Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

North Yungas, jalanan paling berbahaya sedunia

North Yungas, jalanan paling berbahaya sedunia North Yungas Road. ©leoniphotography.com

Merdeka.com - North Yungas Road, atau dikenal juga dengan julukan Road of Death atau Death Road adalah jalan sepanjang 61 sampai 69 kilometer yang menghubungkan La Paz ke Coroico, Bolivia. Jalanan ini telah melegenda dan dikenal sebagai jalan yang paling berbahaya sedunia.

Pada tahun 1995 Inter-American Development Bank menobatkan jalan ini sebagai jalan paling berbahaya di dunia. Dalam setahun, North Yungas bisa mengambil nyawa 200 - 300 orang yang lewat di sana. Uniknya, selain rambu-rambu lalu lintas, beberapa tempat di jalanan North Yungas juga diberi tanda salib yang menunjukkan tempat kendaraan jatuh atau kecelakaan.

north yugasSalah satu sisi jalan tempat kecelakaan yang diberi tanda salib

Sementara itu, South Yungas Road yang juga dikenal engan nama Chulumani Road dikenal sebagai jalanan paling berbahaya kedua setelah North Yungas. Jalanan ini menghubungkan La Paz ke Chulumani, sepanjang 64 kilometer.

Jalanan ini dibangun pada tahun 1930 selama perang Chaco oleh tahanan Paraguay. Jalan ini merupakan salah satu jalan yang menghubungkan hutan hujan Amazon dengan wilayah sebelah utara Bolivia atau Yungas. Jalanan ini pertama kali naik hingga 4.650 meter di La Cumbre Pass, kemudian turun ke 1.200 meter di kota Coroico. Orang yang lewat di sana pasti bisa merasakan perubahan iklim dari dingin sampai berangin.

Karena ekstremnya ketinggian dan jalan turun di sana, ditambah dengan lebar jalan yang hanya 3,2 meter, kebanyakan orang gagal melintasi jalanan ini dengan aman. Belum lagi jika ditambah dengan keadaan jalan dan cuaca yang berlumpur, terjal, berangin, dan kadang berkabut, seperti dilansir oleh Planet Oddity (20/09/09).

north yugasLika-liku North Yungas Road yang berbahaya

Salah satu aturan berkendara yang ditetapkan di daerah ini adalah bahwa pengemudi yang turun harus mengambil sisi luar jalan dan berhenti ketika berpapasan. Aturan ini dibuat agar kendaraan yang melaju cepat dari atas bisa berhenti dan melanjutkan perjalanan dengan lebih aman. Selain itu, pengemudi harus merapat ke sebelah kiri sehingga mereka bisa melihat roda luar dan pembatas jalan dengan lebih jelas.

north yugasKendaraan-kendaraan besar yang berpapasan di North Yungas

Bagaimana, Anda berani melewati jalanan paling berbahaya di Bolivia ini?

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mengenal D915, Jalur Paling Berbahaya dan Mematikan di Dunia
Mengenal D915, Jalur Paling Berbahaya dan Mematikan di Dunia

Mengenal D915, jalanan paling berbahaya di dunia dengan banyaknya tikungan tajam dan belokan yang mematikan.

Baca Selengkapnya
Dahsyatnya Kecelakaan Angkot Tabrak Pospol di Jagakarsa: tembok Bolong dan Penumpang Terpental Keluar
Dahsyatnya Kecelakaan Angkot Tabrak Pospol di Jagakarsa: tembok Bolong dan Penumpang Terpental Keluar

Ada seorang wanita yang sedang menyebrang jalan dari barat menuju timur. Sehingga, korban pun tertabrak.

Baca Selengkapnya
KAI Tambah 344 Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Cek Rutenya di Sini
KAI Tambah 344 Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Cek Rutenya di Sini

KAI Tambah 344 Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Cek Rutenya di Sini

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jalan di Kampung Ini Bersih dan Mulus Banget Karena Sering Dipel, Viewnya Menakjubkan Bikin Melongo
Jalan di Kampung Ini Bersih dan Mulus Banget Karena Sering Dipel, Viewnya Menakjubkan Bikin Melongo

Warga Kampung Pakuan, Desa Sukasari, Kecamatan Dawua, Kabupaten Subang Jawa Barat, bahu membahu membersihkan jalan raya dengan cara mengepel.

Baca Selengkapnya
Rute Penerbangan Terpendek Kedua Dunia Ternyata Ada di Indonesia, Jarak Tempuhnya Cuma 73 Detik!
Rute Penerbangan Terpendek Kedua Dunia Ternyata Ada di Indonesia, Jarak Tempuhnya Cuma 73 Detik!

Lantas, dimana sebenarnya letak dari rute penerbangan unik tersebut?

Baca Selengkapnya
Penyebab Perubahan Lingkungan dan Contohnya, Penting Diketahui
Penyebab Perubahan Lingkungan dan Contohnya, Penting Diketahui

Banyaknya aktivitas manusia yang menyimpang, dapat berdampak buruk bagi kelestarian alam.

Baca Selengkapnya
Fakta-Fakta Mengerikan Jalan Hutan Sawit Bikin Satu Keluarga Tewas: Warga Saja Tak Berani Melintas
Fakta-Fakta Mengerikan Jalan Hutan Sawit Bikin Satu Keluarga Tewas: Warga Saja Tak Berani Melintas

Warga heran keluarga tersebut nekat melintas di jalan tersebut

Baca Selengkapnya
Kondisi 12 Korban Tewas Kecelakaan Maut Tol Japek KM 58 Alami Luka Bakar 90-100%
Kondisi 12 Korban Tewas Kecelakaan Maut Tol Japek KM 58 Alami Luka Bakar 90-100%

"Kondisi luka bakar jenazah 90-100 persen, dalam kondisi hangus,” kata Kabid Dokkes Polda Jawa Barat Kombes Nariyan

Baca Selengkapnya
Dagangan Tak Laku Sama Sekali, Pasangan Paruh Baya Ini Menangis Haru saat Ada Pembeli Borong Jualannya
Dagangan Tak Laku Sama Sekali, Pasangan Paruh Baya Ini Menangis Haru saat Ada Pembeli Borong Jualannya

Setiap orang memiliki besaran rezekinya masing-masing.

Baca Selengkapnya