Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hari ini Google genap berusia 15 tahun!

Hari ini Google genap berusia 15 tahun! Google Doodle. ©2013 Merdeka.com

Merdeka.com - Genap 15 tahun sudah Google menemani kita dengan mesin pencari dan berbagai layanannya di internet. Untuk mengingat hari ini, Google pun meluncurkan sebuah Doodle spesial.

Pantauan merdeka.com (27/9), kini laman mesin pencarian Google dihiasi dengan permainan unik yang diwakili oleh beberapa huruf pembentuk logo Google. Tugas pemain adalah memencet tombol spacebar dan memecahkan bintang berisi permen yang digantung di atas.

Alasan dari pemilihan Google Doodle ini sendiri memang dikhususkan untuk mengajak para pengguna Google ikut berpesta dalam ulang tahun Google ke 15 ini. Meskipun bukan pesta yang sesungguhnya, namun setidaknya hal ini bisa menghadirkan suasana ulang tahun yang sebenarnya.

Memang, 15 tahun lalu, atau 27 September 1998, Google pertama kali didirikan oleh dua pemilik gelar PhD, Larry Page dan Sergey Brin. Berawal sebagai proyek akademis, Google kemudian dikembangkan hingga bisa menjadi mesin pencari terbesar saat ini.

Namun begitu, menurut Independent (26/9), pemilihan tanggal 27 ini tentu sangat membingungkan. Sebelumnya, memang banyak yang berdebat bahwa tanggal kelahiran Google itu 7 atau 15 September.

Tujuh September merupakan tanggal di mana Google pertama kali diperkenalkan sebagai sebuah perusahaan dan 15 September dikenal sebagai tanggal di mana Google.com pertama kali didaftarkan. Namun, Google lebih memilih tanggal 27 ini dengan alasan menghormati Yahoo!.

Namun, apapun tujuannya, selamat ulang tahun Google!

(mdk/nvl)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Fakta Menarik Tari Rangkuk Alu, Tarian dari Manggarai Flores Jadi Tema Google Doodle Hari Ini
Fakta Menarik Tari Rangkuk Alu, Tarian dari Manggarai Flores Jadi Tema Google Doodle Hari Ini

Dalam memperingati Hari Tari Sedunia, mesin pencari Google menetapkan Tari Rangkuk Alu sebagai Google Doodle pada hari ini, Senin (29/4).

Baca Selengkapnya
Jadi Google Doodle Hari Ini, Intip Potret Masa Muda Mendiang Aminah Cendrakasih
Jadi Google Doodle Hari Ini, Intip Potret Masa Muda Mendiang Aminah Cendrakasih

Google Doodle hari ini memperlihatkan ilustrasi sosok mendiang Aminah Cendrakasih.

Baca Selengkapnya
Kata-kata ini Paling Dicari di Google selama 2023, dari Pick Me, Skena, hingga Cuaks
Kata-kata ini Paling Dicari di Google selama 2023, dari Pick Me, Skena, hingga Cuaks

Berikut adalah kata-kata yang kerap dicari di Google selama 2023.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Google Berencana PHK Karyawan Lagi
Google Berencana PHK Karyawan Lagi

Google terus melakukan efisiensi karyuawan karena ingin mengubah arah perusahaan.

Baca Selengkapnya
Terus Merugi, Google Kembali PHK karyawannya
Terus Merugi, Google Kembali PHK karyawannya

Sejak awal tahun, CEO Google telah mengabarkan akan terjadi PHK lebih banyak tahun ini.

Baca Selengkapnya
Kelakar Cak Imin soal SGIE: Saya Cek Google Ternyata Sego Goreng Iwak Endog
Kelakar Cak Imin soal SGIE: Saya Cek Google Ternyata Sego Goreng Iwak Endog

Cak Imin pun tak ingin mempersoalkan soal pertanyaan singkatan tersebut.

Baca Selengkapnya
Tidak Gunakan Google Maps, Satu Keluarga Tewas Akibat Mobil Terjebak Lumpur Diduga Tahu Jalan Dilewati Hutan Sawit
Tidak Gunakan Google Maps, Satu Keluarga Tewas Akibat Mobil Terjebak Lumpur Diduga Tahu Jalan Dilewati Hutan Sawit

Satu keluarga itu diduga kerap melintasi jalur alternatif tersebut untuk mengunjungi kerabatnya di Jambi.

Baca Selengkapnya
Sehari Sebelum Dirilis, Segini Harga Samsung Galaxy S24?
Sehari Sebelum Dirilis, Segini Harga Samsung Galaxy S24?

Beragam informasi menyebut Samsung Galaxy S24 punya harga segini.

Baca Selengkapnya
Diduga ini Deretan Warna Samsung Galaxy S24 Jelang Dirilis
Diduga ini Deretan Warna Samsung Galaxy S24 Jelang Dirilis

Samsung digadang-gadang akan memperkenalkan Galaxy S24 bulan ini.

Baca Selengkapnya