Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rute Bus Sekolah Saat Uji Coba Pembelajaran Tatap Muka di Jakarta

Rute Bus Sekolah Saat Uji Coba Pembelajaran Tatap Muka di Jakarta Dekontaminasi Sopir Pengantar Pasien Covid-19. ©2021 Merdeka.com/Iqbal Nugroho

Merdeka.com - Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Syafrin Liputo mengatakan bus sekolah kembali beroperasi untuk para siswa yang melakukan uji coba pembelajaran tatap muka (PTM). Bus tersebut kembali beroperasi di sejumlah rute sekolah yang melaksanakan uji coba.

"Jadi total untuk unit yang kami siapkan hari ini ada 50 unit bus sekolah dengan 100 awak bus," katanya di Gedung DPRD DKI Jakarta, Rabu (7/4).

Dia menyebut bus sekolah tersebut melayani untuk lima kota administrasi di Jakarta. Kapasitasnya pun dibatasi yaitu maksimum 50 persen dari jumlah tempat duduk yang tersedia.

"Operasional sesuai dengan jadwal dari sekolah, kapan dibuka tatap mukanya kami menyesuaikan," jelasnya.

Berdasarkan unggahan di akun instagram @dishubdkijakarta 50 bus sekolah tersebut beroperasi di lima wilayah Ibu Kota. Berikut rute bus tersebut:

Wilayah Barat

- Zonasi 3 (Kamal - Kalideres)- Rute 18 (Meruya - Ciledug - Joglo)- Rute 19 (Benhil - Kemanggisan)

Wilayah Pusat

- Zonasi 5 (Pulogadung - Paseban)- Rute 1 (Perintis Kemerdekaan - Lapangan Banteng)- Zonasi 7 (Cikini - Rawamangun)

Wilayah Selatan

- Rute 6 (Pasar Minggu - Kebayoran)- Rute 7 (Pasar Minggu - UI)- Rute 11 (Blok M - Ciledug)- Rute 14 (Blok M - Pondok Labu)

Wilayah Timur

- Zonasi 1 (Pondok Gede - Ranco)- Zonasi 7 (Rawamangun - Cikini)- Zonasi 8 (Lubang Buaya - Ranco)- Rute 3 (TMII - Gandaria)- Rute 4 (Perintis Kemerdekaan - Pondok Kopi)- Zonasi 11(Kapuk - Cideng)- Zonasi 12 (Rorotan - Rawabebek)

Sementara itu, Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyatakan sejumlah orang tua belum mengizinkan anaknya untuk ikut serta pelaksanaan uji coba pembelajaran tatap muka di sekolah.

Kata dia, orang tua yang belum memberikan izin banyak berasal dari siswa dengan jenjang pendidikan SMP dan SMA.

"Ternyata saya tanya tadi dari SD, SMP, SMA ternyata semakin tinggi siswanya semakin banyak orang tua yang belum memberi kesempatan anak-anak sekolah tatap muka langsung," kata Riza di Balaikota, Jakarta Pusat, Rabu (7/4).

Menurut Riza, kekhawatiran tersebut terkait transportasi umum yang digunakan oleh anaknya saat pergi dan pulang dari sekolah. Sebab rata-rata siswa SMP dan SMA berangkat ke sekolah tidak diantarkan oleh orang tuanya.

Reporter: Ika DefiantiSumber: Liputan6.com

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Modus Berbagi Takjil, Ratusan Pelajar Bikin Onar dan Hendak Tawuran Ditangkap di Jakpus
Modus Berbagi Takjil, Ratusan Pelajar Bikin Onar dan Hendak Tawuran Ditangkap di Jakpus

Modus Berbagi Takjil, Ratusan Pelajar Bikin Onar dan Hendak Tawuran Ditangkap di Jakpus

Baca Selengkapnya
Terlibat Tawuran, Ratusan Pelajar Dikumpulkan di Balai Kota DKI Jakarta
Terlibat Tawuran, Ratusan Pelajar Dikumpulkan di Balai Kota DKI Jakarta

Total ratusan pelajar, petasan, hingga puluhan motor yang digunakan untuk konvoi telah diamankan.

Baca Selengkapnya
Info Bus Wisata Gratis Jakarta, Ini Rute dan Tips untuk Menaikinya
Info Bus Wisata Gratis Jakarta, Ini Rute dan Tips untuk Menaikinya

Anda bisa menikmati kemegahan kota Jakarta dengan bus wisata gratis yang dikelola pemerintah ini.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Kementerian Agama Lepas 30 Bus Mudik Gratis, Antar 1.500 Warga Pulang ke Kampung Halaman
Kementerian Agama Lepas 30 Bus Mudik Gratis, Antar 1.500 Warga Pulang ke Kampung Halaman

Kementerian Agama melepas ribuan peserta mudik gratis untuk ke kampung halamannya.

Baca Selengkapnya
Bus Mengalami Kecelakaan Tunggal Terguling di Tol Jakarta-Cikampek
Bus Mengalami Kecelakaan Tunggal Terguling di Tol Jakarta-Cikampek

Sebuah bus dikabarkan mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Tol Jakarta Cikampek.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Dishub Banyak Bus dari Sumatera ke Jakarta Telat Sampai Belasan Jam
Penjelasan Dishub Banyak Bus dari Sumatera ke Jakarta Telat Sampai Belasan Jam

Saat ini Dishub DKI sedang berupaya berkoordinasi dengan para PO Bus untuk memantau lokasi bus yang akan menuju Jakarta.

Baca Selengkapnya
Sejarah Trem di Jakarta, Awalnya Ditarik Kuda hingga Diganti Bus Karena Ketinggalan Zaman
Sejarah Trem di Jakarta, Awalnya Ditarik Kuda hingga Diganti Bus Karena Ketinggalan Zaman

Kehadiran trem di Jakarta tak selalu mulus. Ratusan kuda mati sampai tingginya angka kecelakan pejalan kaki jadi berita sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Layaknya Sekolah Betulan, Begini Situasi Sekolah Khusus Burung Murai di Cilacap yang Muridnya Datang dari Berbagai Daerah
Layaknya Sekolah Betulan, Begini Situasi Sekolah Khusus Burung Murai di Cilacap yang Muridnya Datang dari Berbagai Daerah

Para pemilik burung rela jauh-jauh mengirim hewan peliharaannya demi bisa sekolah di sini

Baca Selengkapnya
KAI Siapkan 480 Tiket Mudik Gratis Rute Jakarta-Semarang, Begini Cara Daftarnya
KAI Siapkan 480 Tiket Mudik Gratis Rute Jakarta-Semarang, Begini Cara Daftarnya

Kereta api menjadi moda transportasi yang paling diminati masyarakat pada angkutan mudik lebaran tahun 2024.

Baca Selengkapnya