Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Buntut F-16 terbakar, TNI AU memperketat izin masuk Lanud Halim

Buntut F-16 terbakar, TNI AU memperketat izin masuk Lanud Halim Pesawat F-16 TNI AU terbakar. ©2015 merdeka.com

Merdeka.com - Saat ini, kawasan Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, dinyatakan steril dari pihak dianggap tak berkepentingan. Hal ini terkait terbakarnya pesawat F-16 bernomor TS-1643 pagi tadi.

"Belum ada perintah untuk mengizinkan masuk," kata seorang personel Provost TNI AU di gerbang pos Pangkalan TNI AU Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Kamis, (16/4).

Pantauan merdeka.com, semua kendaraan yang hendak masuk ke Pangkalan TNI AU, diperiksa secara ketat di pos penjagaan depan. Tindakan itu membuat fotografer dari sejumlah media, memutuskan memutar ke kawasan pemukiman kampung Kebon Pala, demi mendapatkan gambar langsung dari Lanud Halim Perdanakusuma. Bahkan, sebagian dari mereka mengaku sempat kucing-kucingan dengan petugas yang berjaga di sekitar pagar pembatas landasan udara.

Diketahui, Pesawat F-16 dengan nomor lambung TS-1643 yang dikemudikan Letnan Kolonel Penerbang Firman, terbakar di landasan Halim Perdanakusuma. Hal itu akibat roda kiri pesawat copot yang menyebabkan gesekan dengan landasan dan mesin terbakar.

Beruntung Letkol Firman sang pilot, dikabarkan berhasil keluar dari pesawat sebelum benar-benar terbakar. Rencananya, pesawat itu hendak terbang bersama tiga pesawat sejenis lainnya, dengan nomor lambung TS-1606, TS-1608, dan TS-1610.

(mdk/efd)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jelang Cuti, Para Taruna Akpol Tampan Ini Diberi Pesan dari Komandan, Dilarang Hidup Mewah hingga Jaga Nama Baik

Jelang Cuti, Para Taruna Akpol Tampan Ini Diberi Pesan dari Komandan, Dilarang Hidup Mewah hingga Jaga Nama Baik

Isi pesannya aykni agar tak melakukan pelanggaran hingga hidup bermewah-mewahan.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Helikopter Hilang di Halmahera, Pilot Sempat Lapor dengar Ledakan

Detik-Detik Helikopter Hilang di Halmahera, Pilot Sempat Lapor dengar Ledakan

Petugas Basarnas mengkonfirmasi kalau titik dugaan helikopter hilang tersebut berada di kawasan hutan.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Kecelakaan Beruntun 7 Mobil di Puncak, Dipicu Truk Boks Rem Blong

Detik-Detik Kecelakaan Beruntun 7 Mobil di Puncak, Dipicu Truk Boks Rem Blong

Sebanyak 17 orang mengalami luka-luka. Kasus ini masih diselidiki kepolisian.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
TNI AU Deteksi Lima Kapal Pengungsi Rohingya di Laut Aceh

TNI AU Deteksi Lima Kapal Pengungsi Rohingya di Laut Aceh

TNI Angkatan Udara (AU) melaksanakan Operasi Mata Elang 23 untuk memantau keberadaan kapal pengungsi Rohingya di perairan laut Aceh.

Baca Selengkapnya
Melihat Lapangan Tempur TNI AU di Belitung yang Bikin Megawati dan SBY Terpukau

Melihat Lapangan Tempur TNI AU di Belitung yang Bikin Megawati dan SBY Terpukau

Lokasi AWR yang dikelola Lanud H. AS Hanandjoeddin ini sering jadi langganan latihan tempur TNI AU.

Baca Selengkapnya
Usai Buang Air Kecil, Polisi Jatuh dari Kapal dan Hilang

Usai Buang Air Kecil, Polisi Jatuh dari Kapal dan Hilang

Dia menyebut, hingga siang ini pencarian masih terus dilakukan namun hasil masih nihil. Unsur terlibat.

Baca Selengkapnya
TPN Ganjar-Mahfud Perintahkan Pendukung Rekam Bukti Kecurangan Pilpres 2024, Ini Tujuannya

TPN Ganjar-Mahfud Perintahkan Pendukung Rekam Bukti Kecurangan Pilpres 2024, Ini Tujuannya

TPN Ganjar-Mahfud Perintahkan Pendukung Rekam Bukti Kecurangan Pilpres 2024

Baca Selengkapnya
Muncul Gerakan Salam 4 Jari, Ketua TPN: Fokus Pemenangan Ganjar dan Mahfud

Muncul Gerakan Salam 4 Jari, Ketua TPN: Fokus Pemenangan Ganjar dan Mahfud

Gerakan salam 4 jari dikaitkan dengan potensi bergabungnya paslon 01 dengan 03

Baca Selengkapnya