Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jangan tirukan anak kecil saat bicara!

Jangan tirukan anak kecil saat bicara! Ilustrasi ibu dan bayi. Shutterstock/Christophe Testi

Merdeka.com - Sebagai orang tua, melihat tumbuh kembang buah hati merupakan saat yang paling membahagiakan. Tidaklah heran jika Anda pasti ingin mencurahkan semua usaha serta apapun yang Anda miliki untuk buah hati.

Setelah fase belajar untuk berjalan, maka biasanya akan diikuti dengan fase belajar untuk berbicara. Untuk memulai fase ini, biasanya hal yang Anda lakukan adalah mengucapkan beberapa kata untuk ditirukan buah hati atau Anda juga mengajaknya untuk berkomunikasi. Sebab diyakini saat berkomunikasi, Anda melatih kemampuan berkomunikasi mereka.

Dilansir dari dailymail.co.uk, ada 1 hal yang harus Anda perhatikan saat berbicara dengan buah hati yaitu jangan pernah menirukan atau berbicara layaknya saat buah hati berbicara. Anda harus berbicara dengan intonasi serta artikulasi yang jelas.

"Berbicara layaknya anak kecil saat berkomunikasi dengan buah hati sebaiknya tidak Anda lakukan. Sebab hal ini akan membuat buah hati berpikir bahwa memang seperti itulah kata yang benar untuk diucapkan. Tentu saja artikulasi tersebut salah," ujar Andrew Martin, peneliti dari Laboratory for Language Development di RIKEN Brain Science Institute, Tokyo.

"Berbicara dengan gaya seperti itu hanya akan membuat Anda menciptakan dunia yang sempit untuk anak Anda. Padahal Anda tahu bahwa di luar sana banyak cara untuk berkomunikasi dan ditambah lagi dengan banyaknya bahasa asing yang ada," lanjutnya. "Singkatnya, berbicara dengan menirukan buah hati tidak akan membuat mereka semakin pintar dalam hal berkomunikasi dan malah menjerumuskan mereka."

(mdk/feb)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kapan Anak Perlu Mulai Dibiasakan Tidur Sendiri dan Bagaimana Memulainya?

Kapan Anak Perlu Mulai Dibiasakan Tidur Sendiri dan Bagaimana Memulainya?

Membiasakan bayi tidur sendiri bisa dilakukan mulai usia 3 bulan dengan berbagai cara.

Baca Selengkapnya
Penyebab Anak Terlambat Bicara, Kenali Ciri-Cirinya

Penyebab Anak Terlambat Bicara, Kenali Ciri-Cirinya

Keterlambatan bicara pada anak dapat dapat menjadi sumber kekhawatiran bagi orang tua.

Baca Selengkapnya
Apakah Anak Bayi Kita Tidur Terlalu Lama? Ini Cara Mengetahuinya

Apakah Anak Bayi Kita Tidur Terlalu Lama? Ini Cara Mengetahuinya

Bayi yang baru lahir cenderung tidur dalam waktu yang cukup lama.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Dampak Anak Sering Tidur Larut Malam, Bisa Ganggu Perkembangan si Kecil

Dampak Anak Sering Tidur Larut Malam, Bisa Ganggu Perkembangan si Kecil

Anak yang sering tidur larut malam bisa mengalami berbagai masalah, mulai dari fisik, emosional, hingga akademik. Dampaknya pun bisa memengaruhi perkembangannya

Baca Selengkapnya
Penyebab Anak Suka Memukul, Perlu Diwaspadai dan Dihindari Orangtua

Penyebab Anak Suka Memukul, Perlu Diwaspadai dan Dihindari Orangtua

Kebiasaan memukul merupakan suatu hal yang kerap dilakukan anak. Hal ini perlu diperhatikan dan dihindari oleh orangtua.

Baca Selengkapnya
9 Cara Mendidik Buah Hati Agar Menjadi Anak yang Sabar

9 Cara Mendidik Buah Hati Agar Menjadi Anak yang Sabar

Temperamen seorang anak biasanya sudah mulai tampak sejak usia dini. Mendidik anak agar mampu bersabar bisa menjadi modal utama untuk di kemudian hari.

Baca Selengkapnya
16 Cara Mengatasi Anak Susah Makan, Orang Tua Jangan Panik Dulu

16 Cara Mengatasi Anak Susah Makan, Orang Tua Jangan Panik Dulu

Hampir setiap orang tua pernah mengalami anak susah makan. Namun sebenarnya terdapat cara mengatasi anak susah makan yang bisa diterapkan.

Baca Selengkapnya
7 Kebiasaan Buruk yang Dapat Merusak Gigi Anak

7 Kebiasaan Buruk yang Dapat Merusak Gigi Anak

Sejumlah hal kerap dilakukan oleh bayi dan anak dengan salah sehingga menyebabkan munculnya masalah.

Baca Selengkapnya
9 Cara Cepat Bantu Bayi Tertidur Pulas di Malam Hari

9 Cara Cepat Bantu Bayi Tertidur Pulas di Malam Hari

Anak yang rewel dan tak mau tidur dengan mudah di malam hari merupakan masalah orangtua. Berikut sejumlah cara untuk membantu anak tertidur pulas.

Baca Selengkapnya