Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Tips memilih sampo dan kondisioner sesuai jenis rambut

4 Tips memilih sampo dan kondisioner sesuai jenis rambut Ilustrasi keramas. ©Shutterstock/Valua Vitaly

Merdeka.com - Mahal tidak selalu bagus. Jadi jangan sembarangan memilih produk sampo maupun kondisioner gara-gara terlena iklan di televisi. Tetap perhatikan bahan dari produk kecantikan rambut sesuai dengan kebutuhan Anda.

Sekarang, perhatikan jenis rambut yang Anda miliki. Kemudian simak tips memilih sampo dan kondisioner sesuai jenis rambut seperti yang dilansir dari Indiatimes berikut ini.

Rambut keritingPilih sampo yang melembapkan jika Anda punya rambut yang keriting. Misalnya sampo dan kondisioner dengan bahan-bahan minyak. Tujuannya adalah mencegah rambut keriting agar tidak terlihat kering, namun mengembang dengan bagus.

Rambut berminyakSebaliknya, rambut berminyak harus menghindari sampo maupun kondisioner yang melembapkan. Bahan dari sampo dan kondisioner terbaik untuk rambut berminyak adalah panthenol yang meningkatkan ketebalan setiap helai. Kondisioner yang berbentuk semprotan lebih disarankan demi menghindarkan kontak langsung dengan kulit kepala.

Rambut keringHampir sama seperti rambut keriting, rambut kering butuh perawatan yang sedikit lebih rutin. Selain memakai sampo yang melembapkan, pemilik rambut kering juga harus rajin menggunakan kondisioner berbahan minyak demi mengatasi masalah tersebut.

Rambut diwarnaEntah itu diwarna, diluruskan, atau mengalami proses perubahan apapun, jenis rambut yang satu ini biasanya punya kulit kepala yang berminyak namun ujungnya kering. Cara mengatasinya adalah mencuci rambut setiap dua hari sekali dengan sampo biasa. Gunakan kondisioner untuk rambut yang mengalami perawatan khusus dan jangan sampai terkena kulit kepala.

Itulah beberapa tips memilih sampo dan kondisioner sesuai jenis rambut. Selamat mencoba!

(mdk/riz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menebalkan Rambut Dengan Bahan Alami, Ini Tips dan Trik Sederhana
Menebalkan Rambut Dengan Bahan Alami, Ini Tips dan Trik Sederhana

Ada banyak cara yang bisa Anda lakukan untuk menebalkan rambut. Mulailah dengan mengidentifikasi jenis rambut Anda, lalu pilihlah produk perawatan & bahan alami

Baca Selengkapnya
7 Tips Perawatan Rambut Kering dan Kusam, Lakukan Hal Ini
7 Tips Perawatan Rambut Kering dan Kusam, Lakukan Hal Ini

Kondisi rambut dapat memengaruhi tampilan secara keseluruhan, sehingga penting untuk menjaganya.

Baca Selengkapnya
Apakah Menggunakan Sampo dan Kondisioner Benar Membuat Rambut Lebih Sehat?
Apakah Menggunakan Sampo dan Kondisioner Benar Membuat Rambut Lebih Sehat?

Sebagian orang berpikiran mencuci rambut dengan sampo dan kondisioner dua kali dapat menjadikan rambut lebih baik. Yuk, simak faktanya!

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Apakah Cuci Rambut tanpa Sampo Lebih Bagus untuk Rambut? Ini Kata Para Dokter
Apakah Cuci Rambut tanpa Sampo Lebih Bagus untuk Rambut? Ini Kata Para Dokter

Metode keramas seperti ini diklaim lebih baik untuk rambut oleh banyak penganutnya.

Baca Selengkapnya
Rambut Beruban Bikin Penampilan Jadi Kurang Maksimal! Ketahui Cara Mengatasinya
Rambut Beruban Bikin Penampilan Jadi Kurang Maksimal! Ketahui Cara Mengatasinya

Meskipun tumbuhnya rambut uban sendiri nggak bisa dihindari, namun ada beberapa tips yang bisa dilakukan untuk mengatasinya, lho.

Baca Selengkapnya
14 Bahan Alami Penyubur Rambut yang Ampuh, Aman Digunakan
14 Bahan Alami Penyubur Rambut yang Ampuh, Aman Digunakan

Banyak solusi bahan alami tersedia untuk membantu Anda menyuburkan rambut. Apa saja?

Baca Selengkapnya
9 Cara Menumbuhkan Kembali Rambut yang Rontok Secara Alami dan Cepat
9 Cara Menumbuhkan Kembali Rambut yang Rontok Secara Alami dan Cepat

ada berbagai cara yang sebenarnya dapat membantu menumbuhkan kembali rambut yang telah rontok. Yuk, simak!

Baca Selengkapnya
Cari Tahu Apa Saja Penyebab Kebotakan Rambut di Usia Muda, Nomor 3 Paling Sering Dilakukan!
Cari Tahu Apa Saja Penyebab Kebotakan Rambut di Usia Muda, Nomor 3 Paling Sering Dilakukan!

Ketahui apa saja penyebab kebotakan rambut di usia muda.

Baca Selengkapnya
Ini yang Terjadi Jika Kamu Tidur dengan Rambut Basah
Ini yang Terjadi Jika Kamu Tidur dengan Rambut Basah

Banyak orang menyukai kebiasaan keramas di malam hari dan akhirnya tidur dengan rambut basah. Yuk, simak akibatnya!

Baca Selengkapnya