Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kisah Perjuangan Jumawan, Pahlawan Penyelamat Penyu Asal Cilacap

Kisah Perjuangan Jumawan, Pahlawan Penyelamat Penyu Asal Cilacap Jumawan Pahlawan Penyu. ©YouTube/Satelit TV

Merdeka.com - Sosok pahlawan nyatanya bukan hanya mereka yang berjuang di medan perang. Namun, juga mereka yang berjuang bagi kelestarian alam lingkungan sekitar. Salah satu sosok pahlawan itu bernama Jumawan.

Sehari-hari, Jumawan bekerja sebagai Kaur Desa Karangbenda, Kecamatan Adipala, Cilacap. Namun, dia rela menyisakan gaji dari pekerjaannya itu, untuk menghidupi penyu dan melepaskan kembali binatang itu ke habitat liarnya.

Kegiatan itu telah ia lakukan sejak tahun 2015 lalu. Lalu bagaimana kisah Jumawan dalam menyelamatkan penyu itu? berikut selengkapnya:

Prihatin Terhadap Jual Beli Penyu

Pada awalnya, Jumawan mengetahui jual beli penyu yang dilakukan secara online. Selain itu, banyak ditemukan penyu yang mati di perairan Cilacap. Karena itulah, jiwanya terguncang dan mencari jalan bagaimana caranya agar dapat melestarikan penyu yang dulunya menjadi ikon Kota Cilacap.

Dengan uang pribadinya, dia tak hanya melakukan penangkaran penyu di rumahnya. Namun, juga memberikan penyuluhan bagi anak-anak usia dini serta para nelayan di sepanjang pantai Cilacap. Usaha kerasnya membuahkan hasil.

jumawan pahlawan penyu

©YouTube/Satelit TV

“Waktu itu ada nelayan yang menemukan telur, lalu menjualnya lewat online, saya datangi orangnya dan saya beri pengarahan agar postingannya dihapus. Karena itu dapat mengandung jual beli satwa-satwa langka. Terus saya ganti telur-telur tersebut dengan uang saya sendiri, lalu saya tetaskan. Sampai umur tiga bulan saya laporkan ke BKSDA Cilacap untuk usaha pelestarian,” kata Jumawan dikutip dari YouTube Satelit TV pada Minggu (8/11).

Menyadarkan Para Nelayan

Karena usaha keras yang dilakukan Jumawan, kini para nelayan sudah sadar kalau mereka menemukan telur penyu langsung menghubunginya. Wiryamiyarja, salah seorang nelayan, mengaku sangat senang dan akan terus membantu kampanye pelestarian penyu di Cilacap.

jumawan pahlawan penyu

©YouTube/Satelit TV

“Saya menginformasikan kepada seluruh anggota nelayan seandainya menemukan telur penyu harus dilaporkan ke penyelamatan penyu di Desa Karangbenda,” ungkap Wiryamiyarja dikutip dari YouTube Satelit TV.

(mdk/shr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cerita Wanita Calon Pekerja Luar Negeri, Berharap Gaji Besar Meski Tidak Sesuai Prosedur
Cerita Wanita Calon Pekerja Luar Negeri, Berharap Gaji Besar Meski Tidak Sesuai Prosedur

Fatin (23),warga Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat mengaku masih bersedih dan belum menerima kenyataan bahwa dirinya gagal berangkat kerja ke Dubai di 2024.

Baca Selengkapnya
Penjahat ini Ngaku Nyesal Membunuh, Jenderal Bintang 2 'Ngegas': Kapok Opo?
Penjahat ini Ngaku Nyesal Membunuh, Jenderal Bintang 2 'Ngegas': Kapok Opo?

Seorang penjahat kasus pembunuhan di Jawa Tengah mengaku menyesal telah melakukan pembunuhan, namun ia terpaksa karena keadaan.

Baca Selengkapnya
Momen Ribuan Warga Blitar Naik Kereta Menuju Sumatra, Diminta Pindah dari Pulau Jawa dengan Iming-iming Lahan Pertanian Luas
Momen Ribuan Warga Blitar Naik Kereta Menuju Sumatra, Diminta Pindah dari Pulau Jawa dengan Iming-iming Lahan Pertanian Luas

Minimnya lapangan pekerjaan dan upah buruh yang rendah membuat warga Blitar rela meninggalkan kampung halamannya

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Tinggalkan Pekerjaan di Kota Besar Pilih Pulang Kampung agar Dekat dengan Anak Istri, Kisah Pedagang Kelontong Asal Tuban Ini Bikin Haru
Tinggalkan Pekerjaan di Kota Besar Pilih Pulang Kampung agar Dekat dengan Anak Istri, Kisah Pedagang Kelontong Asal Tuban Ini Bikin Haru

Pendapatannya saat ini jauh lebih sedikit tapi ia mengaku bahagia

Baca Selengkapnya
Dulunya Pengemis dan Suka Mabuk, Pria ini Tobat Kini Bisnis Ikan Cakalang Omsetnya Puluhan Juta Rupiah
Dulunya Pengemis dan Suka Mabuk, Pria ini Tobat Kini Bisnis Ikan Cakalang Omsetnya Puluhan Juta Rupiah

Cerita pria dulunya pengemis dan suka mabuk kini berhasil mengubah hidupnya menjadi pribadi lebih baik.

Baca Selengkapnya
Pria di Lumajang Bakar Diri Setelah Bacok Adik Ipar, Diduga Dipicu Utang Piutang
Pria di Lumajang Bakar Diri Setelah Bacok Adik Ipar, Diduga Dipicu Utang Piutang

Seorang warga Lumajang, Jawa Timur menjadi korban pembacokan. Penganiayaan itu dilakukan kakak iparnya yang kemudian nekat membakar dirinya.

Baca Selengkapnya
Dulu Bantu Jualan dan Pernah Diusir Pemilik Kontrakan, Tak Disangka Anak Pedagang Gorengan kini Kerja di Lembaga Terbesar Jepang
Dulu Bantu Jualan dan Pernah Diusir Pemilik Kontrakan, Tak Disangka Anak Pedagang Gorengan kini Kerja di Lembaga Terbesar Jepang

Simak cerita inspiratif anak pedagang gorengan yang sukses jadi peneliti di Jepang.

Baca Selengkapnya
Ingin Kabur dari Serbuan Jepang, Ini Kisah Pelarian Orang-Orang Belanda di Pelabuhan Cilacap
Ingin Kabur dari Serbuan Jepang, Ini Kisah Pelarian Orang-Orang Belanda di Pelabuhan Cilacap

Pelabuhan Cilacap menjadi pintu satu-satunya untuk kabur dari Pulau Jawa.

Baca Selengkapnya
Menguak Jejak Kejayaan Perkebunan Kapuk di Tanah Jawa, Dulu Mampu Memenuhi 85 Persen Kebutuhan Kapuk Dunia
Menguak Jejak Kejayaan Perkebunan Kapuk di Tanah Jawa, Dulu Mampu Memenuhi 85 Persen Kebutuhan Kapuk Dunia

Industri kapuk mengalami kemunduran karena masyarakat lebih suka memakai Kasur dengan bahan dasar busa dan pegas.

Baca Selengkapnya