Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bullying siswa Don Bosco dilakukan di sekolah & pertokoan

Bullying siswa Don Bosco dilakukan di sekolah & pertokoan stop bullying. shutterstock

Merdeka.com - Polres Jakarta Selatan memanggil sembilan siswa SMA Seruni Don Bosco yang diduga melakukan kekerasan kepada juniornya, Senin (30/7). Pelaku melakukan bullying terhadap adik kelasnya itu di dua tempat.

"Tempat kejadian perkaranya (TKP) ada di dua tempat, di dalam sekolah itu sendiri dan pertokoan yang sepi di dekat sekolah," kata Kapolres Jakarta Selatan, Kombes Imam Sugianto kepada wartawan di Jakarta, Senin (30/7).

Imam mengatakan korban dibawa ke dua tempat tersebut di bawah ancaman. "Di situ korban dipaksa untuk merokok dan meminum minuman beralkohol," kata Imam.

Polisi memaparkan sembilan siswa yang diduga sebagai pelaku yakni berinisial AD, AK, AW, KA, RR, RJ, SA, SJ, dan GJ. Siswa yang melapor menjadi korban kekerasan oleh senior ada lima orang.

Seperti diketahui, kasus bullying ini berawal dari laporan orang tua Ary, salah satu korban, ke Polres Jakarta Selatan, Rabu malam (25/7). Dalam laporan tersebut, Ary yang merupakan siswa baru di Don Bosco menyebut telah dianiaya oleh 18 orang yang merupakan kakak kelasnya.

Selain itu, dalam laporan tersebut juga dilampirkan hasil visum Ary di bagian tengkuk akibat luka sundutan dan mengalami luka lebam. Korban ditetapkan ada lima orang. Pihak Kepolisian menduga kasus kekerasan ini telah dilakukan oleh sembilan orang.

(mdk/dan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bullying di Binus, KPAI: Penanganan Pelaku Kekerasan di Sekolah Belum Memberi Efek Jera
Bullying di Binus, KPAI: Penanganan Pelaku Kekerasan di Sekolah Belum Memberi Efek Jera

Korban saat ini dirawat di rumah sakit karena mengalami memar hingga luka bakar di tubuhnya.

Baca Selengkapnya
Kasus Bullying di SMA Binus School Serpong, Kemen PPA: Sanksi akan Diberikan
Kasus Bullying di SMA Binus School Serpong, Kemen PPA: Sanksi akan Diberikan

Belum ada pihak ditetapkan sebagai anak berurusan dengan hukum dalam kasus ini.

Baca Selengkapnya
Kasus Bullying di SMA Binus School Serpong Seret Anak Vincent: 4 Orang Tersangka
Kasus Bullying di SMA Binus School Serpong Seret Anak Vincent: 4 Orang Tersangka

Adapun keempat siswa yang menjadi tersangka yakniE (18), R (18), J (18) dan G (19). Semuanya berstatus pelajar.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Kata-Kata Bullying Bijak, Bikin Kesadaran Melawan Perundungan Semakin Membara
Kata-Kata Bullying Bijak, Bikin Kesadaran Melawan Perundungan Semakin Membara

Kata-kata bijak tentang perundungan satu ini bisa menjadi cara efektif untuk menginspirasi orang-orang agar lebih mempunyai rasa peduli pada perundungan.

Baca Selengkapnya
Kondisi Terbaru Pelajar Korban Bullying di SMA Binus BSD yang Diduga Libatkan Anak Vincent Rompies
Kondisi Terbaru Pelajar Korban Bullying di SMA Binus BSD yang Diduga Libatkan Anak Vincent Rompies

Polisi memberikan kabar mengenai kondisi pelajar korban bullying di SMA Binus Serpong yang diduga libatkan anak Vincent Rompies

Baca Selengkapnya
Tentukan Status, Polisi Gelar Perkara Kasus Bully SMA Binus BSD Diduga Libatkan Anak Vincent
Tentukan Status, Polisi Gelar Perkara Kasus Bully SMA Binus BSD Diduga Libatkan Anak Vincent

Akibat perundungan itu, korban menderita sejumlah luka memar dan bakar pada bagian tubuhnya akibat terkena benda panas.

Baca Selengkapnya
"Perundungan dengan Dalih Apa pun Tak Boleh Dibiarkan!"

Dirjen HAM menyebut tindakan merundung bisa mencederai martabat dan merugikan seseorang.

Baca Selengkapnya
Keluarga Korban Bully SMA Binus Serpong Tolak Damai, Ini Alasannya
Keluarga Korban Bully SMA Binus Serpong Tolak Damai, Ini Alasannya

Keluarga korban ingin kasus terus berlanjut sampai pengadilan.

Baca Selengkapnya
Binus Akui Ada Anak Vincent di Kasus Bullying: Orangtua Proses Pemanggilan
Binus Akui Ada Anak Vincent di Kasus Bullying: Orangtua Proses Pemanggilan

Haris mengaku pihak sekolah nantinya juga akan memanggil pihak orang tua atau wali dari anak-anak tersebut.

Baca Selengkapnya