Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Tips perawatan kulit untuk pria

7 Tips perawatan kulit untuk pria Ilustrasi perawatan wajah pria. ©Shutterstock.com/ Yeko Photo Studio

Merdeka.com - Perawatan kulit tidak hanya wajib hukumnya untuk wanita. Tapi berlaku juga bagi pria. Meski perawatan kulit pria lebih simpel dan sederhana, bukan berarti Anda menyepelekannya. Berikut tips merawat kulit untuk pria, dilansir Reader Digest Canada.

1. Bersihkan Kulit Anda

Kebanyakan pria, cenderung untuk memiliki kulit berminyak bisa di seluruh bagian wajah atau tertentu saja. Minyak berlebih dapat menempel pada kulit dan menyumbat pori-pori. Jadi sebelum Anda mencukur, cuci muka dengan air dan sabun untuk memastikan tidak ada penyumbatan.

2. Persiapan sebelum mencukur

Sebelum Anda mengeluarkan pisau cukur, percikan wajah dengan air hangat untuk bisa membuka pori-pori. Kemudian terapkan krim cukur, gel atau mousse untuk menjaga kulit tetap lembap dan hangat. Dan kulit tetap halus setelah dicukur.

3. Ikuti pertumbuhan rambut Anda

Untuk lebih nyaman bercukur, cukur kumis searah dengan pertumbuhan rambut. Agar terhindar dari iritasi dan pertumbuhan rambut tidak rusak.

4. Pilih pisau cukur yang tepat

Pisau cukur bisa terdiri dari satu mata pisau atau multiblade. Jika Anda ingin menghabiskan waktu sesedikit mungkin untuk mencukur, Anda dapat memakai pisau cukur dengan tiga atau lima pisau. Hal penting untuk diingat adalah Anda harus merasa nyaman dengan pisau cukur Anda dan tidak menerapkan terlalu banyak tekanan, seperti menyebabkan iritasi.

5. Gunakan pelembap di pagi dan malam hari

Menerapkan krim untuk kulit Anda saat siang dan malam untuk mencegah kekeringan. Pelembap akan membantu mencegah luka dan iritasi karena kulit Anda yang kenyal dan lembap.

6. Pakai sunblock

Jangan sepelekan fungsi sunblock untuk wajah, terutama bagi Anda yang sering menghabiskan waktu di luar ruangan. Sunblock mencegah kulit terbakar akibat paparan sinar matahari. Sehingga kulit tidak kering atau rusak karena terik matahari.

7. Pakai lotion

Bukan hanya wajah saja yang harus diolesi pelembap. Kulit tubuh, tangan dan kaki juga harus dijaga kelembapannya dengan menerapkan hand body lotion setiap hari.

Kulit yang lembap dan segar akan membuat Anda tampak lebih muda.

(mdk/vic)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tips Menjaga Kesehatan Pernapasan Anak di Tengah Kepungan Polusi Udara
Tips Menjaga Kesehatan Pernapasan Anak di Tengah Kepungan Polusi Udara

Di tengah serbuan polusi udara seperti ini, penting untuk melindungi kesehatan anak.

Baca Selengkapnya
7 Cara Menghaluskan Kulit Wajah Pria Secara Alami, Aman dan Mudah Dilakukan
7 Cara Menghaluskan Kulit Wajah Pria Secara Alami, Aman dan Mudah Dilakukan

Cara menghaluskan kulit wajah pria yang kasar bisa menggunakan bahan-bahan alami.

Baca Selengkapnya
Tips Menjaga Kesehatan Sendi Sejak Dini, Raih Manfaatnya di Usia Tua
Tips Menjaga Kesehatan Sendi Sejak Dini, Raih Manfaatnya di Usia Tua

Lakukan beberapa hal ini untuk memastikan persendian Anda tetap sehat di masa depan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bolehkah Pria Menggunakan Sabun Wajah Wanita? Ini Hasil Penelitiannya
Bolehkah Pria Menggunakan Sabun Wajah Wanita? Ini Hasil Penelitiannya

Pria cenderung memiliki kulit yang lebih berminyak karena tingginya jumlah kolagen pada lapisan kulit bagian tengah (dermis) dibandingkan dengan wanita.

Baca Selengkapnya
Tips Perawatan Kulit Sebelum dan Sesudah Berolahraga yang Penting Dilakukan
Tips Perawatan Kulit Sebelum dan Sesudah Berolahraga yang Penting Dilakukan

Sebelum dan sesudah berolahraga, kulit membutuhkan perawatan yang tepat.

Baca Selengkapnya
Mengapa Pria dan Wanita Membutuhkan Skincare yang Berbeda?
Mengapa Pria dan Wanita Membutuhkan Skincare yang Berbeda?

Pria dan wanita memiliki kebutuhan skincare yang berbeda karena sejumlah alasan.

Baca Selengkapnya
Cara Atasi Keriput Wajah dan Kulit Kendur Hanya dengan 1 Buah, Langsung Tampak Awet Muda
Cara Atasi Keriput Wajah dan Kulit Kendur Hanya dengan 1 Buah, Langsung Tampak Awet Muda

Kulit keriput dan kendur adalah masalah kulit yang muncul seiring bertambahnya usia. Yuk, simak cara mengatasi keduanya hanya dengan satu jenis buah ini!

Baca Selengkapnya
7 Tips Menjaga Suasana Hati agar Tetap Stabil, Patut Dicoba
7 Tips Menjaga Suasana Hati agar Tetap Stabil, Patut Dicoba

Menjaga suasana hati bukan hanya sekadar keinginan tetapi keterampilan yang baik dimiliki.

Baca Selengkapnya
Cara Mengatasi Permasalahan Pubertas dari Sisi Kesehatan, Ketahui Tips Berikut Ini
Cara Mengatasi Permasalahan Pubertas dari Sisi Kesehatan, Ketahui Tips Berikut Ini

Merdeka.com merangkum informasi tentang cara mengatasi masalah pubertas dari sisi kesehatan.

Baca Selengkapnya