Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Keponakan Usamah Bin Ladin Dukung Trump untuk Masa Jabatan Kedua

Keponakan Usamah Bin Ladin Dukung Trump untuk Masa Jabatan Kedua nur bin ladin. ©Twitter

Merdeka.com - Nur bin Ladin, keponakan pemimpin kelompok Al- Qaidah Usama Bin Ladin menyatakan dukungannya kepada Presiden Amerika Serikat Donald Trump dalam sebuah wawancara dengan The New York Post.

Dikutip dari laman Business Insider, Selasa, (8/9) wanita yang berusia 33 tahun itu berbicara dalam wawancara media pertamanya, mengklaim bahwa Trump akan mencegah serangan teror 9/11 kedua jika terpilih untuk masa jabatan berikutnya.

“ISIS berkembang biak di bawah pemerintahan Obama/Biden, menyebabkan mereka datang ke Eropa, Trump telah menunjukkan bahwa dia melindungi Amerika dan kami dengan melenyapkan teroris di akarnya, dan sebelum mereka mendapat kesempatan untuk menyerang,” ujarnya kepada the New York Post.

Dia juga mengatakan dirinya tinggal di Swiss, dan keluarganya selalu mengeja nama mereka berbeda dengan pamannya, Usamah Bin Ladin, dalang serangan teror 9/11 di Amerika Serikat pada 2001 silam.

Trump berjanji untuk menerapkan kebijakan anti-teror yang lebih keras daripada pemerintahan Obama, tetapi dia dituduh memberlakukan kebijakan luar negeri yang kacau dan memungkinkan anggota ISIS berkumpul kembali di Suriah.

“Saya sudah menjadi pendukung Presiden Trump sejak dia mengumumkan akan mencalonkan diri pada awal 2015, saya telah menyaksikan dari jauh dan saya mengagumi tekad pria ini, dia harus dipilih kembali. Ini penting untuk masa depan, tidak hanya Amerika, tapi peradaban barat secara keseluruhan,” jelasnya.

“Anda lihat semua serangan teroris yang telah terjadi di Eropa selama 19 tahun terakhir, mereka benar-benar telah mengguncang kita. Islam Radikal telah sepenuhnya menyusup ke masyarakat kita. Di AS kaum kiri sepenuhnya bersekutu dengan orang-orang yang memiliki ideologi itu,” tambahnya.

Putri dari saudara tiri Usamah bin Ladin, Yeslam dan penulis asal Swiss Carmen ini pernah menulis buku memoar tentang kehidupannya di keluarga Bin Ladin.

Reporter Magang: Galya Nger

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Putin Ungkap Alasan Dirinya Lebih Suka Joe Biden Ketimbang Trump di Pemilu AS 2024
Putin Ungkap Alasan Dirinya Lebih Suka Joe Biden Ketimbang Trump di Pemilu AS 2024

Putin Sebut Dirinya Lebih Suka Joe Biden Ketimbang Trump di Pemilu AS 2024, Alasannya Tak Terduga

Baca Selengkapnya
Joe Biden Ucapkan Selamat ke Prabowo Unggul di Pilpres 2024: Saya Harap Hubungan Negara Kita Jauh Lebih Kuat
Joe Biden Ucapkan Selamat ke Prabowo Unggul di Pilpres 2024: Saya Harap Hubungan Negara Kita Jauh Lebih Kuat

Ucapan Joe Biden itu disampaikan melalui sepucuk surat diantarkan Dubes Amerika Serikat untuk ASEAN Yohannes Abraham.

Baca Selengkapnya
Nurdin Halid Nilai Airlangga Hartarto Masih Layak Pimpin Golkar, Ini Alasannya
Nurdin Halid Nilai Airlangga Hartarto Masih Layak Pimpin Golkar, Ini Alasannya

Nurdin Halid Nilai Airlangga Hartarto Masih Layak Pimpin Golkar, Ini Alasannya

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Cak Imin Minta Pendukung AMIN Tunggu Sampai Perhitungan Suara: Ancaman Kecurangan Makin Nyata
Cak Imin Minta Pendukung AMIN Tunggu Sampai Perhitungan Suara: Ancaman Kecurangan Makin Nyata

Calon Presiden (Capres) nomor urut dua, Prabowo Subianto mendapat informasi bahwa ada rencana untuk merusak surat-surat suara Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Baca Selengkapnya
Menhan AS Telepon Prabowo Setelah Jadi Presiden Terpilih, Beri Selamat Menang Pilpres
Menhan AS Telepon Prabowo Setelah Jadi Presiden Terpilih, Beri Selamat Menang Pilpres

Presiden terpilih Prabowo Subianto menerima ucapan selamat dari Menteri Pertahanan AS Lloyd J Austin III setelah penetapan oleh KPU kemarin.

Baca Selengkapnya
Presiden Palestina Ucapkan Selamat untuk Prabowo Unggul di Pilpres 2024
Presiden Palestina Ucapkan Selamat untuk Prabowo Unggul di Pilpres 2024

Ucapan itu disampaikan Mahmoud via surat yang dikirimkan oleh Kedutaan Palestina di Jakarta tertanggal 25 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Pemimpin Dunia Ucapkan Selamat ke Prabowo-Gibran, Moeldoko: Tak Masalah, Hak Kepala Negara
Pemimpin Dunia Ucapkan Selamat ke Prabowo-Gibran, Moeldoko: Tak Masalah, Hak Kepala Negara

Pendiri KawalPemilu Ainun Najib juga mengucapkan selamat kepada Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
Kubu AMIN Nilai Jokowi Tinggalkan Warisan Tidak Baik Usai Sebut Presiden Boleh Memihak di Pilpres
Kubu AMIN Nilai Jokowi Tinggalkan Warisan Tidak Baik Usai Sebut Presiden Boleh Memihak di Pilpres

Hamdan mengatakan masa jabatan Presiden Jokowi yang berakhir tahun ini seharusnya diakhiri dengan sebaik-baiknya.

Baca Selengkapnya
JK Buka-Bukaan Asal Usul Lahan 340 Ribu Hektare Prabowo, Dibeli Tunai 150 Juta US Dolar pada 2004
JK Buka-Bukaan Asal Usul Lahan 340 Ribu Hektare Prabowo, Dibeli Tunai 150 Juta US Dolar pada 2004

Jusuf Kalla (JK) buka-bukaan awal mula kepemilikan lahan 340 ribu hektare milik Prabowo Subianto di Kalimantan.

Baca Selengkapnya