Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ada apa di balik pertemuan Prabowo dan Jokowi di Bogor?

Ada apa di balik pertemuan Prabowo dan Jokowi di Bogor? Jokowi bertemu Prabowo. ©2015 merdeka.com/istimewa

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah melakukan pertemuan dengan ketua umum partai Gerindra, Prabowo Subianto. Atas pertemuan itu, timbul spekulasi politik baru di mana sebelumnya KMP disebut sebagai 'hantu' di pemerintahan Jokowi.

Kini semua sudah terbantahkan. Pasalnya, dalam pertemuan itu Jokowi meminta masukan berbagai polemik yang tengah bergulir di pemerintahan.

Juru Bicara Partai Koalisi Merah Putih (KMP), Tantowi Yahya mengatakan bahwa dalam pertemuan Jokowi meminta masukan kepada Prabowo menyangkut persoalan yang sedang dihadapi.

"Tadi malam itu giliran Pak Prabowo diminta pendapatnya, terkait konflik yang ada. Apakah masukan dari Pak Prabowo akan diambil acuan, itu tergantung Jokowi," kata Tantowi, di gedung DPR, Jakarta, Jumat (30/1).

Saat disinggung pertemuan itu merupakan bentuk dukungan KMP terhadap pemerintahan Jokowi. Anggota DPR komisi I ini enggan mengakuinya, menurutnya pertemuan itu hanya meminta masukan dalam menyelesaikan berbagai persoalan.

"Itu hanyalah pertemuan biasa dalam mengambil keputusan yang benar. Presiden punya hak untuk bertemu dengan ketua parpol di luar pendukungnya. Tapi apa masukan Prabowo dijadikan acuan kan belum tentu," jelas Tantowi.

Tersiar kabar bahwa Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) sebagai partai pendukung sekaligus partai pengusung Jokowi di Pilpres lalu akan menarik dukungan dari Jokowi jika tidak melantik Komjen Pol Budi Gunawan sebagai Kapolri.

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Bertemu Prabowo dan Zulhas, Puan: Saya Tunggu Diajak Presiden
Jokowi Bertemu Prabowo dan Zulhas, Puan: Saya Tunggu Diajak Presiden

Presiden Joko Widodo bertemu dengan sejumlah ketua umum partai. Mulai dari Ketum Gerindra Prabowo Subianto, lalu Ketum PAN Zulkifli Hasan hari ini.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bakal Dapat Peran Penting di Pemerintahan Prabowo, Golkar: Pemikiran Beliau Dibutuhkan Bangsa
Jokowi Bakal Dapat Peran Penting di Pemerintahan Prabowo, Golkar: Pemikiran Beliau Dibutuhkan Bangsa

Wajar jika Presiden Jokowi akan mendapat peran penting di pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
Jokowi Titip Salam untuk Cak Imin, PKB Yakin Bukan Godaan Terkait Hak Angket
Jokowi Titip Salam untuk Cak Imin, PKB Yakin Bukan Godaan Terkait Hak Angket

Kata Huda, anggota fraksi PKB sudah ada beberapa yang menandatangi hak angket.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jokowi Beri Jenderal Kehormatan ke Prabowo, Begini Respons PDIP
Jokowi Beri Jenderal Kehormatan ke Prabowo, Begini Respons PDIP

Hasto juga menyebut pemberian suatu pangkat terkadang bertentangan dengan fakta-fakta yang terjadi di lapangan

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertemu dan Beri Selamat ke Prabowo-Gibran, Anies: Biar Masyarakat Menilai
Jokowi Bertemu dan Beri Selamat ke Prabowo-Gibran, Anies: Biar Masyarakat Menilai

Anies tidak banyak berkomentar saat ditanya perihal Jokowi bertemu Prabowo dan Gibran

Baca Selengkapnya
TKN Prabowo-Gibran Bocorkan Ada Pertemuan Ketum Partai usai Paloh Bertemu Jokowi, Bahas Apa?
TKN Prabowo-Gibran Bocorkan Ada Pertemuan Ketum Partai usai Paloh Bertemu Jokowi, Bahas Apa?

TKN Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka membocorkan bakal ada pertemuan antara ketua umum partai setelah Paloh bertemu Jokowi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Peringatkan KPU: Keteledoran Berbahaya, Berdampak Besar pada Politik!
Jokowi Peringatkan KPU: Keteledoran Berbahaya, Berdampak Besar pada Politik!

Jokowi meminta KPU dan para penyelenggara Pemilu memastikan tata kelola pelaksanaan Pemilu 2024 berjalan dengan baik.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ungkap Alasan Naikkan Pangkat Prabowo Jadi Jenderal Kehormatan TNI
Jokowi Ungkap Alasan Naikkan Pangkat Prabowo Jadi Jenderal Kehormatan TNI

Usulan kenaikan pangkat Prabowo ini merupakan usulan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto.

Baca Selengkapnya