Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Batik Air pindah ke Terminal 1C Soekarno-Hatta

Batik Air pindah ke Terminal 1C Soekarno-Hatta Batik Airlines. ©2013 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Maskapai yang termasuk dalam group Lion Air mulai Rabu (21/1) telah pindah ke Terminal 1 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten. Hal itu dilakukan agar pengguna jasa menjadi lebih nyaman karena Terminal 1C saat ini telah lebih lengkap dan nyaman.

Head of Corporate Secretary Lion Air Group, Dwiyanto Ambarhidayat mengatakan, keberangkatan maskapai-maskapai Batik Air seluruh rute dari Jakarta pindah dari Terminal 3 ke Terminal Keberangkatan 1C.

"Selain maskapai Batik Air mulai hari ini beberapa rute keberangkatan dan kedatangan Lion Air akan mengalami perpindahan dari terminal 1C ke Terminal 3," katanya.

Beberapa rute maskapai Lion Air untuk Terminal Keberangkatan dari Jakarta yaitu ke Semarang, Yogyakarta, Solo, dan rute Lombok. Semua penerbangan keberangkatan dari Jakarta ke rute tersebut akan pindah ke Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta.

Rute kedatangan maskapai Lion Air dari Semarang, Yogyakarta, Solo dan rute Lombok ke Jakarta akan pindah ke Terminal Kedatangan 1C. "Semua dilakukan untuk meningkatkan layanan pada penumpang. Apalagi jumlah penumpang semakin meningkat setiap tahun, katanya," ujarnya.

Sementara itu, Direktur Utama Batik Air Ahmad Luthfie mengatakan, kenapa pihaknya pindah dari Terminal 3 ke ke Terminal 1C, karena Terminal 1C dari sisi kenyamanan untuk penumpang lebih nyaman.

"Alasan kita karena di sini banyak pertokoan, restoran, selain itu di Terminal C juga banyak lokasi parkirnya yang masih tersedia. Selain itu lokasi parkir pesawat juga di sini luas, pengelola sudah memperbaikinya," katanya.

Adapun target di pihaknya, menurut dia, pihaknya mengharapkan dengan perpindahan ini Batik Air tingkat keterisian bangku semakin meningkat. Karenanya, kata dia, pihaknya mertargetkan pada musim liburan tingkat keterisian pesawat bisa terus mencapai 100 persen. "Kalau seperti ini (saat ini) 80 persen lah," katanya.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Datang, Kota Serang 'Dibanjiri' Baliho Prabowo-Gibran Hingga Dipaku di Pohon
Jokowi Datang, Kota Serang 'Dibanjiri' Baliho Prabowo-Gibran Hingga Dipaku di Pohon

Bawaslu Kota Serang mencatat ada 32 banner dan baliho bergambar Prabowo-Gibran

Baca Selengkapnya
Tinjau Bandara Soekarno-Hatta, Menhub Pastikan Prosedur Penerbangan dan Fasilitas Jelang Mudik Aman
Tinjau Bandara Soekarno-Hatta, Menhub Pastikan Prosedur Penerbangan dan Fasilitas Jelang Mudik Aman

Menhub Budi Karya Sumadi memastikan kesiapan pelayanan angkutan penumpang Lebaran di Bandara ]asional Soekarno-Hatta

Baca Selengkapnya
Daftar 40 RT dan Lima Ruas Jalan di Jakarta Banjir hingga Kamis Pagi
Daftar 40 RT dan Lima Ruas Jalan di Jakarta Banjir hingga Kamis Pagi

Banjir salah satunya disebabkan luapan Kali Pesanggrahan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bandara Dhoho Kediri Siap Beroperasi, Super Air Jet Jadi Maskapai Pertama yang Mengudara
Bandara Dhoho Kediri Siap Beroperasi, Super Air Jet Jadi Maskapai Pertama yang Mengudara

Sebelumnya bandara ini ditargetkan beroperasi pertengahan 2023 lalu.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Lonjakan Pemudik Lebaran, Sejumlah Maskapai di Adi Soemarmo Tambah Jam Operasional
Antisipasi Lonjakan Pemudik Lebaran, Sejumlah Maskapai di Adi Soemarmo Tambah Jam Operasional

Maskapai Citilink, Batik Air dan Super Air Jet mengajukan penambahan slot terbang.

Baca Selengkapnya
Jumlah Bandara Internasional Indonesia Berkurang
Jumlah Bandara Internasional Indonesia Berkurang

Selama ini bandara internasional hanya melayani penerbangan internasional ke beberapa negara tertentu saja dan bukan merupakan penerbangan jarak jauh.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Begini Situasi di Bromo Jelang Libur Natal dan Tahun Baru, 'Muuaacet rek'
VIDEO: Begini Situasi di Bromo Jelang Libur Natal dan Tahun Baru, 'Muuaacet rek'

Begini Situasi di Bromo Jelang Libur Natal dan Tahun Baru, 'Muuaacet rek

Baca Selengkapnya
Kronologi Pesawat Batik Air dari Aceh Gagal Terbang Menuju Bandara Soekarno-Hatta
Kronologi Pesawat Batik Air dari Aceh Gagal Terbang Menuju Bandara Soekarno-Hatta

Pihak Lion Air tetap akan memberikan kompensasi kepada para penumpang atas kejadian gagal berangkat karena kendala teknis tersebut.

Baca Selengkapnya
Diresmikan Jokowi, Bendungan Karian di Banten Pasok Kebutuhan Air serta Jakarta
Diresmikan Jokowi, Bendungan Karian di Banten Pasok Kebutuhan Air serta Jakarta

Jokowi mengatakan, bendungan dan Instalasi Pengolahan Air itu memiliki banyak manfaat untuk masyarakat.

Baca Selengkapnya
Intip Kekayaan Bos Batik Air yang Pernah Jadi Calo Tiket Pesawat
Intip Kekayaan Bos Batik Air yang Pernah Jadi Calo Tiket Pesawat

Penerbangan perdana Batik Air dilakukan pada 3 Mei 2013 dari Jakarta menuju Manado dan Balikpapan.

Baca Selengkapnya