Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Waspada Kejahatan Transaksi Kartu Kredit, Ini Cara Menghindarinya

Waspada Kejahatan Transaksi Kartu Kredit, Ini Cara Menghindarinya kartu kredit. shutterstock

Merdeka.com - Kemajuan teknologi memang memudahkan masyarakat dalam bekerja. Namun, semakin canggih teknologi kejahatan juga semakin meningkat. Salah satunya yaitu carding.

Melansir dari BPKN, carding adalah modus tindakan kejahatan dalam transaksi dengan menggunakan kartu kredit seseorang. Nantinya semua informasi identitas data kartu tersebut akan disalahgunakan oleh pelaku kejahatan carding atau carder.

Ingin tahu bagaimana cara menghindari carding dan jenis-jenis carding yang terjadi? Yuk simak ulasan berikut ini.

Berikut tips terhindari dari carding:

1. Saat pembayaran menggunakan debit card, pastikan petugas hanya menggesek kartumu satu kali

2. Pastikan melakukan transaksi dari situs yang aman dan terpercaya saat berbelanja

3. Jangan pernah memberikan informasi nomor kartu dan card verification value (CVV) kepada orang lain.

4. Jangan mengakses situs belanja atau melakukan transaksi menggunakan wifi publik.

Jenis Carding Harus Diwaspadai

Jenis-jenis carding:

1. Misused of card dataPenyalahgunaan kartu biasanya memiliki kartu tidak sadar karena pelaku beraksi dengan sangat rapi

2. WiretappingPelaku melakukan penyadapan untuk memperoleh informasi pribadi yang merugikan korban

3. PhishingPelaku mengirim virus atau link website palsu melalui email untuk mendapatkan informasi pribadi

4. CounterfeitingPelaku menggunakan kartu palsu yang dibuat sedemikian rupa agar mirip dengan kartu asli.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tips Anti Kebobolan Saat Belanja di Luar Negeri Pakai Kartu Debit hingga Uang Tunai
Tips Anti Kebobolan Saat Belanja di Luar Negeri Pakai Kartu Debit hingga Uang Tunai

Umumnya, sebelum berangkat ke luar negeri, masyarakat menukarkan rupiah dengan mata uang negara yang akan dituju.

Baca Selengkapnya
Jangan Panik, Begini Cara Mengurus Kartu Debit yang Tertelan Mesin ATM
Jangan Panik, Begini Cara Mengurus Kartu Debit yang Tertelan Mesin ATM

Umumnya, masalah ini terjadi karena terlambat menarik kartu setelah melakukan transaksi di mesin ATM.

Baca Selengkapnya
Pakai Password Tanggal Lahir, Kartu ATM Majikan di Jaksel Dikuras Pembantu
Pakai Password Tanggal Lahir, Kartu ATM Majikan di Jaksel Dikuras Pembantu

Pelaku baru bekerja di rumah majikannya selama tiga bulan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sering Gagal Ajukan Kredit? Simak Tips dan Triknya
Sering Gagal Ajukan Kredit? Simak Tips dan Triknya

Namun, pengajuan kredit seringkali menunjukkan kendala. Sehingga tidak berjalan dengan lancar.

Baca Selengkapnya
Identitas Satpam dan Istrinya Dicatut Kredit Rp100 Juta, Nama Sama Tapi Foto dan Tanda Tangan Beda
Identitas Satpam dan Istrinya Dicatut Kredit Rp100 Juta, Nama Sama Tapi Foto dan Tanda Tangan Beda

Suratul Padli mengatakan bahwa dirinya bersama istri mengetahui adanya pencatutan nama mereka untuk kredit tersebut.

Baca Selengkapnya
Bawa Jakarta Jadi Kota Global, Bank DKI Cetak JakCard Edisi Khusus
Bawa Jakarta Jadi Kota Global, Bank DKI Cetak JakCard Edisi Khusus

Kartu ini dapat digunakan untuk berbagai tiket masuk, termasuk di Taman Margasatwa Ragunan, Monumen Nasional, Taman Impian Jaya Ancol dan lainnya.

Baca Selengkapnya
Sindikat Penipuan Modus Limit Kartu Kredit Dibongkar Polisi, Empat Pelaku Ditangkap
Sindikat Penipuan Modus Limit Kartu Kredit Dibongkar Polisi, Empat Pelaku Ditangkap

Keempat pelaku berpura-pura sebagai pegawai bank untuk mengelabui korbannya.

Baca Selengkapnya
BTN Luncurkan Kartu Debit BTN Visa Contactless di Tengah Tren Penggunaan QRIS, Ini Alasannya
BTN Luncurkan Kartu Debit BTN Visa Contactless di Tengah Tren Penggunaan QRIS, Ini Alasannya

Inovasi kartu debit contactless merupakan bagian dari transformasi digital.

Baca Selengkapnya
Waspada Penipuan Modus Surat Tilang dan Bukti Kirim Barang, Salah Klik Uang Ratusan Juta di Bank Bisa Hilang
Waspada Penipuan Modus Surat Tilang dan Bukti Kirim Barang, Salah Klik Uang Ratusan Juta di Bank Bisa Hilang

Saat ini banyak modus penipuan yang dilakukan di bidang keuangan dengan memanfaatkan media sosial.

Baca Selengkapnya