Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Tips menangkal kuman di restoran

7 Tips menangkal kuman di restoran Ilustrasi restoran. ©Shutterstock/Denis Ponkratov

Merdeka.com - Ada banyak tempat di restoran yang ternyata mengandung banyak kuman. Namun jangan khawatir, Anda tetap bisa makan di restoran dan menangkal kuman-kuman yang ada di sana dengan mengikuti tips yang dilansir dari ABC News berikut ini.

  1. Kursi, meja, dan daftar menu di restoran penuh dengan kuman, jadi setelah memesan makanan sebaiknya Anda langsung mencuci tangan sebelum makan.
  2. Karena kran air juga disebutkan sebagai tempat paling berkuman di restoran, setelah mencuci tangan Anda bisa menutup kran dengan punggung tangan. Kemudian Anda bisa membuka pintu kamar mandi menggunakan kertas tisu.
  3. Perhatikan jenis makanan yang Anda pesan. Jika Anda memilih burger, kentang goreng, atau makanan lain yang langsung dimakan dengan tangan, artinya apa yang Anda sentuh adalah apa yang Anda makan. Jadi jangan menyentuh benda lain sembarangan.
  4. Jika Anda ingin menyentuh kursi atau botol saus yang juga penuh kuman setelah mencuci tangan, Anda bisa mensterilkan tangan kembali dengan cairan gel pembersih tangan.
  5. Pemeras jeruk di restoran juga berkuman, tetapi jika Anda tidak suka memesan minuman lain, sebaiknya membeli minuman rasa jeruk dalam botol.
  6. Jangan paranoid dan menghentikan kebiasaan makan di restoran begitu saja! Sebab berbagai penelitian menyebutkan kalau seseorang justru lebih sering terkena penyakit dari makanan yang dinikmati di rumah. Jadi sebaiknya Anda bisa belajar tentang kebersihan makanan di rumah dari tempat-tempat berkuman di restoran.
  7. Jika Anda yakin Anda sakit gara-gara makan di restoran, jangan diam saja. Anda sebaiknya melaporkan hal itu agar tidak banyak orang yang menjadi korban.

Itulah tips menangkal kuman di restoran. Ingat, jangan pernah lupa mencuci tangan sebelum makan ya!

(mdk/riz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini  Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat

Untuk menyambut Ramadan dan Hari Raya, menjaga kebersihan kulkas agar makanan tetap segar menjadi sangat penting. Berikut adalah tips untuk membersihkannya.

Baca Selengkapnya
Tips Makan Enak Saat Lebaran Tanpa Timbulkan Masalah Pencernaan
Tips Makan Enak Saat Lebaran Tanpa Timbulkan Masalah Pencernaan

Masalah pencernaan bisa disebabkan karena asam lambung yang meningkat sehingga menyebabkan perut menjadi perih.

Baca Selengkapnya
5 Tips Tetap Bisa Makan Sehat selama Liburan dengan Nyaman
5 Tips Tetap Bisa Makan Sehat selama Liburan dengan Nyaman

Pada saat berlibur, seseorang cenderung makan sembarangan sehingga mengganggu pola makan sehat yang mereka miliki.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Begini Tips agar Tetap Dapat Makan Enak saat Merayakan Lebaran
Begini Tips agar Tetap Dapat Makan Enak saat Merayakan Lebaran

Saat menjalani lebaran, beragam hidangan lezat sudah menyambut kita. Pada kondisi ini, terdapat cara agar kita tetap dapat makan lezat tanpa rasa khawatir.

Baca Selengkapnya
Kucing Muntah Makanan, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya
Kucing Muntah Makanan, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kucing muntah makanan bisa disebabkan oleh berbagai hal. Oleh karena itu, penting untuk tahu penyebab dan cara mencegahnya.

Baca Selengkapnya
Mantan PNS Ini Masuk Restoran Tanpa Baju-Sandal, Pesan Makan Paling Enak, Sosoknya Bikin Semua Pelayan Ketakutan
Mantan PNS Ini Masuk Restoran Tanpa Baju-Sandal, Pesan Makan Paling Enak, Sosoknya Bikin Semua Pelayan Ketakutan

Semua isi barang di dalam restoran dilempar dan dihancurkan

Baca Selengkapnya
Tips Redakan Masuk Angin dengan Cepat saat Malam Hari
Tips Redakan Masuk Angin dengan Cepat saat Malam Hari

Cuaca tak menentu menyebabkan kita renan mengalami masuk angin terutama di malam hari.

Baca Selengkapnya
Tips Mudik Lebaran yang Sehat dan Aman, Jangan Lebih dari 10 Jam Perjalanan
Tips Mudik Lebaran yang Sehat dan Aman, Jangan Lebih dari 10 Jam Perjalanan

Tradisi mudik identik dengan perjalanan yang panjang dan perubahan pola makan.

Baca Selengkapnya
5 Rahasia Tersembunyi di Balik Nasi yang Tahan Lama dan Nikmat, Kamu Harus Coba!
5 Rahasia Tersembunyi di Balik Nasi yang Tahan Lama dan Nikmat, Kamu Harus Coba!

Jangan khawatir, ada tips sederhana yang bisa kamu coba agar nasi tetap terjaga kesegarannya lebih lama.

Baca Selengkapnya
Potret Suasana Rumah Maxime Bouttier Pasca Kematian sang Ibundaya - Luna Maya Terekam Bagikan Kopi ke Pelayat.
Potret Suasana Rumah Maxime Bouttier Pasca Kematian sang Ibundaya - Luna Maya Terekam Bagikan Kopi ke Pelayat.

Rumah Maxime Bouttier dipenuhi oleh pelayat yang menyampaikan duka cita atas kepergian Ibunda

Baca Selengkapnya