VIDEO: Daftar Lengkap 23 Mahasiswa Baru Titipan Masuk Unila, Muncul Nama Zulhas

Kamis, 1 Desember 2022 18:27 Reporter : Afida Maulia Sabarini, Didi Syafirdi

Merdeka.com - Rektor nonaktif Universitas Lampung (Unila) Karomani menyebut nama Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan ikut menitipkan nama keponakan masuk Fakultas Kedokteran saat penerimaan mahasiswa baru tahun 2022.

Karomani menjelaskan calon mahasiswa berinisial ZAG itu dititipkan oleh Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Lampung Ary Meizari Alfian. [did]

Baca juga:
Ini Daftar 23 Mahasiswa Baru Diduga Titipan Pejabat kepada Rektor Unila
Jaksa KPK akan Panggil Politisi PDIP Utut Adianto Terkait Mahasiswa Titipan di Unila
PAN: Zulkifli Hasan Tidak Pernah Beri Uang ke Rektor Unila
KPK Dalami Dugaan Zulkifli Hasan hingga Utut Adianto Titip Mahasiswa Baru di Unila
Zulkifli Hasan Bantah Titip Keponakan Masuk Unila

Komentar Pembaca

Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami

Join Merdeka.com

Be Smart, Read More

Indeks Berita Hari Ini

Opini