Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi-Ma'ruf Amin daftar ke KPU dari Gedung Juang diakhiri Salat Jumat

Jokowi-Ma'ruf Amin daftar ke KPU dari Gedung Juang diakhiri Salat Jumat Presiden Jokowi dan Maruf Amin. ©biro pers istana

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo telah mengumumkan Ketua MUI KH Ma'ruf Amin sebagai calon wakil presiden yang akan mendampinginya di Pilpres 2019. Jokowi mengatakan koalisi partai pendukungnya akan mendaftar ke KPU pada Jumat (10/8) sekitar pukul 09.00 WIB.

Rombongan Jokowi dan Ma'ruf akan dikawal 9 ketum, sekjen partai pendukung serta relawan berangkat ke KPU dari Gedung Juang 45, Cikini, Jakarta Pusat.

"Selanjutnya besok pagi jam 9 kami akan daftarkan ke KPU berangkat dari Gedung Juang 45 menuju ke KPU beserta para ketum dan Sekjen dan seluruh relawan," kata Jokowi di Restoran Plataran, Menteng, Jakarta, Kamis (9/8).

Sementara itu, Sekjen PSI Raja Juli Antoni menuturkan setelah mendaftar ke KPU, Jokowi akan sholat Jumat di Masjid Sunda Kelapa, Menteng.

"Kita akhiri dengan Salat Jumat berjemaah rencananya di Sunda Kelapa. rencananya begitu," ujarnya.

Antoni menambahkan, iring-iringan koalisi Jokowi tidak akan melibatkan banyak relawan. Proses pendaftaran capres-cawapres dilakukan secara sederhana. Sebab, koalisi pendukung Jokowi ikut berduka atas gempa di NTB.

"Kemarin para Sekjen sepakat mohon para relawan tidak ramai-ramai tidak dulu. ini masih duka gempa NTB. nanti ketika pencabutan nomor harap kalau bisa hanya pendaftaran formalnya saja. jadi enggak ramai-ramai lah," tandasnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ma'ruf Amin Gantikan Jokowi di Kursi Presiden Jika Pemakzulan Terjadi
Ma'ruf Amin Gantikan Jokowi di Kursi Presiden Jika Pemakzulan Terjadi

Ada sejumlah alasan yang membuat isu pemakzulan terhadap Jokowi kembali mencuat.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertemu Prabowo dan Zulhas, Puan: Saya Tunggu Diajak Presiden
Jokowi Bertemu Prabowo dan Zulhas, Puan: Saya Tunggu Diajak Presiden

Presiden Joko Widodo bertemu dengan sejumlah ketua umum partai. Mulai dari Ketum Gerindra Prabowo Subianto, lalu Ketum PAN Zulkifli Hasan hari ini.

Baca Selengkapnya
Jokowi Janjikan Tunjangan Kinerja Petugas KPU Selesai Januari: Urusan Sensitif Jangan Ganggu Pemilu
Jokowi Janjikan Tunjangan Kinerja Petugas KPU Selesai Januari: Urusan Sensitif Jangan Ganggu Pemilu

Jokowi menyebut Pemilu 2024 sangatlah kompleks karena melibatkan 204.807.222 orang, di 38 provinsi, 514 kabupaten/kota, 7.277 kecamatan, 83.771 desa.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jokowi Bertemu Suya Paloh, Kubu Ganjar Duga Upaya Ajak NasDem Gabung Koalisi Prabowo-Gibran
Jokowi Bertemu Suya Paloh, Kubu Ganjar Duga Upaya Ajak NasDem Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Jokowi bertemu Suya Paloh pada Minggu (18/2) kemarin.

Baca Selengkapnya
Jokowi Puji KPU dan Bawaslu: Semua Berjalan Baik dan Tepat Waktu
Jokowi Puji KPU dan Bawaslu: Semua Berjalan Baik dan Tepat Waktu

Menurut Jokowi, KPU dan Bawaslu sudah bekerja keras hingga proses Pemilu 2024 selesai tepat waktu.

Baca Selengkapnya
Pulang Kunker dari Kepulauan Talaud, Jokowi Tandatangani Surat Pemberhentian Ketua KPK Firli Bahuri
Pulang Kunker dari Kepulauan Talaud, Jokowi Tandatangani Surat Pemberhentian Ketua KPK Firli Bahuri

Jokowi dijadwalkan akan kembali ke Jakarta pada Kamis malam ini.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tegaskan Gubernur DKI Jakarta Dipilih Rakyat
Jokowi Tegaskan Gubernur DKI Jakarta Dipilih Rakyat

Jokowi menyampaikannya dalam rapat membahas RUU DKJ bersama para menteri Kabinet Indonesia Maju.

Baca Selengkapnya
Jokowi Peringatkan KPU: Keteledoran Berbahaya, Berdampak Besar pada Politik!
Jokowi Peringatkan KPU: Keteledoran Berbahaya, Berdampak Besar pada Politik!

Jokowi meminta KPU dan para penyelenggara Pemilu memastikan tata kelola pelaksanaan Pemilu 2024 berjalan dengan baik.

Baca Selengkapnya