Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menkop UKM minta sumur migas tua dikelola pengusaha kecil

Menkop UKM minta sumur migas tua dikelola pengusaha kecil Ekplorasi Minyak. shutterstock

Merdeka.com - Menteri Koperasi Usaha Kecil Menengah Syarifuddin Hasan meminta Kementerian ESDM memberikan sumur minyak yang sudah tua untuk dikelola pelau usaha kecil menengah dan koperasi."Ini bisa menaikkan lifting minyak juga," ujarnya di Kementerian ESDM, Jakarta, Selasa (17/6).

Syarif Hasan yakin pengusaha UKM atau koperasi bisa mengoptimalkan sumur minyak yang oleh pengusaha besar dinilai tidak produktif dan kelola. "Kalau ini bisa diatasi, saya optimis ekonomi semakin tumbuh. UMKM itu tidak terpengaruh pihak luar," katanya.

Syarif menegaskan ESDM tidak perlu risau terkait modal yang harus dikeluarkan para usaha kecil dan koperasi. Pemerintah memiliki berbagai program yang disalurkan pada pengusaha kecil dan koperasi.

"Kami memiliki banyak program, punya dana bergulir, manakalah ESDM berikan sumur tua," ujarnya.

Menanggapi hal itu, Menteri Energi dan Sumberdaya Mineral Jero Wacik menuturkan, tidak menutup kemungkinan pihaknya memberi izin pada UKM dan Koperasi untuk menggarap sumur tua dengan kapasitas 100 barel per hari. "Kalau geotermal itu memang agak berat, karena harus ngebor," katanya.

Dia menyebutkan, dengan dana Rp 5 miliar, pelaku UKM dan Koperasi bisa melakoni bisnis energi skala kecil seperti mikro hydro atau tenaga surya. "Saya setuju sumur tua diberikan. Coba nanti dijajaki, pertemuan dengan Dirjen Migas" katanya.

Jero Wacik menjelaskan, sumur tua di bawah produksi 500 barel per hari, sudah tidak efisien bagi pengusaha besar. "Apa yang bisa kita sinergikan (ESDM dan UKM), biar rakyat yang dapat," ujarnya.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Perusda Kaltim Segera Terapkan Model Bisnis Berbasis Energi Terbarukan
Perusda Kaltim Segera Terapkan Model Bisnis Berbasis Energi Terbarukan

Dia mendorong perusda merespon transformasi itu untuk masuk ke bisnis kendaraan listrik.

Baca Selengkapnya
UMKM Otomotif Bakal Dikasih Modal Rp2 Triliun untuk Rakit Komponen Mobil Listrik
UMKM Otomotif Bakal Dikasih Modal Rp2 Triliun untuk Rakit Komponen Mobil Listrik

Dengan pendanaan itu, UMKM otomotif nantinya bisa dipertemukan dengan pelaku industri kendaraan listrik.

Baca Selengkapnya
Dirut PNM: Ekosistem Holding Ultra Mikro Jaga Keberlangsungan Pemberdayaan Perempuan Prasejahtera
Dirut PNM: Ekosistem Holding Ultra Mikro Jaga Keberlangsungan Pemberdayaan Perempuan Prasejahtera

Laba PNM telah mencapai Rp 1,4 Triliun Rupiah. Tak hanya laba, aset PNM pun ikut tumbuh signifikan dibandingkan 6 tahun silam.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Aturan Diubah, Badan Usaha Bisa Nikmati Subsidi Konversi Motor Listrik Rp10 Juta dari Pemerintah
Aturan Diubah, Badan Usaha Bisa Nikmati Subsidi Konversi Motor Listrik Rp10 Juta dari Pemerintah

Dadan mengakui sudah ada perusahaan yang disasar untuk diberikan insentif tersebut.

Baca Selengkapnya
Istri Nekat Bikin Usaha saat Suami di-PHK, Modal Rp50.000 dan Kini Punya 14 Karyawan dengan Omzet Rp150 Juta
Istri Nekat Bikin Usaha saat Suami di-PHK, Modal Rp50.000 dan Kini Punya 14 Karyawan dengan Omzet Rp150 Juta

Setelah di-PHK, suaminya mulai mencari peluang lain dengan bekerja di proyek. Namun sayangnya dia malah ditipu hingga harus mengorbankan motornya.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Bakal Potong Anggaran Subsidi Listrik Tahun Ini
Pemerintah Bakal Potong Anggaran Subsidi Listrik Tahun Ini

Kementerian ESDM mencatat, realisasi subsidi listrik di 2023 mencapai Rp64,02 triliun.

Baca Selengkapnya
Sido Muncul dan Kemenkop UKM Kolaborasi Bantu Petani Rempah Agar Lebih Maju & Berdaulat
Sido Muncul dan Kemenkop UKM Kolaborasi Bantu Petani Rempah Agar Lebih Maju & Berdaulat

Sido Muncul bersama Kemenkop UKM berkomitmen untuk saling bahu membahu membantu para petani herbal dan UMKM di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jokowi Puji Kontribusi BUMN, Erick: Alhamdulillah Beri Dampak Nyata untuk Ultramikro dan UMKM
Jokowi Puji Kontribusi BUMN, Erick: Alhamdulillah Beri Dampak Nyata untuk Ultramikro dan UMKM

Erick mengatakan BUMN dan UMKM harus terus berkolaborasi dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi nasional.

Baca Selengkapnya
Canggih! Mahasiswa UGM Ciptakan Motor Listrik Hemat Energi, Begini Penampakannya
Canggih! Mahasiswa UGM Ciptakan Motor Listrik Hemat Energi, Begini Penampakannya

Motor listrik ini dapat mengeluarkan output daya maksimal yang lebih bertenaga

Baca Selengkapnya