Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kenali 5 tanda teman yang menyesatkan!

Kenali 5 tanda teman yang menyesatkan! Ilustrasi teman. ©2013 Merdeka.com/Shutterstock/Odua Images

Merdeka.com - Memiliki teman yang baik dan setia kawan bisa menjadi hal terbaik dalam hidup. Namun, memilih teman tidak semudah yang dibayangkan. Teman bisa menjadi sumber malapetaka sekaligus kebahagiaan. Teman yang baik akan memberi Anda saran yang tepat, sebaliknya teman jahat malah menjerumuskan Anda untuk mengambil langkah yang salah. Berikut adalah beberapa tanda teman Anda sedang menyesatkan Anda, seperti dilansir Boldsky.

1. Mencibir pasangan Anda

Ketika teman-teman Anda terus-menerus mengatakan bahwa orang yang Anda pacari tidak cukup baik untuk Anda, Anda mungkin berpikir bahwa Anda telah membuat pilihan yang salah. Namun, benarkah demikian? Anda lah yang tahu jawabannya. Benarkah si dia baik untuk Anda atau tidak?! Dan teman yang baik tidak sepatutnya berkata demikian.

2. Membuat Anda mengabaikan pasangan Anda

Teman yang baik tidak akan memberi saran yang menyesatkan temannya. Namun, jika teman Anda bermuka dua, dia mungkin justru akan menyesatkan Anda. Dia akan memberi saran yang membuat Anda menjauhi pasangan Anda. Teman yang baik tidak akan memberi saran yang justru akan merusak hubungan temannya sendiri.

3. Menggoda pasangan Anda

Teman yang selama ini terlihat manis di depan Anda ternyata mengkhianati Anda? Hal ini kerap terjadi saat seseorang tidak benar-benar mengenal siapa teman di sampingnya. Tanpa sadar, teman itu menikamnya dari belakang dan mencuri kekasih sahabatnya sendiri.

4. Selalu membahas sisi negatif dari jalinan cinta Anda

Apakah teman Anda sering menunjukkan sisi negatif dari hubungan cinta Anda dengan pacar sepanjang waktu? Jika ya, Anda perlu mengecek ulang apakah perkataan mereka benar atau tidak. Sebab, bukan tidak mungkin, apa yang mereka lakukan hanyalah upaya untuk membuat Anda semakin terpuruk.

5. Hubungan masa lalu

Hubungan masa lalu selalu sangat sensitif. Ketika Anda marah pada hubungan Anda saat ini, apakah teman-teman Anda memunculkan kenangan lama Anda dengan mantan Anda? Jika ya, mereka mungkin sedang menyesatkan Anda karena seharusnya kenangan masa lalu itu tidak mengganggu diri Anda lagi. Dan teman yang baik tidak akan mengungkit masalah seperti itu.

Inilah beberapa tanda teman Anda sedang berusaha menyesatkan Anda dan membuat Anda semakin bingung. Semua orang pasti butuh teman, tetapi Anda harus lebih pintar dalam memilih teman. Sebab, tidak semua orang bisa menjadi teman terbaik Anda.

(mdk/des)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
20 Pantun Banjar Lucu tentang Kehidupan Sehari-hari, Cocok Dibagikan ke Teman hingga Orang Terdekat

20 Pantun Banjar Lucu tentang Kehidupan Sehari-hari, Cocok Dibagikan ke Teman hingga Orang Terdekat

Ada beragam pantun Banjar lucu tentang kehidupan sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Merek Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat di 2024

Rekomendasi Merek Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat di 2024

Rekomendasi merek kacamata yang cocok untuk wajah bulat paling baru di 2024 agar penampilanmu makin keren.

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Merek Kacamata yang Sesuai dengan Wajah Kotak

Rekomendasi Merek Kacamata yang Sesuai dengan Wajah Kotak

Rekomendasi merek kacamata untuk wajah kotak yang bakal bikin penampilanmu makin keren.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Teman, Mengandung Makna Mendalam Walau Singkat

Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Teman, Mengandung Makna Mendalam Walau Singkat

Ucapan selamat ulang tahun untuk teman ini juga berisi doa-doa terbaik yang dipanjatkan.

Baca Selengkapnya
50 Pantun Perkenalan Diri yang Lucu dan Berkesan, Gunakan Salah Satunya

50 Pantun Perkenalan Diri yang Lucu dan Berkesan, Gunakan Salah Satunya

Melontarkan pantun perkenalan diri yang lucu bisa memberikan kesan berbeda dan menambah daya tarik Anda.

Baca Selengkapnya
8 Tanda Munculnya Rasa Kesepian di Dalam Dirimu Tanpa Disadari

8 Tanda Munculnya Rasa Kesepian di Dalam Dirimu Tanpa Disadari

Rasa kesepian bisa kita alami secara tiba-tiba, penting untuk mengenalinya secara tepat walau kadang kondisi ini tidak disadari.

Baca Selengkapnya
Selalu Tampil Kompak saat Hari Raya, Potret Keluarga Ini Sukses Curi Perhatian Bikin Iri

Selalu Tampil Kompak saat Hari Raya, Potret Keluarga Ini Sukses Curi Perhatian Bikin Iri

"sederhana tapi ga semua orang bisa," komentar salah satu warganet.

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Baju Lebaran untuk Nenek, Tepat Buat Orang Tercinta

Rekomendasi Baju Lebaran untuk Nenek, Tepat Buat Orang Tercinta

Berikut adalah eberapa rekomendasi baju Lebaran orang tua, cocok untuk nenek. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
12 Rekomendasi Tas Lebaran Remaja di Bawah Rp500 Ribu untuk Tampil Maksimal

12 Rekomendasi Tas Lebaran Remaja di Bawah Rp500 Ribu untuk Tampil Maksimal

Berikut adalah beberapa tas Lebaran remaja di bawah 500 ribu, rekomendasi terbaik untuk tampil maksimal. Yuk simak!

Baca Selengkapnya