Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pimpin ibadah di depan Istana, pendeta baca puisi untuk Jokowi

Pimpin ibadah di depan Istana, pendeta baca puisi untuk Jokowi Paskah di depan Istana Negara. ©2014 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Sekitar 120 orang warga jemaat GKI Yasmin Kodya Bogor dan HKBP Filadelfia di Kabupaten Bekasi hari ini kembali menggelar ibadah di seberang Istana Merdeka, Jakarta, menyusul masih disegelnya dua gereja tersebut oleh Pemkot Bogor dan Pemkab Bekasi. Ibadah dua mingguan di seberang Istana hari ini adalah yang ke-71 kalinya sejak Februari 2012.

Memimpin ibadah, Pendeta Heru Purwanta dari Gereja Kristen Jawa Tengah Utara Salatiga mengingatkan jemaat untuk tidak lelah berjuang dalam kebenaran. Ketua Umum Sinode Gereja Kristen Jawa Tengah Utara itu juga menyesalkan tak adanya koreksi apapun dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) terkait pembangkangan hukum yang dilakukan Pemkot Bogor dan Pemkab bekasi selama bertahun-tahun.

"Apa yang dilakukan dalam Tuhan tidak ada yang sia-sia", kata Purwanta seperti keterangan tertulis di Jakarta, Minggu (31/8).

Di akhir khotbahnya, Purwanta membacakan puisi yang dibuatnya untuk Presiden Terpilih Joko Widodo. Dia menyatakan tekad jemaat untuk meneruskan perjuangan bersama menegakkan hukum dan konstitusi di Indonesia. Berikut isi puisinya:

Bapak Joko Widodo,

Jika kami terus berdiri di sini

Menahan terik dan lelah

Pandanglah dengan mata hati

Mata hati tetap nanar berharap

Nafas kami tetap memburu

Menuntut janji revolusi mental

Sampai kami benar-benar merdeka

Seperti diketahui, sejak 2012, jemaat GKI Yasmin dan HKBP Filadelfia tidak juga diperkenankan beribadah di gerejanya masing-masing. Padahal, sudah ada izin dan putusan pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap.

(mdk/ren)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Kumpulkan Kepala Desa di Istana, Ini yang Dibahas
Jokowi Kumpulkan Kepala Desa di Istana, Ini yang Dibahas

Jokowi mengumpulkan Aliansi Lintas Asosiasi Kepala Desa di Istana Kepresidenan Jakarta, Jumat (29/12).

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Diseret Dalam Sidang Sengketa Pilpres, Istana Minta Pembuktian Tuduhan di MK
Presiden Jokowi Diseret Dalam Sidang Sengketa Pilpres, Istana Minta Pembuktian Tuduhan di MK

Pihak Istana masih menunggu pembuktian atas tuduhan yang disampaikan persidangan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
VIDEO: Jokowi Perintahkan Semua Menteri Waspada, Singgung Kedatangan Presiden Baru
VIDEO: Jokowi Perintahkan Semua Menteri Waspada, Singgung Kedatangan Presiden Baru

Presiden Jokowi memerintahkan semua menteri waspada jelang bulan Ramadan dan Idul Fitri

Baca Selengkapnya
Nama Jokowi Diseret dalam Sidang Sengketa Pilpres 2024, Begini Reaksi Istana
Nama Jokowi Diseret dalam Sidang Sengketa Pilpres 2024, Begini Reaksi Istana

Nama Jokowi berulang kali disebut dalam sidang perdana sengketa hasil Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tetapkan Hari Pemungutan Suara Pemilu 2024 pada 14 Februari Jadi Libur Nasional
Jokowi Tetapkan Hari Pemungutan Suara Pemilu 2024 pada 14 Februari Jadi Libur Nasional

Tujuannya untuk memberikan kesempatan seluas-luasnya kepada masyarakat untuk menggunakan hak pilihnya.

Baca Selengkapnya
Ada Nama Jalan dan Masjid Presiden Joko Widodo di Abu Dhabi, Jokowi: Tanda Keakraban Indonesia-PEA
Ada Nama Jalan dan Masjid Presiden Joko Widodo di Abu Dhabi, Jokowi: Tanda Keakraban Indonesia-PEA

Jokowi juga mengklaim hubung Indonesia dan Persatuan Emirat Arab sangat dekat dalam semua bidang,

Baca Selengkapnya
Jokowi Undang 34 Relawan Bukber di Istana, Immanuel Ebenezer: Mungkin Ingin Dengar Masukan
Jokowi Undang 34 Relawan Bukber di Istana, Immanuel Ebenezer: Mungkin Ingin Dengar Masukan

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengundang 30 relawannya untuk buka puasa bersama (bukber) di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (1/4).

Baca Selengkapnya
Ketum ProJo Ungkap Isi Pembicaraan Jokowi dan Relawan di Istana
Ketum ProJo Ungkap Isi Pembicaraan Jokowi dan Relawan di Istana

Budi menyebut relawan memberikan sejumlah masukan kepada Jokowi.

Baca Selengkapnya