Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dua Kapolres wilayah Polda Metro Jaya diganti

Dua Kapolres wilayah Polda Metro Jaya diganti Apel Siaga Polisi. Merdeka.com/Imam Buhori

Merdeka.com - Dua Kepala Polisi Resort (Kapolres) di wilayah Polda Metro Jaya dirotasi. Kedua Kapolres tersebut adalah Kapolres Jakarta Barat dan Kapolres Tangerang Kota.

Berdasarkan telegram rahasia yang dikeluarkan Mabes Polri baru-baru ini, Kapolres Jakarta Barat yang sebelumnya dijabat oleh Kombes Suntana, diganti oleh mantan Dikrimum Polda Kepri M. Fadil. Sedangkan Kombes Suntana akan menjabat sebagai Analisis Kebijakan Madya Bidang Ekonomi Baintelkam Polri.

Sementara itu Kapolres Tangerang Kota yang sebelumnya dijabat oleh Kombes Wahyu Widada digantikan oleh mantan anggota Detasemen Khusus 88 anti-teror, Kombes Riyadh.

Rotasi di tubuh polri tidak hanya terjadi ditingkat Kapolres saja tapi ada beberapa posisi yang dirotasi. Berikut sebagian rotasi yang dilakukan oleh Polri:

1. Dirkrimsus Kombes Sufyan Syarief dirotasi menjadi Analisis Kebijakan Madya Bidang Pidkor Bareskrim Polri (Sespimti).

2. Kabidpropam Polda Metro Jaya Kombes Hari Harnowo dirotasi menjadi Kabagbinetika Rowabrof Divpropam Polri.

3. Dirkrimum Polda Metro Kombes Toni Harmanto dirotasi menjadi Wadirtipidum Bareskrim Polri. Sementara itu posisi Toni digantikan oleh Dirkrimum Polda Jabar Kombes Slamet Riyanto.

4. Dirpolair Polda Metro Jaya Kombes Edison Sitorus dirotasi menjadi Analisis Kebijakan Madya Bidang Polair Baharkam Polri.

5. Kapolres Kepulauan Seribu AKBP Djuwito Purnomo dirotasi menjadi Kasubbid Mitra Biddikmas Korlantas Polri dan posisi Kapolres Kepulauan Seribu Diisi oleh Kasubdit I Ditresnarkoba Polda Metro Jaya AKBP Johanson Ronald Simamora.

6. Kasubdit Jatanras PMJ AKBP Helmy Santika dirotasi menjadi Kapolres Lampung Utara menggantikan AKBP Frans Sentoe.

7. Wakapolres Jakbar AKBP Widodo dirotasi menjadi Direskrimsus Polda Kalimantan Barat. Posisinya diisi oleh AKBP Hirbak Wahyu mantan Kapolres Labuhan Batu Polda Sumatera Utara

8. Wadikrimum Polda Metro Jaya AKBP Nico Afinta menjadi Kapolres Medan Polda Sumut da posisinya Diisi oleh Kasubdit Kamneg Polda Metro Jaya AKBP Daniel Bolly Tifaona.

9. Dirbinmas Polda Metro Jaya Kombes Yosi Hariyoso menjadi Kasubditlatsatwa Ditsatwa Baharkam Polri digantikan oleh Kombes Eddy Sumitro.

(mdk/ren)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Rampungkan Berkas Dikembalikan Kejati, Polda Metro Jaya Kembali Periksa Firli Bahuri Jumat
Rampungkan Berkas Dikembalikan Kejati, Polda Metro Jaya Kembali Periksa Firli Bahuri Jumat

Pemeriksaan itu dinilai sebagai petunjuk dari Kejati DKI Jakarta yang kaitannya dengan penyelesaian berkas perkara.

Baca Selengkapnya
Ini Pesan Kapolda Metro Jaya Jika Terjadi Konflik di Tengah Pelaksanaan Pemilu 2024
Ini Pesan Kapolda Metro Jaya Jika Terjadi Konflik di Tengah Pelaksanaan Pemilu 2024

Kapolda Metro Jaya mengatakan, seluruh personel diharapkan siap melaksanakan tugas yang telah diberikan.

Baca Selengkapnya
Cara Polda Metro Cegah Kemacetan Saat Arus Balik Lebaran 2024
Cara Polda Metro Cegah Kemacetan Saat Arus Balik Lebaran 2024

Dirlantas Polda Metro Jaya mempersiapkan beberapa langkah untuk mencegah kemacetan kendaraan yang akan menuju Jakarta dan sekitarnya saat arus balik.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Laporan Akhir Tahun Polda Metro, Kejahatan di Ibu Kota Meningkat Didominasi Kasus Penipuan
Laporan Akhir Tahun Polda Metro, Kejahatan di Ibu Kota Meningkat Didominasi Kasus Penipuan

Polda Metro Jaya mencatat total kejahatan, pada 2023 sebanyak 52.430 kasus

Baca Selengkapnya
16 Tahanan Polsek Tanah Abang Kabur Lewat Ventilasi, Dua Orang Berhasil Diamankan
16 Tahanan Polsek Tanah Abang Kabur Lewat Ventilasi, Dua Orang Berhasil Diamankan

Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro menyebut para tahanan dapat meloloskan diri dengan cara melewati ventilasi ruang sel.

Baca Selengkapnya
2.000 Lebih Polisi Amankan Debat Pamungkas Pilpres 2024 di JCC
2.000 Lebih Polisi Amankan Debat Pamungkas Pilpres 2024 di JCC

Mantan Kapolres Metro Jakarta Selatan ini meminta kepada semua pihak untuk bisa bekerjasama dalam menjaga situasi agar tetap berjalan damai dan lancar

Baca Selengkapnya
Telusuri Latar Belakang Empat Korban Bunuh Diri di Jakut, Polisi Dapatkan Fakta-Fakta Ini
Telusuri Latar Belakang Empat Korban Bunuh Diri di Jakut, Polisi Dapatkan Fakta-Fakta Ini

Kapolres Metro Jakarta Utara, Kombes Pol Gidion Arif Setyawan mengungkapkan, sebanyak 12 orang saksi telah dimintai keterangan.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Penangkapan Pria Pembunuh Mayat Dalam Koper di Bekasi, Tertunduk Lesu Tangan Diborgol
Detik-Detik Penangkapan Pria Pembunuh Mayat Dalam Koper di Bekasi, Tertunduk Lesu Tangan Diborgol

penangkapan AARN berkat hasil kerjasama dari tim gabungan Polda Metro Jaya, Polres Metro Bekasi, Polsek Cikarang Barat dan Polrestabes Bandung

Baca Selengkapnya
Kata Kapolda Metro soal Berkas Firli Bahuri yang Tidak Kunjung Rampung
Kata Kapolda Metro soal Berkas Firli Bahuri yang Tidak Kunjung Rampung

Sebelumnya Kejati kembali memulangkan berkas tersangka Firli Bahuri ke Polda Metro Jaya.

Baca Selengkapnya