Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

2 Hari kongres HMI, lebih banyak ribut ketimbang acara sidang

2 Hari kongres HMI, lebih banyak ribut ketimbang acara sidang Kongres HMI ke-29. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Kongres ke-29 Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) diselenggarakan di Gelanggang Olahraga Remaja (GOR) Pekanbaru, Riau, 22-26 November 2015. Agenda acara organisasi hijau hitam ini rencananya akan berlangsung 5 hari. Namun hingga saat ini baru acara pembukaan yang sudah berlangsung.

Berdasarkan pantauan merdeka.com di lokasi, Senin (23/11), dari delapan agenda belum satu pun yang berjalan.

Kongres justru lebih banyak diwarnai keributan oleh peserta kongres. Bahkan delapan peserta menjadi tersangka karena kedapatan membawa senjata tajam hingga senjata api rakitan.

Berikut susunan acara kongres ke-29 HMI:

1. Minggu, 22 November 2015

a. Rececking peserta

b. Pembukaan kongres di Hotel Labersa, Pekanbaru, Riau pukul 09.00-11.00 WIB.

c. Pertemuan ketua delegasi

d. Sidang pleno 1 di aula GOR

2. Senin, 23 November 2015

a. Sidang Pleno II :

- Laporan pertanggungjawaban PB HMI

- Pembacaan hasil pengawasan MPK PB HMi

- Pandangan Umum Ketua Delegasi terhadap LPJ PB HMI

- Pandangan umum ketua delegasi ketua delegasi

- Tanggapan PB HMI atas pandangan umum ketua delegasi

- Pernyataan demisioner PB HMI 2013-2015

b. Laporan MPK PB HMI

c. Sidang Pleno III

- Pembagian sidang komisi

- Sidang sidang komisi

3. Selasa, 24 November 2015

a. Lanjutan sidang pleno III

- Pembahasan hasil sidang komisi

- Pembacaan hasil sidang komisi

- Pembacaan pengesahan hasil sidang komisi

4. Rabu, 25 November 2015

a. Sidang pleno IV

- Pembahasan tata tertib formatur

- Pembahasan tata tertib MPK

- Pembahasan tata tertib calon tuan rumah kongres berikutnya.

- Penyampaian visi misi oleh ketua umum dan penandatanganan kontrak amanah

- Pemilihan ketua formatur

- Pemilihan calon anggota MPK PB HMI

- Penyerahan hasil-hasil ketetapan kongres HMI kepada formatur

5. Kamis, 26 november 2015

a. Lanjutan pleno V

b. Penyerahan hasil-hasil sidang

c. Penutupan kongres ke-29.

(mdk/cob)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sidang Perdana PHPU Presiden dan Wapres di Mahkamah Konstitusi Pagi Ini, Berikut Agendanya

Sidang Perdana PHPU Presiden dan Wapres di Mahkamah Konstitusi Pagi Ini, Berikut Agendanya

MK bakal menggelar sidang perdana PHPU Pilpres dengan agenda sidang pleno pemeriksaan pendahuluan.

Baca Selengkapnya
Hindari Bentrokan, Warga DKI Diimbau Tak Konvoi saat Malam Tahun Baru

Hindari Bentrokan, Warga DKI Diimbau Tak Konvoi saat Malam Tahun Baru

Rencananya Pemprov DKI akan membuat Jakarnaval dan malam muda-mudi untuk memeriahkan momen pergantian tahun nanti.

Baca Selengkapnya
Usai Hadiri Dua Agenda di Jakarta, Jokowi Bertolak ke Kalimantan Timur

Usai Hadiri Dua Agenda di Jakarta, Jokowi Bertolak ke Kalimantan Timur

Kepala Negara bersama rombongan lepas landas sekira pukul 13.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Kampanye Akhir Pekan, Gibran Bakal Kunjungi IKN

Kampanye Akhir Pekan, Gibran Bakal Kunjungi IKN

Sementara hari ini, Gibran tetap terlihat berkantor di balai kota meski tak ada agenda yang dikeluarkan humas.

Baca Selengkapnya
KPK Siap Hadiri Praperadilan Eks Wamenkumham Eddy Hiariej Hari Ini

KPK Siap Hadiri Praperadilan Eks Wamenkumham Eddy Hiariej Hari Ini

"Tim KPK akan hadir dan siap sampaikan tanggapan sesuai waktu agenda persidangan," kata Ali.

Baca Selengkapnya
Sidang Perkara Penganiayaan Santri hingga Tewas di Kediri, Terungkap Pelaku yang Intens Aniaya Korban

Sidang Perkara Penganiayaan Santri hingga Tewas di Kediri, Terungkap Pelaku yang Intens Aniaya Korban

Dua santri di Kediri, yang didakwa menganiaya rekannya berinisial BBM (14) hingga tewas menjalani sidang dengan agenda pemeriksaan saksi.

Baca Selengkapnya
Hakim MK Tanya Apa Pembagian Bansos Harus Koordinasi? Ini Penjelasan Menteri Jokowi

Hakim MK Tanya Apa Pembagian Bansos Harus Koordinasi? Ini Penjelasan Menteri Jokowi

Empat Menteri Jokowi hadir sebagai saksi dalam sidang MK

Baca Selengkapnya
VIDEO: Detik-Detik Anies-Cak Imin Hangat Hampiri Salami Prabowo-Gibran

VIDEO: Detik-Detik Anies-Cak Imin Hangat Hampiri Salami Prabowo-Gibran

Komisi Pemilihan Umum (KPU) menggelar debat keempat pilpres 2024 yang dilaksanakan di Jakarta Convention Center (JCC), Minggu (21/1).

Baca Selengkapnya
Cak Imin: Helikopter Anies Kesulitan Mendarat di Tuban, Pinjam Lapangan Polisi Tapi Tak Diizinkan

Cak Imin: Helikopter Anies Kesulitan Mendarat di Tuban, Pinjam Lapangan Polisi Tapi Tak Diizinkan

Cak Imin menyebut, seharusnya semua fasilitas milik negara terbuka untuk sekedar pendaratan transportasi udara.

Baca Selengkapnya