Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menang sayembara retas iOS 9, hacker dapat hadiah Rp 13,5 miliar!

Menang sayembara retas iOS 9, hacker dapat hadiah Rp 13,5 miliar! sayembara hack iOS 9. ©2015 ubergizmo.com

Merdeka.com - Di bulan September lalu, Zerodium, perusahaan keamanan internet, menggelar sayembara hacking iPhone yang berjalan dengan iOS 9. Dan beberapa hari lalu, sayembara ini mendapatkan pemenang yang berhak atas uang 1 juta dolar!

Sayembara Zerodium memiliki beberapa syarat yang membuatnya sangat sulit untuk dimenangkan, misalnya hacker hanya boleh melakukan aksi peretasan melalui browser atau pesan singkat (SMS).

Namun, lewat kicauan Zerodium hari ini (03/11), pihaknya telah menemukan tim hacker yang sukses menuntaskan sayembara tersebut. Pemenangnya adalah sebuah grup hacker yang dirahasiakan namanya oleh Zerodium.

"Sayembara #0day iOS kami telah selesai dan sudah ada tim pemenang yang mampu melakukan #jailbreak menggunakan browser pada iOS 9.1/9.2b (unthethered). Selamat!" tulis Zerodium di akun Twitter resmi mereka.

Tim hacker tersebut telah melakukan jailbreak iPhone yang berjalan dengan iOS 9.1 dan 9.2 menggunakan media browser. Jailbreak sendiri sejatinya adalah proses menghilangkan batasan akses iPhone yang dimiliki oleh iOS 9. Aksi ini membuat pengguna bisa mendapatkan akses penuh atau root access ke sistem operasi dan memungkinkan perangkat memasang aplikasi dari luar Apple App Store.

Rencananya, pihak Zerodium tidak akan mempublikasikan kerentanan yang memungkinkan aksi hacking iOS 9 itu ke Apple atau publik. Perlu diketahui bila Zerodium bisa mendapat uang yang sangat banyak bila menjual informasi hacking iOS 9 ke pihak-pihak yang memiliki kepentingan. Kira-kira apa yang bakal dilakukan Apple pasca pengumuman Zerodium ini?

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hacker Ini Berhasil Rebut Akses Komputer dan Ubah Harga Barang di Toko Penjara
Hacker Ini Berhasil Rebut Akses Komputer dan Ubah Harga Barang di Toko Penjara

Para peretas memanipulasi daftar harga di toko penjara, menurunkan harga barang menjadi jauh di bawah nilai normalnya.

Baca Selengkapnya
Hanya Pakai iPhone Bisa Melacak Lubang Hitam yang Misterius, Ini Nama Aplikasinya
Hanya Pakai iPhone Bisa Melacak Lubang Hitam yang Misterius, Ini Nama Aplikasinya

Berikut nama aplikasi yang hanya tersedia di iPhone untuk mengecek lubang hitam.

Baca Selengkapnya
Apple Digosipkan Hentikan Pengembangan iPhone Layar Lipat?
Apple Digosipkan Hentikan Pengembangan iPhone Layar Lipat?

Mengapa Apple memutuskan hal itu jika mereka benar-benar menghentikan pengembangan iPhone layar lipat?

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sambil Menangis Wanita ini Curhat Nomor HPnya Dijual Provider ke Hacker, Akun Bank Hingga Belanja Online Habis Dibobol
Sambil Menangis Wanita ini Curhat Nomor HPnya Dijual Provider ke Hacker, Akun Bank Hingga Belanja Online Habis Dibobol

Wanita ini menceritakan pengalaman akun bank dibobol hingga rugi jutaan rupiah akibat nomor HPnya dijual provider ke hacker.

Baca Selengkapnya
Banyak Pengguna Android Berpindah ke iPhone, tapi Belinya Seri Lawas
Banyak Pengguna Android Berpindah ke iPhone, tapi Belinya Seri Lawas

Dikutip dari laman CIRP – Apple Report dan GizChina, Kamis (7/3), banyak pemilik Android yang membeli iPhone yang bukan keluaran terbaru.

Baca Selengkapnya
Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali  ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia
Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia

Samsung kembali berada di posisi pertama, mengalahkan Apple dalam hal penjualan smartphone di dunia.

Baca Selengkapnya
Seluruh Israel Gelap Gulita, Diduga Akibat Ulah Hacker Serang Perusahaan Listrik Negara
Seluruh Israel Gelap Gulita, Diduga Akibat Ulah Hacker Serang Perusahaan Listrik Negara

Banyak warganet mengunggah video di media sosial, menunjukkan keadaan sekitar mereka yang gelap gulita karena listrik padam.

Baca Selengkapnya
5 Alternatif HP selain iPhone 15 yang Layak Dibeli
5 Alternatif HP selain iPhone 15 yang Layak Dibeli

Berikut daftar HP selain iPhone 15 yang patut dipertimbangkan untuk di beli.

Baca Selengkapnya
Satelit Angkatan Udara AS Dihack Peretas Italia, Ini yang Mereka Curi
Satelit Angkatan Udara AS Dihack Peretas Italia, Ini yang Mereka Curi

Mereka benar-benar mengincar kerentanan satelit hingga mampu mengambil alih.

Baca Selengkapnya