Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Komisi VI DPR singgung soal reshuffle Sri Mulyani

Komisi VI DPR singgung soal reshuffle Sri Mulyani sri mulyani. ©2015 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Presiden Jokowi dikabarkan berniat kembali merombak susunan kabinetnya. Sejumlah menteri wanita disebut akan digeser atau dicopot dari jabatannya.

Dikutip dari GIVnews.com, Menteri Keuangan Sri Mulyani disebut akan digeser sebagai menteri koordinator perekonomian. Penggantinya ialah Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo yang pernah menjabat posisi ini pada era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Isu tersebut pun sudah merambah ke anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Ketua Komisi VI DPR RI, Teguh Juwarno dalam rapat kerja dengan Kementerian BUMN sempat menyinggung bahwa rapat ini adalah terkahir kalinya Sri Mulyani mewakili Menteri BUMN.

"Oh tidak, saya itu dari istilahnya bergurau dari Pak Demiar yang belum dengar kemungkinan adanya reshuffle. Jadi lebih kepada menanggapi seloroknya Pak Demiar," kata Teguh di gedung DPR, Jakarta, Kamis (13/7).

Dia sendiri belum mengetahui apakah isu digesernya Sri Mulyani benar atau tidak. Menurutnya, hal itu sepenuhnya merupakan kewenangan Presiden RI Joko Widodo.

Namun terlepas dari isu tersebut, Komisi VI katanya berharap bisa melakukan rapat kerja langsung dengan menteri tetap, yakni Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Rini Soemarno.

"Kalau nanti adanya betul terjadi reshuffle maka kemungkinan kita bisa adanya rapat kerja dengan menteri definitif. Kami dari komisi VI lebih senang jika langsung rapat dengan menteri BUMN. Tapi smpai sekarang surat dari pimpinan DPR belum di cabut," imbuh Teguh.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Isu Sri Mulyani Tak Masuk Bursa Menteri Kabinet Prabowo-Gibran, Ini Jawaban Gibran
Isu Sri Mulyani Tak Masuk Bursa Menteri Kabinet Prabowo-Gibran, Ini Jawaban Gibran

Sri Mulyani dikabarkan tidak masuk dalam menteri Kabinet Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
Cerita Sri Mulyani Bertemu Susi Pudjiastuti Pertama Kali, Diajak Pulang Mengabdi Usai jadi Direktur Pelaksana Bank Dunia
Cerita Sri Mulyani Bertemu Susi Pudjiastuti Pertama Kali, Diajak Pulang Mengabdi Usai jadi Direktur Pelaksana Bank Dunia

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkap pertemuan pertama kali dengan Susi Pudjiastuti

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Komentari Pelemahan Nilai Tukar Rupiah: Negara Lain Lebih Parah
Sri Mulyani Komentari Pelemahan Nilai Tukar Rupiah: Negara Lain Lebih Parah

Menyikapai Rupiah terus melemah, Kementerian Keuangan terus memperkuat koordinasi bersama Komite Stabilitas Sistem Keuangan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sri Mulyani Pede Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,2 Persen di 2024
Sri Mulyani Pede Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,2 Persen di 2024

Proyeksi pertumbuhan ekonomi di atas 5 persen itu didorong oleh penyelenggaraan pemilu secara serentak 2024.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Ingatkan Perjalanan Indonesia Jadi Negara Maju Tidak Mudah, Ini Alasannya
Sri Mulyani Ingatkan Perjalanan Indonesia Jadi Negara Maju Tidak Mudah, Ini Alasannya

Menteri Keuangan Sri Mulyani menilai menuju target tersebut bukan perkara gampang.

Baca Selengkapnya
Pengamat Yakin Sri Mulyani Tak akan Mundur dari Menkeu, Dampaknya Bisa Besar
Pengamat Yakin Sri Mulyani Tak akan Mundur dari Menkeu, Dampaknya Bisa Besar

Isu mundurnya Sri Mulyani dari Menteri Keuangan dinilai hanya ‘digoreng’ pihak tertentu

Baca Selengkapnya
Terima Surat Panggilan MK, Sri Mulyani Siap Hadir di Sidang Sengketa Pilpres Jumat Besok
Terima Surat Panggilan MK, Sri Mulyani Siap Hadir di Sidang Sengketa Pilpres Jumat Besok

Yustinus mengonfirmasikan Sri Mulyani telah menerima undangan sebagai saksi dari Mahkamah Konstitusi.

Baca Selengkapnya
Suasana Kabinet Jokowi Usai Pilpres 2024, Prabowo Disalami Sri Mulyani & Ngobrol Bareng Sandiaga
Suasana Kabinet Jokowi Usai Pilpres 2024, Prabowo Disalami Sri Mulyani & Ngobrol Bareng Sandiaga

Ini kali pertama Jokowi menggelar sidang kabinet paripurna usai pemungutan suara Pilpres 2024 pada 14 Februari lalu

Baca Selengkapnya