Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

800 Prajurit TNI bawa tank Anoa ke Sudan dalam misi perdamaian PBB

800 Prajurit TNI bawa tank Anoa ke Sudan dalam misi perdamaian PBB TNI kirim pasukan PBB. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Panglima TNI Jenderal Moeldoko mendampingi para Kepala Staf Angkatan memberangkatkan 800 prajurit TNI dalam Komando Satuan Tugas Batalyon Komposit (Satgas Yon Komposit) di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur. Pasukan Kontingen Garuda (Konga) XXXV-A ini nantinya akan dikirim ke Darfur, untuk bergabung dengan United Nations Mission In Darfur (UNAMID), sebagai pasukan pemelihara perdamaian PBB.

"Impunitas di Sudan dan kerasnya aksi kriminal menjadi track record pasca-genosida yang pernah terjadi di sana. Hal ini harus ditangani PBB, dengan menerjunkan pasukan pengamanan, penjaga perdamaian, serta bantuan kemanusiaan di sana," kata Moeldoko dalam arahan upacaranya di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (18/2).

Dengan kehormatan dan kepercayaan yang diberikan PBB kepada Indonesia dan TNI ini, Moeldoko berharap seluruh pasukannya bisa melaksanakan amanah DK PBB dengan fokus serta sesuai komando. Dirinya juga menekankan tentang kesatuan pasukan, agar mereka bisa tetap solid di lapangan dalam menjalankan sistem di lingkungan tempat mereka bertugas.

"Maka jagalah kredibilitas Indonesia, karena hal itu tergantung pada komandan Satgas. Untuk itu, jaga soliditas dan kembangkan sistem di lingkungan tugas, serta pengamatan dan analisis di lingkungan itu sendiri,"

Pasukan yang dipimpin oleh Letkol Infanteri M Herry Subagyo ini rencananya akan menjalankan tugas pada 2 kamp PBB di Darfur selama satu tahun, dengan membawa 24 panser Anoa 6x6, 30 truk dan 34 Jeep.

Pemberangkatan pasukan ini merupakan amanah dari Resolusi Dewan Keamanan PBB nomor 1769 tahun 2007, untuk mengatasi sejumlah masalah kemanusiaan di Darfur, melindungi aset-aset PBB, dan mengawal pemberian bantuan kemanusiaan PBB bagi masyarakat Darfur yang menjadi korban konflik horizontal di sana.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gugur Ditembak KKB, Kopda Hendrianto Tinggalkan Istri dan 2 Anak Bertugas ke Papua Sejak Maret 2023
Gugur Ditembak KKB, Kopda Hendrianto Tinggalkan Istri dan 2 Anak Bertugas ke Papua Sejak Maret 2023

Prajurit TNI Satuan Batalyon Infanteri 133/ Yudha Sakti Kopda Hendrianto gugur diduga diserang KKB

Baca Selengkapnya
Anggota TNI Dikeroyok Brimob Satu Truk, Endingnya Mengejutkan
Anggota TNI Dikeroyok Brimob Satu Truk, Endingnya Mengejutkan

Kolonel Inf Rico Siagian membenarkan adanya insiden pengeroyokan tersebut.

Baca Selengkapnya
Anggota TNI Bersimbah Darah di Bekasi Ternyata Dibunuh, Pelaku Berhasil Ditangkap
Anggota TNI Bersimbah Darah di Bekasi Ternyata Dibunuh, Pelaku Berhasil Ditangkap

Kapendam Jaya Kolonel Inf Deki Rayusyah Putra mengatakan terduga pelaku pembunuhan berhasil diamankan

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jenderal Bintang Tiga Ini Ungkap Sosok Sersan Asal Papua yang Berani Bentak Dirinya
Jenderal Bintang Tiga Ini Ungkap Sosok Sersan Asal Papua yang Berani Bentak Dirinya

Cerita Prabowo Subianto saat masih menjadi Danjen Kopassus dan memimpin operasi penting di Papua.

Baca Selengkapnya
Simpan Sabu, Anggota DPRD Ditangkap BNN NTT
Simpan Sabu, Anggota DPRD Ditangkap BNN NTT

RW ternyata salah satu anggota Komisi III DPRD Provinsi Nusa Tenggara Timur.

Baca Selengkapnya
Kasus Prajurit TNI Meninggal usai Tabrak Lari, Pelaku Akhirnya Serahkan Diri usai Buron
Kasus Prajurit TNI Meninggal usai Tabrak Lari, Pelaku Akhirnya Serahkan Diri usai Buron

Diduga tak bisa mengendalikan kemudi, truk itu menambrak korban hingga membuatnya meninggal di tempat.

Baca Selengkapnya
Disangka Pembantu, Sudah Disuruh Angkat Barang di Barak Tahunya Jenderal Bintang Satu
Disangka Pembantu, Sudah Disuruh Angkat Barang di Barak Tahunya Jenderal Bintang Satu

Penampilannya sangat sederhana. Berkaos lusuh dan celana pendek. Siapa sangka seorang jenderal TNI AD.

Baca Selengkapnya
Di Tengah Guyuran Hujan Deras dan Basah Kuyup, Momen Komandan Brimob Beri Pesan Penting Kepada Tamtama dan Bintara
Di Tengah Guyuran Hujan Deras dan Basah Kuyup, Momen Komandan Brimob Beri Pesan Penting Kepada Tamtama dan Bintara

Kendati diguyur hujan deras, komandan hingga deretan anggota Brimob tak bergeming dan tetap berdiri tegak.

Baca Selengkapnya
Pelaku Bentrok Brimob-TNI AL di Pelabuhan Sorong Bakal Dijatuhi Sanksi Tegas
Pelaku Bentrok Brimob-TNI AL di Pelabuhan Sorong Bakal Dijatuhi Sanksi Tegas

Bentrokan antara anggota Brimob Polri dan prajurit TNI Angkatan Laut (AL) di Pelabuhan Sorong, Papua Barat, telah diredam.

Baca Selengkapnya