Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di kafe ini pengunjung bisa cicipi makanan ala penjara

Di kafe ini pengunjung bisa cicipi makanan ala penjara Makanan ala penjara di Prison Cafetaria, Jepang. ©2014 Merdeka.com/Rocketnews24

Merdeka.com - Penasaran seperti apa rasanya makanan yang disajikan untuk para narapidana di dalam penjara? Kalau begitu coba saja berkunjung ke Kangoku Shokudo yang terletak di kota Abashiri, Hokkaido. Kedai kecil yang dalam bahasa Indonesia namanya berarti 'kafetaria penjara' ini khusus menyediakan menu makanan seperti yang disajikan untuk para penghuni Rutan Abashiri.Kuzo, reporter wisata kuliner RocketNews24 menelusuri keberaaan kedai unik ini dan mencoba mencicipi masakan yang dibuat koki kedai tersebut. Kangoku Shokudo mendasarkan semua menu makanan yang dijual berdasar menu makanan yang disajikan di rutan kota itu. Yang menjadi andalan mereka adalah paket makan siang otentik ala Rutan Abashiri. Terdiri dari dua macam, yaitu Paket A dan Paket B. Paket A yang dihargai 800 yen terdiri dari semangkuk nasi campur barley, ikan goreng, beberapa irisan tipis daikon (lobak Jepang), salad mie Harusame, dan sup miso. Sementara paket B yang harganya 700 yen terdiri dari nasi campur barley, ikan goreng, gorengan dengan sayuran bumbu Jepang, yam (masakan China), dan sup miso.

penjara di prison cafetaria jepang

penjara di prison cafetaria jepang

penjara di prison cafetaria jepang

Photo by Rocketnews24

Meskipun masakan ala penjara biasanya hambar dan tidak enak, ternyata menurut Kuzo hidangan paket B yang dia makan terasa lezat, terutama ikan mackerel gorengnya yang segar. Daikon-nya pun terasa manis. Ternyata makanan yang dimakan para narapidana di Jepang cukup lezat meskipun sederhana. Gizinya pun lengkap. Hanya saja jika memakan menu makan siang yang hanya terdiri dari dua variasi setiap harinya, tentu akan timbul kebosanan. Dan menurut pengelola kedai, ia sedikit memodifikasi makanannya dengan mengganti teh berkualitas buruk yang biasa dipakai dalam kaldu sup dengan miso agar lebih ramah di lidah para pelanggan kedai. Tetapi selebihnya sama persis dengan makanan yang dimakan para napi. Kalau di Indonesia ada kedai makanan dengan konsep seperti ini, apakah Anda tertarik untuk mencoba?

(mdk/tsr)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
10 Makanan Daerah di Pulau Jawa, Terbuat dari Pangan Nabati Lengkap dengan Cara Membuatnya

10 Makanan Daerah di Pulau Jawa, Terbuat dari Pangan Nabati Lengkap dengan Cara Membuatnya

Setiap daerah memiliki makanan daerah yang menjadi ciri khasnya masing-masing. Berikut adalah macam-macamnya di Pulau Jawa.

Baca Selengkapnya
Makan Satu Kali Sehari, Kakek Ini Sengaja Santap Mi Instan Lebih dari 1 Porsi Demi Berhemat

Makan Satu Kali Sehari, Kakek Ini Sengaja Santap Mi Instan Lebih dari 1 Porsi Demi Berhemat

Kisah pilu seorang kakek yang sengaja makan mi instan lebih dari 1 porsi untuk sekali makan.

Baca Selengkapnya
7 Makanan yang Sebaiknya Jangan Disantap di Atas Jam 7 Malam

7 Makanan yang Sebaiknya Jangan Disantap di Atas Jam 7 Malam

Berikut ini adalah jenis makanan dan minuman yang sebaiknya tidak dikonsumsi pada malam hari.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
5 Jenis Makanan yang Boleh Disantap di Atas Jam 7 Malam

5 Jenis Makanan yang Boleh Disantap di Atas Jam 7 Malam

Makanan yang mudah dicerna di pagi hari belum tentu mudah dicerna di malam hari. Yuk, simak makanan yang boleh disantap saat malam!

Baca Selengkapnya
Penggemar Kuliner Merapat, Sajian Khas Ini Wajib Dicoba Saat Cap Go Meh

Penggemar Kuliner Merapat, Sajian Khas Ini Wajib Dicoba Saat Cap Go Meh

Makanan khas Cap Go Meh merupakan bagian penting dari perayaan ini dan memiliki makna serta filosofi tersendiri.

Baca Selengkapnya
10 Makanan yang Semakin Membuat Lapar saat Dimakan, Harus Dihindari saat Perut Kosong

10 Makanan yang Semakin Membuat Lapar saat Dimakan, Harus Dihindari saat Perut Kosong

Makanan tertentu ternyata justru bisa membuat perut menjadi lapar.

Baca Selengkapnya
Makanan Jangkrik Ternak, Ketahui Cara Memberikannya yang Tepat

Makanan Jangkrik Ternak, Ketahui Cara Memberikannya yang Tepat

Makanan jangkrik yang bagus akan membuat jangkrik tumbuh sehat dan cepat panen.

Baca Selengkapnya
5 Cara Mencegah Makan Berlebih saat Berbuka Puasa

5 Cara Mencegah Makan Berlebih saat Berbuka Puasa

Makan berlebih bisa terjadi pada saat berbuka puasa, hindari terjadinya hal ini terutama ketika berkembang menjadi penyimpangan makan.

Baca Selengkapnya
Wajib Disajikan di Atas Meja, Ini 5 Kudapan Khas Palembang Cocok untuk Berbuka Puasa

Wajib Disajikan di Atas Meja, Ini 5 Kudapan Khas Palembang Cocok untuk Berbuka Puasa

Kota Palembang bukan hanya soal pempek, namun beberapa jenis kudapannya juga tak kalah lezat dan selalu diburu umat muslim sebagai menu berbuka puasa.

Baca Selengkapnya