Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Erick Thohir Tak Mau Hubungkan Pertemuan Ustaz Somad dengan Mbah Moen ke Politik

Erick Thohir Tak Mau Hubungkan Pertemuan Ustaz Somad dengan Mbah Moen ke Politik Ustadz Abdul Somad. ©2019 Merdeka.com/instagram Ustadz Abdul Somad

Merdeka.com - Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Ma'ruf, Erick Thohir enggan menghubungkan pertemuan Ustaz Abdul Somad (UAS) dengan KH Maimoen Zubaer atau Mbah Moen dan Habib Luthfi bin Yahya ke ranah politik. Termasuk soal sinyalemen dukungannya terhadap Jokowi-Ma'ruf.

"Tanyakan sendiri, saya tidak bisa mengkomen individu-individu," ujar Erick usai acara Rabu Hijrah di Hallf Patiunus, Jakarta Selatan, Rabu (13/2/2019).

Meski begitu, Erick yakin dukungan terhadap Jokowi semakin membesar. Bahkan dukungan di Jabar yang disebut sebagai lumbung suara pasangan Prabowo-Sandi juga tak kalah besar.

"Kalau dilihat dari polling memang kalah tapi cuma 1-2 persen (di Jabar). Tetapi di Jateng, Jatim sudah luar biasa 65 persen semua," ucapnya.

Hal yang sama juga disampaikan Erick saat disinggung soal dukungan Ustaz Yusuf Mansur ke Jokowi. Pendiri PayTren itu disebut-sebut mendukung Jokowi setelah kesaksiannya soal kesalehan capres nomor urut 1 itu viral.

"Saya rasa tanyakan beliau langsung. Dan tentu kalau figur seperti Ustaz Yusuf Mansur berani mengambil posisi mendukung Pak Jokowi, ya sesuatu yang luar biasa," kata Erick.

Sebab, menurut dia, selama ini banyak pendukung Jokowi yang mengalami intimidasi dan perundungan. Alih-alih merosot, jumlah dukungan terhadap petahana justru semakin besar.

"Tapi ternyata makin hari makin keluar sekarang tokoh-tokoh baik, tokoh-tokoh pintar yang punya track record baik, ini menjadi dukungan sendirinya tentu," ujar Erick.

(mdk/ded)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Erick Thohir Puji Kolaborasi Jokowi dan Prabowo saat Indonesia Terpecah dalam Politik
Erick Thohir Puji Kolaborasi Jokowi dan Prabowo saat Indonesia Terpecah dalam Politik

Sebagai Menteri BUMN, Erick juga turut merasakan bagaimana saat itu keduanya sama-sama berjuang dalam menangani pandemi COVID-19.

Baca Selengkapnya
Respons Erick Thohir Atas Keputusan Mundur Mahfud MD dari Menko Polhukam
Respons Erick Thohir Atas Keputusan Mundur Mahfud MD dari Menko Polhukam

Erick menambahkan selama bekerja sebagai menteri BUMN di pemerintahan Jokowi jilid 2 ini, dirinya memiliki hubungan baik dengan Mahfud MD.

Baca Selengkapnya
Lagi, Erick Thohir akan Laporkan Dua Dapen BUMN ke Kejagung karena Terlibat Korupsi
Lagi, Erick Thohir akan Laporkan Dua Dapen BUMN ke Kejagung karena Terlibat Korupsi

Erick Thohir menyebut, pelaporan dua Dapen ke Kejagung tersebut terkait dengan persoalan korupsi.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Erick Thohir Bolehkan Pegawai BUMN LIbur di Hari Jumat, Pengamat: Gaji Tetap Sama, Bisa Timbulkan Kecemburuan
Erick Thohir Bolehkan Pegawai BUMN LIbur di Hari Jumat, Pengamat: Gaji Tetap Sama, Bisa Timbulkan Kecemburuan

kebijakan tersebut tidak memiliki kepentingan yang mendesak. Performa pegawai BUMN bisa menjadi lebih rendah.

Baca Selengkapnya
Sosok Hadi Eks Panglima TNI, Bintang Empat Kepercayaan Jokowi Pengganti Mahfud Md
Sosok Hadi Eks Panglima TNI, Bintang Empat Kepercayaan Jokowi Pengganti Mahfud Md

Profil eks Pnaglima TNI Marsekal (Purn) Hadi Tjahjanto yang dikabarkan akan dilantik sebagai Menko Polhukam.

Baca Selengkapnya
Erick Thohir: Saya Bingung Kenapa Penyaluran Bansos Diributkan Sekarang?
Erick Thohir: Saya Bingung Kenapa Penyaluran Bansos Diributkan Sekarang?

Menteri BUMN Erick Thohir bingung kenapa program bantuan sosial (bansos) oleh pemerintah diributkan akhir-akhir ini

Baca Selengkapnya
Jokowi Bicara Sosok Menkopolhukam Pengganti Mahfud Md
Jokowi Bicara Sosok Menkopolhukam Pengganti Mahfud Md

Jokowi berjanji akan segera menetapkan pengganti Mahfud paling lama tiga hari.

Baca Selengkapnya
Erick Thohir Tanggapi SGIE di Debat Cawapres: Kita Butuh Pemimpin Mengerti Ekonomi Syariah
Erick Thohir Tanggapi SGIE di Debat Cawapres: Kita Butuh Pemimpin Mengerti Ekonomi Syariah

Secara khusus apresiasi diberikan pada Gibran Rakabuming Raka yang telah mengungkap ekonomi syariah.

Baca Selengkapnya
Jokowi Puji Kontribusi BUMN, Erick Thohir: Beri Dampak Nyata untuk Ultramikro dan UMKM
Jokowi Puji Kontribusi BUMN, Erick Thohir: Beri Dampak Nyata untuk Ultramikro dan UMKM

BUMN dan UMKM harus terus berkolaborasi dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi nasional.

Baca Selengkapnya