Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lingkungan bising tingkatkan risiko serangan jantung

Lingkungan bising tingkatkan risiko serangan jantung Ilustrasi lalu lintas ramai. merdeka.com/Shutterstock

Merdeka.com - Sebuah penelitian di Denmark menunjukkan bahwa semakin bising lalu lintas pada lingkungan tempat tinggal, maka semakin besar pula risiko orang tersebut terkena serangan jantung.

Penelitian yang mengamati 50.000 relawan selama 10 tahun ini menemukan bahwa setiap 10 desibel suara yang ditambahkan pada kebisingan lalu lintas di lingkungan rumah akan menaikkan risiko serangan jantung sampai 12%.

"Menurut kami kebisingan lalu lintas di malam hari bisa berbahaya, karena ini akan mengganggu tidur," kata ketua peneliti Mette Sorenson dari Danish Cancer Society. Namun berdasarkan Sorenson, ketika Anda mendengar kebisingan yang keras, maka tingkat hormon stres Anda akan meningkat. Ini yang nantinya bisa meningkatkan risiko serangan jantung.

Sorenson dan rekan penelitinya memperkirakan bahwa 4% dari serangan jantung di Denmark disebabkan oleh kebisingan lalu lintas. Yang lebih berbahaya dari hal ini adalah bahwa kebanyakan orang tak menyadari bahwa mereka mendengarkan polusi suara berupa kebisingan lalu lintas yang tak baik untuk jantung mereka.

Dalam penelitian ini peneliti juga memperhitungkan faktor lain seperti jenis kelamin, kebiasaan merokok, konsumsi buah dan sayuran, serta BMI. Peneliti menjelaskan bahwa meskipun kemungkinan terbesar bisa terjadi di daerah perkotaan, namun daerah yang paling bising menurut mereka adalah daerah pinggiran kota.

Penelitian sebelumnya menjelaskan bahwa risiko serangan jantung bisa meningkat dengan suara setingkat 60 desibel, namun penelitian ini menunjukkan bahwa risiko serangan jantung meningkat pada tingkat suara 40 - 80 desibel.

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
6 Cara Mencegah Masalah Pendengaran ketika Berada di Lingkungan Sangat Bising
6 Cara Mencegah Masalah Pendengaran ketika Berada di Lingkungan Sangat Bising

Melindungi telinga dari suara bising penting dilakukan untuk menjaga kesehatan pendengaran.

Baca Selengkapnya
6 Tips Mengurangi Sampah Rumah Tangga, Buat Lingkungan Bersih dan Nyaman
6 Tips Mengurangi Sampah Rumah Tangga, Buat Lingkungan Bersih dan Nyaman

Tips mengurangi sampah rumah tangga adalah cara yang dapat Anda lakukan untuk meminimalisir limbah yang dihasilkan dari aktivitas sehari-hari di rumah.

Baca Selengkapnya
Tanda Adanya Masalah Kesehatan Jantung yang Muncul saat Kita Berolahraga
Tanda Adanya Masalah Kesehatan Jantung yang Muncul saat Kita Berolahraga

Seperti halnya dengan segala aktivitas fisik lainnya, berolahraga juga memiliki risiko tersendiri terhadap kesehatan jantung.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Penyebab Perubahan Lingkungan dan Contohnya, Penting Diketahui
Penyebab Perubahan Lingkungan dan Contohnya, Penting Diketahui

Banyaknya aktivitas manusia yang menyimpang, dapat berdampak buruk bagi kelestarian alam.

Baca Selengkapnya
8 Kondisi Kesehatan yang Bisa Dikaitkan dengan Ukuran Tangan Pria Menurut Penelitian
8 Kondisi Kesehatan yang Bisa Dikaitkan dengan Ukuran Tangan Pria Menurut Penelitian

Sejumlah penelitian mengungkap bahwa ukuran tangan pria bisa menunjukkan sejumlah kondisi kesehatannya.

Baca Selengkapnya
Penyakit Akibat Membuang Sampah Sembarangan, Wajib Diwaspadai
Penyakit Akibat Membuang Sampah Sembarangan, Wajib Diwaspadai

Membuang sampah sembarangan telah menjadi salah satu masalah lingkungan yang juga berdampak buruk pada kesehatan.

Baca Selengkapnya
8 Cara Menjaga Kelembapan Ruangan, Pastikan Udara Tetap Bersih
8 Cara Menjaga Kelembapan Ruangan, Pastikan Udara Tetap Bersih

Ruangan dengan kelembapan yang terjaga berperan penting bagi kesehatan Anda.

Baca Selengkapnya
7 Masalah Kesehatan yang Umum Dialami saat Berjalan-jalan di Alam Terbuka
7 Masalah Kesehatan yang Umum Dialami saat Berjalan-jalan di Alam Terbuka

Berkelana dan menjelajah alam bebas memang menyenangkan namun juga bisa menyebabkan sejumlah masalah kesehatan.

Baca Selengkapnya
5 Penyebab Telinga Bengkak yang Perlu Diwaspadai, Begini Cara Mengatasinya
5 Penyebab Telinga Bengkak yang Perlu Diwaspadai, Begini Cara Mengatasinya

Telinga bengkak adalah kondisi di mana bagian telinga mengalami pembengkakan, yang dapat disebabkan oleh berbagai faktor.

Baca Selengkapnya