Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Korban bullying rentan alami gangguan mental

Korban bullying rentan alami gangguan mental Ilustrasi bullying. ©Shutterstock/O Driscoll Imaging

Merdeka.com - Sebuah penelitian terbaru dari Centre for Studies on Human Stress (CSHS) dan para ahli di Université de Montréal menyebutkan kalau bullying mengubah struktur gen yang mengatur suasana hati. Sehingga korban berisiko lebih rentan mengalami masalah kesehatan mental saat mereka dewasa.

Seperti yang dilansir dari Science Daily (18/12), penelitian yang telah diterbitkan dalam jurnal Psychological Medicine ini pun berusaha untuk lebih memahami mekanisme betapa sulitnya pengalaman yang mengganggu respon manusia dalam situasi stres.

"Banyak orang berpikir ketika stres, tidak akan terjadi apa-apa pada gen. Namun penelitian ini menunjukkan bahwa lingkungan, bahkan lingkungan sosial, dapat mempengaruhi fungsi gen. Terutama bagi mereka yang pernah menjadi korban bullying," tutur Isabelle Ouellet-Morin, kepala penulis penelitian.

Penelitian sebelumnya oleh Ouellet-Morin mengungkapkan bahwa korban bullying membuat produksi hormon cortisol - penyebab stres - menurun namun mereka cenderung lebih agresif dan punya masalah interaksi sosial.

Penemuan tersebut diduga terjadi pada korban bullying ketika berusia 12 tahun. Sementara perubahan struktur sekitar gen yang mengatur serotonin - neurotransmitter yang terlibat dalam regulasi suasana hati dan depresi - terjadi lebih dahulu pada tubuh korban bullying.

Bullying sendiri bisa melibatkan fisik, kata-kata, maupun psikologis. Entah itu di sekolah, melalui sosial media, atau lingkungan rumah, para orang tua sebaiknya mengawasi anak mereka dengan baik agar tidak menjadi korban maupun pelaku bullying.

(mdk/riz)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Anak Korban Bunuh Diri Satu keluarga di Malang dapat Pendampingan Psikologis
Anak Korban Bunuh Diri Satu keluarga di Malang dapat Pendampingan Psikologis

Untuk memastikan kondisi anak dan memberikan pendampingan psikologis dampak peristiwa tragis yang menimpa keluarganya.

Baca Selengkapnya
Kenali 7 Tanda Anak Jadi Korban Bullying & Ciri-Ciri yang Rentan Terkena, Orang Tua Harus Tahu
Kenali 7 Tanda Anak Jadi Korban Bullying & Ciri-Ciri yang Rentan Terkena, Orang Tua Harus Tahu

Berikut tanda anak menjadi korban bullying dan ketahui ciri-ciri anak rentan terkena bullying.

Baca Selengkapnya
Masalah Kesehatan Mental yang Bisa Muncul Secara Tiba-Tiba Tanpa Gejala Sebelumnya
Masalah Kesehatan Mental yang Bisa Muncul Secara Tiba-Tiba Tanpa Gejala Sebelumnya

Beberapa masalah kesehatan mental kerap tidak disadari sebelumnya sehingga kerap disangka muncul secara tiba-tiba.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bagaimana Cara Mengenali Apakah Kondisi Kesehatan Mental Kita Sedang Tidak Baik
Bagaimana Cara Mengenali Apakah Kondisi Kesehatan Mental Kita Sedang Tidak Baik

Mengenali apakah kondisi mental kita tidak sedang baik bisa menjadi cara untuk mencegah masalah menjadi lebih parah.

Baca Selengkapnya
Ditanya Begini Jawabnya Begitu, Kenali Penyebab Seseorang Melantur saat Berbicara
Ditanya Begini Jawabnya Begitu, Kenali Penyebab Seseorang Melantur saat Berbicara

Melantur saat berbicara bisa disebabkan oleh kondisi bernama psikosis yang merupakan keadaan mental yang kompleks.

Baca Selengkapnya
Kronologi Santri di Malang jadi Korban Bully Senior, Disetrika Dada, Punggung hingga Wajah
Kronologi Santri di Malang jadi Korban Bully Senior, Disetrika Dada, Punggung hingga Wajah

Santri Pondok Pesantren (Ponpes) di Kabupaten Malang menjadi korban bullying (perundungan ) oleh seniornya.

Baca Selengkapnya
Begini Ciri-Ciri Anak yang Jadi Korban Perundungan
Begini Ciri-Ciri Anak yang Jadi Korban Perundungan

Praktisi kesehatan masyarakat dr. Reisa Broto Asmoro memaparkan sejumlah tanda-tanda perundungan atau bullying pada anak yang perlu diketahui oleh orang tua.

Baca Selengkapnya
Panduan Menjaga Kesehatan Mental bagi Anak SMA yang Baru Masuk Kuliah
Panduan Menjaga Kesehatan Mental bagi Anak SMA yang Baru Masuk Kuliah

Transisi dari masa SMA ke bangku perkuliahan bisa menyebabkan munculnya sejumlah masalah kesehatan mental.

Baca Selengkapnya
Mengapa Pria Kerap Mengesampingkan Masalah Kesehatan Mental Walau Mereka Mengalaminya?
Mengapa Pria Kerap Mengesampingkan Masalah Kesehatan Mental Walau Mereka Mengalaminya?

Masih banyak pria enggan mengakui bahwa mereka mengalami masalah kesehatan mental dan membutuhkan bantuan, mengapa?

Baca Selengkapnya