Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Al Hasan Anak Syekh Ali Jaber Sama Sekali Tak Menangis Ayahnya Wafat, Ini Alasannya

Al Hasan Anak Syekh Ali Jaber Sama Sekali Tak Menangis Ayahnya Wafat, Ini Alasannya Syekh Ali Jaber. YouTube deHakims ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Di momen kepergian Syekh Ali Jaber untuk selamanya, sang buah hati yakni Al Hasan mengaku tak menangisi kepergian ayahnya itu. Kepada Irfan Hakim, Al Hasan menceritakan tentang hal tersebut. Tak ada air mata yang jatuh di pipinya.

Mendengar apa yang diungkapkan Al Hasan, Irfan sampai melongo. Soalnya, kabar meninggalnya Syekh Ali ini benar-benar membuat banyak sekali pihak berduka. Selama ini, Syekh Ali dikenal sebagai ulama yang sangat baik, rendah hati, dan begitu peduli terhadap sesama.

Momen tersebut ada dalam video di saluran YouTube deHakims dengan judul 'Tau Abunya Meningg4l, kenapa Al Hasan Anak Syekh Ali Jaber Tidak Nangis?? Ini Alasannya' yang tayang pada 17 Januari 2020 lalu.

Tak Menangis

Kepada Irfan Hakim, Al Hasan bercerita bahwa saat sang ayah meninggal dunia ia sama sekali tak meneteskan air mata. Bukan hanya berusaha untuk tegar, tetapi Al Hasan memiliki alasan mengenai momen tersebut.

"Makanya sampai detik ini dari tahu kabar meninggal gak pernah nangis sama sekali," kata Al Hasan.

syekh ali jaber

YouTube deHakims ©2021 Merdeka.com

Ini Alasannya

Al Hasan kemudian memberikan penjelasan mengenai alasannya tak menangisi kepergian Syekh Ali. Hal itu terjadi karena perasaannya yang sangat bangga kepada perjuangan hidup ayah tercinta.

"Karena saking bangganya sama perjuangannya hidup, saking bangganya jadi gak pernah nangis," kata Al Hasan.

"Kamu? (Gak menangis) Dari denger kabar sampai sekarang?," tanya Irfan.

"Ya, saking bangganya," imbuhnya.

Kebanggaan Al Hasan

Lebih lanjut Al Hasan berbicara mengenai rasa bangganya kepada Syekh Ali. Menurut penjelasan Al Hasan, ia bangga lantaran selama ini Syekh Ali mendedikasikan hidupnya untuk umat.

"Masya Allah. Bangga karena?," tanya Irfan.

"Perjuangan beliau selama hidup. Demi umat, bener-bener demi umat," kata Al Hasan.

syekh ali jaber

YouTube deHakims ©2021 Merdeka.com

Pernah Cemburu

Saat Syekh Ali yang begitu mendedikasikan diri untuk umat dan memiliki minim waktu untuk Al Hasan, ia pernah merasa cemburu. Namun, perasaan itu segera ia tepis dengan mengucap istighfar.

"Seorang anak biasanya ketika waktu ayahanda tercinta habis untuk umat, habis untuk anak-anak lain, ada gak perasaan kamu cemburu gitu? 'hmm anak-anak lain aja ada waktu', 'Hmm buat umat aja ada terus, buat aku?'. Suka gitu perasaan gitu gak?," tanya Irfan.

"Pernah pasti cuma lalu istighfar ingat perjuangan baik, niat beliau baik, semuanya baik. Jadi istighfar akhirnya ingat perbuatan beliau baik, membuat Indonesia ini baik, maju cinta Al Quran," jelas Al Hasan.

(mdk/end)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sambil Meneteskan Air Mata, Pesan Mendalam Dede Sunandar untuk Keluarga 'Titip Aa ya Suatu saat Kalau Papah Udah Gak Ada'
Sambil Meneteskan Air Mata, Pesan Mendalam Dede Sunandar untuk Keluarga 'Titip Aa ya Suatu saat Kalau Papah Udah Gak Ada'

Anak keduanya bernama Ladz'an diketahui mengidap sindrom langka yakni Sindrom Williams.

Baca Selengkapnya
Anakku Komandanku, Sosok Ayah Bintara & Anak Perwira Sama-sama Anggota TNI AL
Anakku Komandanku, Sosok Ayah Bintara & Anak Perwira Sama-sama Anggota TNI AL

Kebahagiaan seorang ayah TNI bangga melihat putranya juga berhasil jadi tentara. Saat dilantik ternyata pangkat sang buah hati lebih tinggi dari ayahnya.

Baca Selengkapnya
Alasan Allah Memberi Anak Perempuan, Berikut Penjelasan dan Keistimewaannya
Alasan Allah Memberi Anak Perempuan, Berikut Penjelasan dan Keistimewaannya

Hadirnya anak perempuan bisa menjadi pelindung di akhirat dari api neraka.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Momen Ayah Diprotes Anaknya karena Bersuara Kencang, Harus Lembut begini Sikapnya Bikin Hati Hangat
Momen Ayah Diprotes Anaknya karena Bersuara Kencang, Harus Lembut begini Sikapnya Bikin Hati Hangat

Semua bermula ketika sang ayah menegurnya dengan nada suara kencang. Aksi sang anak tercinta kemudian berhasil menyentuh hati pria itu.

Baca Selengkapnya
Anaknya Menangis Lantaran Tak Enak Hati Minta Uang Kuliah Profesi, Respons Ayah Ini Bikin Terenyuh
Anaknya Menangis Lantaran Tak Enak Hati Minta Uang Kuliah Profesi, Respons Ayah Ini Bikin Terenyuh

Cara didikan orang tua menentukan keberhasilan anak di masa depan.

Baca Selengkapnya
Momen Anak Pergoki Ayahnya Terekam CCTV Menangis saat Sahur, Ternyata Alasannya Pilu dan Bikin Nyesek
Momen Anak Pergoki Ayahnya Terekam CCTV Menangis saat Sahur, Ternyata Alasannya Pilu dan Bikin Nyesek

Seorang anak tak sengaja melihat ayahnya diam-diam menitikan air mata saat sedang sahur.

Baca Selengkapnya
Ayahnya Berpangkat Rendah di TNI, Empat Anak ini Justru Raih Jabatan Tertinggi Hingga Bintang 4 di Pundak
Ayahnya Berpangkat Rendah di TNI, Empat Anak ini Justru Raih Jabatan Tertinggi Hingga Bintang 4 di Pundak

Sang putra melesat berbintang empat, ayahnya justru hanya berpangkat rendah.

Baca Selengkapnya
Sudah Bekerja, Perempuan Ini Ceritakan Sikap Manis Ayahnya yang Masih Peduli Kondisi Anaknya
Sudah Bekerja, Perempuan Ini Ceritakan Sikap Manis Ayahnya yang Masih Peduli Kondisi Anaknya

Cinta kasih orang tua terhadap anak tak pernah padam meskipun anaknya telah hidup mandiri.

Baca Selengkapnya
Seorang Ayah Ditangkap Polisi karena Tak Nafkahi 4 Anak Usai Bercerai
Seorang Ayah Ditangkap Polisi karena Tak Nafkahi 4 Anak Usai Bercerai

Dari perceraian tersebut, HA wajib memberikan nafkah terhadap anaknya.

Baca Selengkapnya