Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Perumnas bangun hunian murah Rp 180 juta di sekitar stasiun kereta

Perumnas bangun hunian murah Rp 180 juta di sekitar stasiun kereta Rusunawa Muara Baru. ©2014 Merdeka.com/Dharmawan Sutanto

Merdeka.com - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) terus berupaya mensinergikan kerja beberapa perusahaan BUMN seperti Perumnas dan PT Kereta Api Indonesia (Persero). Langkah sinergi ini untuk mewujudkan pembangunan rumah murah dekat dengan transportasi publik.

"Sinergi antara KAI dan perusahaan BUMN perumahan untuk membangun rumah murah, bisa rusunami. Tujuannya membangun area tersebut dekat dengan publik transportasi," ujar Menteri BUMN Rini Soemarno di Gedung Kementerian BUMN, Jakarta, Senin (23/2).

Menurut dia, lahan-lahan milik KAI masih terbilang luas untuk dimanfaatkan, khususnya di sekitar area stasiun. Nantinya, lahan-lahan tersebut akan dipergunakan sebagai pembangunan rumah susun milik (Rusunami).

"Pembangunan konsep rumah susun di sekitar stasiun sudah dirintis lama sejak Pak Jonan di KAI, tanpa harus menggunakan kendaraan pribadi, bisa gunakan KAI," jelas dia.

Sementara pada kesempatan sama, Direktur Keuangan KAI, Kurniadi Atmosasmito menambahkan pihaknya telah menetapkan lima lokasi stasiun kereta yang bakal dibangun perumahan murah.

"Sudah ada lima lokasi kecuali Manggarai, ada Kota Bekasi. Sepakat konsep pembangunan rumah susun meski tidak dilokasi sangat besar. Pada 2012 sudah menyepakati membangun di Tanjung Barat tapi diperjalananya masalah lahan belum bisa dilaksanakan ternyata lahan milik Kementerian Perhubungan," ungkapnya.

Sedangkan, Direktur Utama Perum Perumnas Himawan menambahkan harga rusunami setidaknya di sekitar stasiun dijual dengan dikisaran harga Rp 100 jutaan.

"Harganya 9 juta per meter, jadi kalau tipe 21 itu berarti Rp 180 juta-an kan. Targetnya diharapkan untuk karyawan BUMN, atau karyawan KAI, atau masyarakat yang PNS, atau masyarakat yang dianggap menengah bawah," jelas dia.

(mdk/bim)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
KAI Tambah 344 Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Cek Rutenya di Sini

KAI Tambah 344 Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Cek Rutenya di Sini

KAI Tambah 344 Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Cek Rutenya di Sini

Baca Selengkapnya
Akses Tol Menuju Stasiun Kereta Cepat Halim Ditutup Permanen Mulai 18 Februari, Ini Jalur Alternatifnya

Akses Tol Menuju Stasiun Kereta Cepat Halim Ditutup Permanen Mulai 18 Februari, Ini Jalur Alternatifnya

Penutupan akses ini rencananya akan dimulai pada 18 Februari 2024 atau hari Minggu pekan ini.

Baca Selengkapnya
19.000 Lebih Pemudik Padati Stasiun Gambir, 40 Rangkaian Kereta Disiapkan Tiap Hari

19.000 Lebih Pemudik Padati Stasiun Gambir, 40 Rangkaian Kereta Disiapkan Tiap Hari

Pemudik yang turun di zona drop off terlihat membawa tas dan banyak barang hingga ke area tunggu

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
KAI Batalkan Perjalanan Kereta Api Akibat Banjir Semarang, Ini Daftar Kereta Terdampak

KAI Batalkan Perjalanan Kereta Api Akibat Banjir Semarang, Ini Daftar Kereta Terdampak

Calon penumpang yang telah memiliki tiket, bisa melakukan pembatalan tiket di loket stasiun. Nantinya akan dikembalikan 100 persen di luar bea pesan.

Baca Selengkapnya
Perusahaan yang Bantu Hijaukan IKN Bisa Dapat Pengurangan Pajak 200 Persen

Perusahaan yang Bantu Hijaukan IKN Bisa Dapat Pengurangan Pajak 200 Persen

Otorita IKN Nusantara akan membangun kawasan hijau atau lindung seluas 177 ribu hektare.

Baca Selengkapnya
Penumpang Kereta Api Pandalungan yang Anjlok di Sidoarjo Diantarkan Naik Bus ke Tujuan

Penumpang Kereta Api Pandalungan yang Anjlok di Sidoarjo Diantarkan Naik Bus ke Tujuan

KAI menyediakan layanan bus dari Stasiun Bangil dan Stasiun Sidoarjo untuk mengantar pelanggan menuju stasiun tujuan.

Baca Selengkapnya
Memanjakan Lidah di Stasiun Lambuang Bukittinggi, Bekas Stasiun Kereta Api yang Disulap Jadi Pusat Kuliner Terbesar di Sumbar

Memanjakan Lidah di Stasiun Lambuang Bukittinggi, Bekas Stasiun Kereta Api yang Disulap Jadi Pusat Kuliner Terbesar di Sumbar

Ratusan gerai UMKM kuliner menjadi daya tarik pengunjung.

Baca Selengkapnya
Daftar Stasiun Kereta Api Melayani Mudik Motor Gratis 2024

Daftar Stasiun Kereta Api Melayani Mudik Motor Gratis 2024

Setiap masyarakat ingin membawa motor saat mudik melalui transportasi kereta api bisa mendaftar di semua stasiun tersebut.

Baca Selengkapnya
Begini Nasib Kereta Semi Cepat Jakarta-Surabaya Usai Dihapus dari Proyek Strategis Nasional

Begini Nasib Kereta Semi Cepat Jakarta-Surabaya Usai Dihapus dari Proyek Strategis Nasional

Rencana pembangunan kereta semi cepat Jakarta-Surabaya usai resmi dikeluarkan dari daftar proyek strategis nasional (PSN).

Baca Selengkapnya