Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ternyata, 5 makanan ini dapat meningkatkan kesehatan!

Ternyata, 5 makanan ini dapat meningkatkan kesehatan! Cokelat. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Tubuh dan pikiran yang sehat adalah tujuan utama Anda dalam menerapkan pola makan yang sehat. Anda pun banyak mengonsumsi makanan organik dan mengurangi konsumsi makanan seperti junk food yang tinggi akan lemak, gula, dan garam.

Namun apakah Anda menyadari bahwa 5 makanan di bawah ini ternyata juga menyehatkan?

Dark Chocolate

Dark chocolate tidak hanya memiliki rasa yang enak, namun ternyata juga memiliki banyak manfaat kesehatan bagi tubuh. Dark chocolate kaya akan flavonoid yang dapat membantu proses detoksifikasi di dalam tubuh. Selain itu dark chocolate juga dapat mengurangi kadar insulin dalam tubuh, meningkatkan aliran darah, mengurangi tingkat kolesterol, dan menyehatkan jantung.

Alpukat

Alpukat kaya akan asam folat dan vitamin B6 yang berfungsi untuk mengatur kesehatan jantung. Kadar beta sitosterol yang terkandung dalam alpukat juga dapat menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh. Ditambah lagi, alpukat juga tinggi akan kandungan asam folat yang berguna untuk menangkal radikal bebas serta mengurangi garis halus dan kerutan.

Blackberry

Salah satu buah beri-berian ini kaya akan asam ellagic yang membantu untuk melawan kerutan. Blackberry juga kaya akan potasium yang dapat mengurangi tekanan darah tinggi dan mengontrol diabetes.

Jamur

Jamur memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Jamur sarat akan vitamin D dan sumber anti oksidan yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh. Jamur juga memiliki sifat anti inflamasi yang membantu mencegah asma dan stroke dalam tubuh.

Selada

Sayuran hijau ini kaya akan beta karoten dan vitamin C yang dapat mengurangi resiko stroke dan serangan jantung. Selain itu asam lemak omega 3 yang terkandung dalam selada akan membantu tubuh dalam mengurangi gangguan hormonal.Mengonsumsi makanan sehat adalah salah satu hal penting untuk menjaga kesehatan tubuh. Kelima makanan di atas dapat menjadi alternatif bagi Anda dalam menciptakan menu diet yang sehat dan seimbang.

(mdk/feb)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa

Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa

Pada saat berbuka puasa, terdapat sejumlah makanan yang terbaik untuk dikonsumsi demi kesehatan dan kebugaran tubuh.

Baca Selengkapnya
Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Tidak Enak Badan, Bantu Redakan Kondisi Tubuh

Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Tidak Enak Badan, Bantu Redakan Kondisi Tubuh

Makanan tidak hanya berfungsi sebagai sumber energi, tetapi juga dapat memberikan nutrisi penting yang diperlukan oleh tubuh saat kondisinya sedang menurun.

Baca Selengkapnya
8 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Buka Puasa, Jangan Asal Makan

8 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Buka Puasa, Jangan Asal Makan

Makanan yang baik dikonsumsi saat buka puasa adalah makanan yang dapat memberikan energi cepat, mudah dicerna, dan kaya akan nutrisi penting.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Makanan yang Bisa Melemahkan Tulang, Segera Batasi Asupannya

Makanan yang Bisa Melemahkan Tulang, Segera Batasi Asupannya

Makanan yang bisa melemahkan tulang adalah makanan yang mengandung zat-zat yang dapat mengurangi kalsium, vitamin D, atau mineral lainnya.

Baca Selengkapnya
7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya

7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya

Telur memiliki gizi yang hampir lengkap, seperti protein, lemak, vitamin, mineral, dan senyawa antioksidan. Telur juga dianggap baik dikonsumsi setiap hari.

Baca Selengkapnya
5 Rekomendasi Makanan Ini Efektif Turunkan Kolesterol, Mudah Ditemukan di Sekitar Rumah

5 Rekomendasi Makanan Ini Efektif Turunkan Kolesterol, Mudah Ditemukan di Sekitar Rumah

Kolesterol jahat yang tinggi dalam tubuh dapat mengakibatkan berbagai penyakit yang berbahaya. Ini makanan yang dapat membantu mengatasinya.

Baca Selengkapnya
11 Makanan Tinggi Protein Tanpa Lemak yang Paling Sehat Dikonsumsi

11 Makanan Tinggi Protein Tanpa Lemak yang Paling Sehat Dikonsumsi

Mengonsumsi makanan yang mengandung protein tinggi memiliki peranan dalam menjaga kesehatan dan mendukung pembentukan otot.

Baca Selengkapnya
8 Makanan yang Lebih Sehat dan Bernutrisi saat Dikonsumsi ketika Mentah

8 Makanan yang Lebih Sehat dan Bernutrisi saat Dikonsumsi ketika Mentah

Sejumlah sayuran dan buah ternyata lebih baik dikonsumsi secara mentah demi mengoptimalkan kandungan nutrisinya.

Baca Selengkapnya
4 Rekomendasi Makanan yang Bisa Dikonsumsi untuk Bantu Menambah Massa Otot

4 Rekomendasi Makanan yang Bisa Dikonsumsi untuk Bantu Menambah Massa Otot

Berbagai makanan sehat yang bisa dikonsumsi untuk membantu menambah massa otot dan membentuk tubuh.

Baca Selengkapnya