Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Makelar ginjal poles pendonor buat kelabui penerima

Makelar ginjal poles pendonor buat kelabui penerima korban donor ginjal ilegal. ©2016 merdeka.com/andrian salam wiyono

Merdeka.com - AG alias Amang dibekuk Bareskrim Mabes Polri terkait sindikat penjualan ginjal. AG yang tercatat sebagai warga Kecamatan Majalaya, Kabupaten Bandung, sengaja menyasar warga miskin supaya mau menjual ginjalnya.

Buat mendapatkan harga tinggi, Amang memalsukan usia korban akan mendonorkan ginjal. KTP pun diubah, supaya harga melonjak jika pendonor masih berusia muda.

"Saya ini usia sekitar 39. Tapi di KTP yang menjadi kelahiran 1986. Itu diubah oleh Amang," kata Edi Midun, warga Kampung Pangkalan RT 1/RW 5 Desa Wangisagara, Kecamatan Majalaya, Kabupaten Bandung, saat ditemui di kediamannya, Jumat (29/1).

Selain itu, Amang pun merombak penampilan korbannya supaya terlihat lebih muda. Rambut mereka dipotong dan diberi model terbaik, mencukur kumis supaya berpenampilan bak pemuda.

"Saya dipermak habis-habisan. Ketika saya di rumah sakit, dokter sempat menanyakan usia sesungguhnya. Saya jawab saja, kalau dari kampung memang terlihat lebih tua karena kerja di sawah," ujar bapak empat anak itu.

Kini Edi yang merupakan sopir angkutan itu hanya memiliki satu ginjal. Saat didonorkan di rumah sakit ternama di Jakarta, dia mendapatkan duit Rp 70 juta. Alasan pria berkumis ini menjual ginjalnya karena terlilit utang.

"Saya punya utang Rp 35 juta, sisanya untuk bayar rumah," ucap Edi.

Menurut Edi, di beberapa kampung di Kecamatan Majalaya juga banyak orang rela menjual ginjal. Mereka terjerumus iming-iming uang besar oleh Amang.

(mdk/ary)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pengertian Batu Ginjal, Jenis, Gejala, dan Penyebab Terjadinya
Pengertian Batu Ginjal, Jenis, Gejala, dan Penyebab Terjadinya

Memahami gejala muncul, mengetahui perlu bantuan medis, dan paham pengobatan sangat penting untuk waspada dengan batu ginjal.

Baca Selengkapnya
Saat Tinjau Personel, Jenderal Bintang 3 Ini Colek Pipi Brigpol Yanuar 'Ini Bagus Murah Senyum'
Saat Tinjau Personel, Jenderal Bintang 3 Ini Colek Pipi Brigpol Yanuar 'Ini Bagus Murah Senyum'

Menjelang Pemilu serentak tahun 2024 yang tinggal menghitung hari, Komjen Pol. Mohammad Fadil Imran tinjau persiapan personel polri di Polda Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
Kelola Dana Pendidikan Anak dengan Bijak, Hindari Jerat Pinjol
Kelola Dana Pendidikan Anak dengan Bijak, Hindari Jerat Pinjol

Untuk mengelola dana pendidikan anak secara bijak, Anda dapat mengalokasikan gaji sesuai kelompok pengeluaran.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Pengakuan Blak-blakan Caleg PAN Jual Ginjal untuk Modal Kampanye
Pengakuan Blak-blakan Caleg PAN Jual Ginjal untuk Modal Kampanye

Erfin berharap langkah beraninya itu bisa ditiru Caleg lain

Baca Selengkapnya
13 Alasan Mengapa Orang Pintar dan Cerdas Lebih Sulit Merasa Bahagia
13 Alasan Mengapa Orang Pintar dan Cerdas Lebih Sulit Merasa Bahagia

Seseorang yang pintar memiliki titik lemah yang muncul berupa sulit merasa bahagia.

Baca Selengkapnya
Berkarier Moncer, Para Jenderal TNI-Polri ini Ternyata Punya 'Darah Biru' Keturunan Raja & Panglima Perang
Berkarier Moncer, Para Jenderal TNI-Polri ini Ternyata Punya 'Darah Biru' Keturunan Raja & Panglima Perang

Berikut deretan Jenderal TNI-Polri berstatus keturunan bangsawan. Siapa saja sosoknya?

Baca Selengkapnya
Asap Pembakaran Jerami Pinggir Jalan Tol Bisa Picu Kecelakaan, Bagaimana Solusinya?
Asap Pembakaran Jerami Pinggir Jalan Tol Bisa Picu Kecelakaan, Bagaimana Solusinya?

Asap pembakaran jerami sangat berbahaya untuk pengguna jalan tol. Pemandangan pengemudi sangat terbatas terhalang asap.

Baca Selengkapnya
Baru Masuk Polri, Anggota Polisi ini Langsung Jadi 'Jenderal Bintang 4'
Baru Masuk Polri, Anggota Polisi ini Langsung Jadi 'Jenderal Bintang 4'

Begini momen unik seorang anggota polisi yang dicap 'jenderal bintang 4' meski baru dilantik.

Baca Selengkapnya
Enam Anggota Polda Kalbar Dipecat Secara Tidak Hormat, Karena Mencoreng Nama Baik Polri
Enam Anggota Polda Kalbar Dipecat Secara Tidak Hormat, Karena Mencoreng Nama Baik Polri

"Sanksi kepada 6 personel berupa pemberhentian tidak hormat karena telah mencoreng nama baik Polri,"

Baca Selengkapnya