Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mengungkap smartphone utama Donald Trump, Android atau iPhone?

Mengungkap smartphone utama Donald Trump, Android atau iPhone? Donald Trump. REUTERS

Merdeka.com - Donald Trump, calon presiden Amerika Serikat (AS) dari Partai Republikan ini memang terkenal rajin menyerang lawan-lawannya di dunia maya, khususnya Twitter. Menariknya, hal itu bisa menjadi kunci mengungkap smartphone utama Donald Trump.

Dilansir oleh CNET (08/08), pakar visual efek, Tood Vaziri, menyadari bila Donald Trump suka menghina atau membully seseorang menggunakan smartphone Android. Hal tersebut baru-baru ini dilakukan pada lawan politiknya, Hillary Clinton, calon presiden dari Partai Demokrat.

kicauan donald trump

Kicauan Donald Trump ©2016 Tood Vaziri

Sebaliknya, saat Donald Trump ingin memposting komentar positif di Twitter, postingan tersebut berasal dari iPhone. Contoh terbarunya adalah kicauan dukungan untuk tim Olimpiade AS.

kicauan donald trump

Kicauan Donald Trump ©2016 Tood Vaziri

Pertanyaannya, apakah Donald Trump sengaja menggunakan smartphone Android untuk hal negatif dan iPhone untuk hal positif? Tood Vaziri punya hipotesis sendiri.

Menurut Vaziri, kicauan-kicauan pedas di Twitter itu benar-benar diposting oleh Donald Trump. Alhasil, smartphone Android adalah smartphone utama Donald Trump. Di sisi lain, komentar positif diunggah oleh tim kampanyenya yang ditugasi khusus untuk menarik simpati masyarakat.

Teori Vaziri ini cukup masuk akal. Sebab sejak lama Donald Trump dikenal suka mengkritik Apple soal perakitan iPhone di luar AS. Selain itu, tentu merepotkan berpindah-pindah smartphone hanya untuk posting kicauan di Twitter.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hanya Pakai iPhone Bisa Melacak Lubang Hitam yang Misterius, Ini Nama Aplikasinya
Hanya Pakai iPhone Bisa Melacak Lubang Hitam yang Misterius, Ini Nama Aplikasinya

Berikut nama aplikasi yang hanya tersedia di iPhone untuk mengecek lubang hitam.

Baca Selengkapnya
Banyak Pengguna Android Berpindah ke iPhone, tapi Belinya Seri Lawas
Banyak Pengguna Android Berpindah ke iPhone, tapi Belinya Seri Lawas

Dikutip dari laman CIRP – Apple Report dan GizChina, Kamis (7/3), banyak pemilik Android yang membeli iPhone yang bukan keluaran terbaru.

Baca Selengkapnya
5 Alternatif HP selain iPhone 15 yang Layak Dibeli
5 Alternatif HP selain iPhone 15 yang Layak Dibeli

Berikut daftar HP selain iPhone 15 yang patut dipertimbangkan untuk di beli.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Daftar Seleb Hollywood yang Tak Pakai Smartphone Padahal Filmnya Penuh Kecanggihan Teknologi
Daftar Seleb Hollywood yang Tak Pakai Smartphone Padahal Filmnya Penuh Kecanggihan Teknologi

Di zaman serba smartphone, ternyata masih ada yang enggan menggunakannya. Bahkan selebriti terkenal. Siapa saja?

Baca Selengkapnya
Apple Belum Menyerah Merancang iPhone Layar Lipat, Ini Bocoran Tipis-tipis dari Orang Dalam
Apple Belum Menyerah Merancang iPhone Layar Lipat, Ini Bocoran Tipis-tipis dari Orang Dalam

Tertinggal di pasar smartphone layar lipat membuat Apple gusar. Kini mereka sedang berupaya keras merancangnya.

Baca Selengkapnya
Komputer Berusia 50 Tahun Lebih Ditemukan saat Bersih-bersih Rumah, Tanpanya Mustahil Ada Macbook dan Android, Ini Penampakannya
Komputer Berusia 50 Tahun Lebih Ditemukan saat Bersih-bersih Rumah, Tanpanya Mustahil Ada Macbook dan Android, Ini Penampakannya

Ditemukan tak sengaja saat sedang bersih-bersih rumah. Tanpa komputer ini tak akan muncul Apple dan Android.

Baca Selengkapnya
Heboh Tukang Soto Jualan Sambil Pakai Apple Vision Pro, Harganya Bikin Kaget
Heboh Tukang Soto Jualan Sambil Pakai Apple Vision Pro, Harganya Bikin Kaget

Heboh pedagang soto pakai Vision Pro saat berjualan di pinggir jalan.

Baca Selengkapnya
Apple Digosipkan Hentikan Pengembangan iPhone Layar Lipat?
Apple Digosipkan Hentikan Pengembangan iPhone Layar Lipat?

Mengapa Apple memutuskan hal itu jika mereka benar-benar menghentikan pengembangan iPhone layar lipat?

Baca Selengkapnya
Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali  ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia
Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia

Samsung kembali berada di posisi pertama, mengalahkan Apple dalam hal penjualan smartphone di dunia.

Baca Selengkapnya