP ASUS ROG Phone 8 yang Baru Dirilis
Ini Harga dan Spek HP ASUS ROG Phone 8 yang Baru Dirilis

Dengan peningkatan signifikan dalam desain, seri ROG Phone 8 telah mengalami evolusi yang memukau dari generasi sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ini Kamera Tercepat di Dunia, 1 Detik Bisa Potret 156,3 Triliun Foto
Ini Kamera Tercepat di Dunia, 1 Detik Bisa Potret 156,3 Triliun Foto

Teknologi ini pada dasarnya telah dikembangkan pada 2014.

Baca Selengkapnya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya

Samsung Electronics Indonesia resmi meluncurkan Galaxy Z Fold5 dan Galaxy Z Flip5, untuk pasar Tanah Air.

Baca Selengkapnya
10 Rekomendasi Kamera Mirrorless Terbaik dan Terbaru untuk Pemula di Tahun 2024
10 Rekomendasi Kamera Mirrorless Terbaik dan Terbaru untuk Pemula di Tahun 2024

Rekomendasi kamera mirrorless dengan kualitas terbaik yang cocok untuk pemula.

Baca Selengkapnya
Kamera Terbesar di Dunia Ini Mampu Memantau Alam Semesta yang Gelap
Kamera Terbesar di Dunia Ini Mampu Memantau Alam Semesta yang Gelap

Kemampuan kamera ini dapat memantau langit yang gelap. Melihat galaksi dari yang gelap menjadi terang.

Baca Selengkapnya
Perkenalkan Boring Phone, HP Unik yang Bikin Penggunanya Cepat Bosan
Perkenalkan Boring Phone, HP Unik yang Bikin Penggunanya Cepat Bosan

HP ini justru tak membuat penggunanya kecanduan. HP ini memang didesain di tengah gempuran ponsel yang bikin kecanduan.

Baca Selengkapnya
HP Jadul Nokia Ini Bakal Dirilis, Pakai Sistem Android Smartphone Canggih?
HP Jadul Nokia Ini Bakal Dirilis, Pakai Sistem Android Smartphone Canggih?

Nokia berencana memperbarui HP berbentuk jadul ini ini dengan baterai yang lebih besar dan port USB-C.

Baca Selengkapnya