Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Saat Sedang Berjuang di Audisi LIDA 2020, Ibu Jannah Meninggal Dunia

Saat Sedang Berjuang di Audisi LIDA 2020, Ibu Jannah Meninggal Dunia Janna Lida 2020. Janna Lida 2020 / Indosiar©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Audisi Liga Dangdut Indonesia (LIDA) 2020 baru dimulai. Namun ada sejumlah momen haru biru sudah tersaji di konser Bhinneka Tunggal Ika tadi malam.

Salah satu yang sangat menguras air mata saat Siti Nurjannah Rumasukun atau Jannah asal Fakfak Papua Barat mengungkap kisah pilunya, harus kehilangan sang bunda untuk selama-lamanya. Dikala ia berjuang dalam audisi LIDA 2020.

Bantu Pengobatan Sang Bunda

Padahal sala satu tujuan, Jannah ikut kompetisi LIDA 2020 ini agar bisa membantu pengobatan sang bunda tercinta. Namun saat selesai audisi Janna mendapatkan kabar dari sang paman bahwa sang bunda sudah meninggal dunia.

"Jannah gimana hasilnya,"tanya Paman Jannah, Mus.

"Alhamdulillah ,"jawab Janah.

"Jannah sayang mama ya," kata Mus.

"Sayang mama," kata Jannah.

"Keluarga semua sayang mama, tapi mungkin allah lebih sayang mama," kata Mus.

"Jannah,mama tadi sudah dipanggil sama yang maha kuasa, mama sudah meninggal tadi Janna" kata Mus.

Mama Pasti Bangga

Mendengar kisa Jannah,salah satu Host LIDA 2020 Irfan Hakim mengatakan, mama pasti bangga melihat Jannah berada di panggung LIDA 2020 ini.

"Bermaksud berjuang untuk kesembuhan mama ditengah perjuangan kamu, betul yang disampaikan oleh om kamu tadi, allah jauh lebih sayang terhadap mama. Dan mama pasti bangga melihat anaknya berdiri tegak di sini membawa Papua Barat," kata Irfan.

Saat Ini Janna Jagoan Dewi Perssik

Dewi Perssik pun merasa bangga dengan suara Jannah yang merdu dan cara penghayatan bernyanyi.

"Yang membuat terenyuh saya dan sayang banget sama Janna, saat ini kamu jagoan mama Dewi Perssik, kenapa saya bilang seperti itu dia menyanyi selalu dari hati penghayatannya luar biasa dan ketika audisi pun kami belum tahu dapat kabar dari kreatif bahwa orang tua jana sudah dipanggil kita belum ada yang tahu," kata Dewi Perssik seperti dikutip dari Hot Issue.

Tetap Dukung Jannah

Sang bunda meninggal dunia, Janna tidak melihat dan menghadiri pemakamannya.

"Meninggalnya sampai dikubur Janna enggak lihat, untuk keluargaku tetap dukung Jannah," kata Jannah.

siti nurjannah peserta lida 2020 asal fakfak papua baratyoutube indosiar

2020 Merdeka.com

Jadi Orang Hebat

Nassar Fahad Ahmad Sungkar menyakini Jannah akan menjadi penyanyi dangdut yang hebat.

"Saya yakin Jannah akan menjadi seseorang yang hebat karena ada sesuatu yang membuat Janna terpukul membuat Janna sedih itu malah bisa membangkitkan Janna menjadi kuat, yang hebat," katanya.

siti nurjannah peserta lida 2020 asal fakfak papua baratyoutube indosiar

2020 Merdeka.com

(mdk/end)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Terlalu Miskin Sering Dihina, Ligea LIDA Buktikan Kini Sukses Jadi Pedangdut Terkenal
Terlalu Miskin Sering Dihina, Ligea LIDA Buktikan Kini Sukses Jadi Pedangdut Terkenal

Salah satu penyanyi jebolan ajang pencarian bakat Liga Dangdut Indonesia (LIDA) 2021, Ligea saat ini mantap menapaki karirnya di industri hiburan tanah air.

Baca Selengkapnya
Momen Keseruan Judika saat Merayakan Ulang Tahun sang Ibu ke-78 Tahun, Nyanyi Bareng
Momen Keseruan Judika saat Merayakan Ulang Tahun sang Ibu ke-78 Tahun, Nyanyi Bareng

Penyanyi Judika begitu dekat dengan sang ibunda. Dia selalu meluangkan waktu untuk keluarga di tengah kesibukannya.

Baca Selengkapnya
Julid adalah Bentuk Iri Dengki, Ini Ciri-ciri dan Cara Menghadapinya
Julid adalah Bentuk Iri Dengki, Ini Ciri-ciri dan Cara Menghadapinya

Julid menggambarkan sifat yang suka ikut campur urusan orang lain atau sifat yang suka mencari kesalahan orang lain.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan

Budi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.

Baca Selengkapnya
Haru Sambil Taburkan Bunga, Mayjen Kunto Memperlihatkan Makam Anak Sulungnya yang Bernama Senin
Haru Sambil Taburkan Bunga, Mayjen Kunto Memperlihatkan Makam Anak Sulungnya yang Bernama Senin

Menyambut datangnya bulan suci Ramadan 1445 Hijriyah, Mayjen Kunto dan Istri melakukan ziarah ke makam orangtua dan putra sulungnya.

Baca Selengkapnya
Dewa 19 dan Kahitna Meriahkan IIMS 2024, Pesertanya Lebih 23 Merek Otomotif
Dewa 19 dan Kahitna Meriahkan IIMS 2024, Pesertanya Lebih 23 Merek Otomotif

Dyandra Promosindo umumkan deretan program pendukung di pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 15 - 25 Februari 2024 di JIExpo Kemayoran.

Baca Selengkapnya
Ada Malam Muda Mudi saat Tahun Baru di Jakarta, Berikut Daftar Acara dan Jadwalnya
Ada Malam Muda Mudi saat Tahun Baru di Jakarta, Berikut Daftar Acara dan Jadwalnya

Kegiatan diselenggarakan pada Minggu, 31 Januari 2023 yang dimulai dari pukul 18.30 WIB dan berakhir pada pukul 01.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Daftar Festival Musik Terbesar dan Terkenal di Dunia, Ada yang di Indonesia?
Daftar Festival Musik Terbesar dan Terkenal di Dunia, Ada yang di Indonesia?

Acara ini sering disajikan dengan tema seperti genre musik, kebangsaan, atau lokalitas musisi, atau bahkan liburan.

Baca Selengkapnya
Indosiar Hadirkan Program Baru Bertajuk Dangdut Kpop 29Ther, Kolaborasi Bintang Dangdut Indonesia dengan Penyanyi K-Pop
Indosiar Hadirkan Program Baru Bertajuk Dangdut Kpop 29Ther, Kolaborasi Bintang Dangdut Indonesia dengan Penyanyi K-Pop

Sejumlah penyanyi dangdut Tanah Air akan berkolaborasi dengan penyanyi papan atas dari Korea.

Baca Selengkapnya