Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wiranto Berterimakasih untuk Semua Pihak yang Mendoakan Kesembuhannya

Wiranto Berterimakasih untuk Semua Pihak yang Mendoakan Kesembuhannya Wiranto. ©2019 Liputan6.com/Lizsa Egeham

Merdeka.com - Setelah dirawat hampir satu minggu di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto, Menko Polhukam Wiranto hari ini menyambangi kantornya untuk mengucapkan perpisahan pada jajarannya di kantornya. Wiranto datang dengan ditemani dua Dokter dari RSPAD karena kondisinya yang belum 100 persen pulih.

Ia juga akan kembali menjalani perawatan di RSPAD sampai diperbolehkan pulang oleh Dokter. Ia menyampaikan terima kasih untuk seluruh masyarakat yang telah mendoakan kesembuhannya.

"Saya juga pada kesempatan yang sangat baik ini ingin menyampaikan hormat terima kasih kepada Bapak Presiden, Bapak Wakil Presiden, Bapak Wakil Presiden terpilih, para menteri kabinet kerja, kepala badan bahkan para kiai, para ustaz, para alim ulama, para tokoh masyarakat yang telah mendukung dan mendoakan saya untuk melakukan perawatan di RSPAD Gatot Subroto untuk kesembuhan saya setalah mengalami musibah seperti itu," ujar Wiranto di Kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Sabtu (19/10).

Wiranto juga mengucapkan terima kasih pada seluruh awak medis yang telah merawatnya. Setelah diserang dua orang tidak dikenal dengan menggunakan senjata tajam sesaat setelah turun dari mobil di sebuah lapangan di Menes, Pandeglang. Ia langsung dilarikan RSUD Berkah Pandeglang sebelum dipindahkan di RSPAD Gatot Subroto Jakarta.

"Saya tadi telah menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh awak medis baik di Menes RS Pandeglang dan utamanya RSPAD, yang telah memberikan perawatan yang maksimal untuk kesembuhan saya," katanya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Prabowo Diisukan Dirawat di RSPAD, TKN: Ini Kampanye Hitam
Prabowo Diisukan Dirawat di RSPAD, TKN: Ini Kampanye Hitam

Prabowo diisukan sakit usai mengunjungi Sumedang (30/1) dan dilarikan ke RSPAD untuk menjalani perawatan.

Baca Selengkapnya
Prabowo Terima Pangkat Jenderal Bintang Empat, Gibran Belum Ucapkan Selamat
Prabowo Terima Pangkat Jenderal Bintang Empat, Gibran Belum Ucapkan Selamat

Gibran mengaku sedang meninjau progres revitalisasi Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat.

Baca Selengkapnya
Begini Isi Undang Undang Pemilu Terbaru Tahun 2023 Terbitan Presiden Joko Widodo
Begini Isi Undang Undang Pemilu Terbaru Tahun 2023 Terbitan Presiden Joko Widodo

Berikut isi Undang Undang Pemilu terbaru tahun 2023 terbitan Presiden Joko Widodo.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sering Berkeringat di Malam Hari? Waspada, Bisa Jadi Tanda 5 Masalah Kesehatan Ini!
Sering Berkeringat di Malam Hari? Waspada, Bisa Jadi Tanda 5 Masalah Kesehatan Ini!

Nggak hanya karena keringat berlebih, ini beberapa masalah kesehatan yang bisa jadi penyebabnya.

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Presiden Jokowi Beri Kenaikan Pangkat Jenderal Kehormatan ke Prabowo Subianto
Ini Alasan Presiden Jokowi Beri Kenaikan Pangkat Jenderal Kehormatan ke Prabowo Subianto

Presiden Joko Widodo ungkap alasan dibalik pemberian kenaikan pangkat Jenderal Kehormatan untuk Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ungkap Alasan Naikkan Pangkat Prabowo Jadi Jenderal Kehormatan TNI
Jokowi Ungkap Alasan Naikkan Pangkat Prabowo Jadi Jenderal Kehormatan TNI

Usulan kenaikan pangkat Prabowo ini merupakan usulan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto.

Baca Selengkapnya
Selain Prabowo, Ini Daftar Purnawirawan TNI Sandang Gelar Jenderal Kehormatan Bintang Empat
Selain Prabowo, Ini Daftar Purnawirawan TNI Sandang Gelar Jenderal Kehormatan Bintang Empat

Sebelumnya, ada deretan pensiunan TNI yang telah lebih dulu mendapat gelar jenderal kehormatan.

Baca Selengkapnya
Prabowo: Selamat Hari Pers, Terima Kasih Atas Dukungan dan Kerja Samanya
Prabowo: Selamat Hari Pers, Terima Kasih Atas Dukungan dan Kerja Samanya

Prabowo menyampaikan terima kasih atas dukungan dan kerja sama rekan-rekan media

Baca Selengkapnya
Jokowi Ingatkan Pentingnya Kesehatan: Pintar Tapi Gak Sehat Mau Apa?
Jokowi Ingatkan Pentingnya Kesehatan: Pintar Tapi Gak Sehat Mau Apa?

Untuk menjadi negara maju tak cuma mengedepankan kecerdasan sumber daya manusianya saja.

Baca Selengkapnya