Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rombak gelanggang olahraga, Disorda DKI gelontorkan Rp 92 M

Rombak gelanggang olahraga, Disorda DKI gelontorkan Rp 92 M ilustrasi. ©2013 Merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Dinas Olah Raga dan Pemuda (Disorda) DKI rencananya mulai tahun melakukan revitalisasi gelanggang olahraga di tingkat kecamatan wilayah Jakarta. Untuk revitalisasi, Disorda DKI Jakarta telah menganggarkan Rp 92 miliar dalam APBD DKI tahun anggaran 2013.

Kepala Disorda DKI Jakarta Ratiyono menjelaskan, revitalisasi atau rehab total gelanggang remaja dan olahraga yang akan selesai adalah Gelanggang Remaja Kecamatan Pasar Minggu dan Gelanggang Remaja Kecamatan Kelapa Gading.

"Sedangkan revitalisasi bangunan yang akan baru dimulai adalah Gelanggang Remaja Kecamatan Ciracas, Gelanggang Remaja Kecamatan Tanah Abang, Gelanggang Remaja Kecamatan Tambora dan Gelanggang Remaja Kecamatan Koja," jelas Ratiyono di Kantor Balai Kota, Jakarta, Kamis (4/4).

Dia menambahkan, untuk revitalisasi Gelanggang Kecamatan Pasar Minggu tinggal tahap akhir. Ratiyono yakin jika tahun ini pasti selesai pembangunannya.

"Tetapi kalau Gelanggang Kecamatan Kelapa Gading baru 50 persen saja, mungkin tahun depan bisa tuntas," sambung Ratiyono.

Kemudian, dari total Rp 92 miliar itu, menurut Ratiyono, sebesar Rp 15 miliar dialokasikan untuk pembangunan Gelanggang Olahraga Ragunan. Padahal untuk membangun gelanggang olahraga tersebut dibutuhkan anggaran sebesar Rp 340 miliar. Oleh karena itu, pihaknya akan mengusulkannya pada APBD Perubahan atau pada APBD DKI 2014 untuk rehab total gelanggang olah raga tersebut.

Untuk revitalisasi Gelanggang Remaja Kecamatan Kelapa Gading, tahun ini dialokasikan sebesar Rp 7,7 miliar. Tahun 2012 lalu telah dianggarkan Rp 13 miliar. Masih ada kekurangan dana revitalisasi sebesar Rp 6 miliar, dan diupayakan akan dianggarkan pada APBD Perubahan. Kalau tidak bisa akan dianggarkan pada tahun 2014.

"Untuk revitalisasi Gelanggang Remaja Kecamatan Pasar Minggu telah dialokasikan sebesar Rp 28 miliar pada tahun 2012. Alokasi anggaran di tahun ini mencapai Rp 14 miliar. Kami juga mengalokasikan anggaran sebesar Rp 11 miliar untuk revitalisasi Gelanggang Remaja Kecamatan Tanah Abang. Karena membutuhkan anggaran Rp 29 miliar, maka kekurangan anggarannya akan dialokasikan pada APBD 2014," terang Ratiyono.

(mdk/has)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Airlangga Klaim Didukung Hampir Seluruh DPD 1 dan DPD II Jadi Ketum Golkar Lagi
Airlangga Klaim Didukung Hampir Seluruh DPD 1 dan DPD II Jadi Ketum Golkar Lagi

Menurut dia dukungan dari ormas jadi salah satu kunci untuk dapat dirinya kembali terpilih memimpin partai pohon beringin itu.

Baca Selengkapnya
Ribuan Warga Bontang Dapat Bantuan Sembako dari PKT, Nilai Total Tembus Rp1,1 Miliar
Ribuan Warga Bontang Dapat Bantuan Sembako dari PKT, Nilai Total Tembus Rp1,1 Miliar

Para penerima berdasarkan data Pemkot Bontang melalui Dinas Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat (Dinsos PM).

Baca Selengkapnya
Gara-Gara Rokok dan Uang Rp20 Ribu, Tukang Potong Rambut Meninggal Dikeroyok
Gara-Gara Rokok dan Uang Rp20 Ribu, Tukang Potong Rambut Meninggal Dikeroyok

Aksi penganiayaan itu dipicu lantaran para pelaku mengungkit permasalahan korban.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Relawan Ganjar Habiskan Rp2 Miliar dan Merasa Dinjak-injak, Kini Dukung Prabowo
Relawan Ganjar Habiskan Rp2 Miliar dan Merasa Dinjak-injak, Kini Dukung Prabowo

semakin banyaknya organisasi relawan bergabung, Prabowo-Gibran bisa memenangi dalam satu putaran.

Baca Selengkapnya
Kejagung Harus Segera Selesaikan Kasus Korupsi Emas, Khawatir Ada Lobi-Lobi
Kejagung Harus Segera Selesaikan Kasus Korupsi Emas, Khawatir Ada Lobi-Lobi

Anggota DPR RI dari Fraksi PDIP Hendrawan Supratikno menyoroti penanganan perkara tersebut.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Berencana akan Tarik Pajak Rokok Elektrik, Pengusaha Beri Tanggapan Begini
Pemerintah Berencana akan Tarik Pajak Rokok Elektrik, Pengusaha Beri Tanggapan Begini

Dampak berlakunya pajak rokok untuk rokok elektrik sifatnya sangat membebani.

Baca Selengkapnya
Sempat Mangkrak, Embung Senilai Rp2,5 Miliar di Kebumen Ini Justru Terbengkalai dan Ciptakan Masalah Baru bagi Warga
Sempat Mangkrak, Embung Senilai Rp2,5 Miliar di Kebumen Ini Justru Terbengkalai dan Ciptakan Masalah Baru bagi Warga

Proyek bendungan itu sempat mangkrak diduga karena kontraktornya tidak dibayar.

Baca Selengkapnya
Diduga Mark Up Dana Bantuan Pemprov DKI, 3 Pejabat Bekasi dan Kontraktor Ditahan
Diduga Mark Up Dana Bantuan Pemprov DKI, 3 Pejabat Bekasi dan Kontraktor Ditahan

Masih Yadi, kerugian negara sekitar Rp5 miliar sudah dikembalikan oleh tersangka.

Baca Selengkapnya
Karyawan Bobol Gudang Sembako Milik Bosnya, Mentega Senilai Rp200 Juta Raib Dicuri
Karyawan Bobol Gudang Sembako Milik Bosnya, Mentega Senilai Rp200 Juta Raib Dicuri

Ada ratusan dus mentega yang berhasil digasak dengan nilai kerugian mencapai Rp 200 juta

Baca Selengkapnya