Merdeka.com - Sektor energi masih akan menjadi salah satu penopang yang mampu mendukung target Indonesia Emas 2045, atau sebagai Top 5 negara ekonomi terbesar dunia.
Wakil Menteri BUMN I, Pahala Nugraha Mansury mengatakan, sektor energi masih bakal menjadi sumber investasi ke depan. Sektor ini diperkirakan bakal memberikan sumbangsih besar bagi target pertumbuhan rata-rata ekonomi 5,7 persen sampai 2045.
"Jelas sekali bahwa sektor energi menjadi salah satu sektor yang mampu menumbuhkan investasi di Indonesia," kata Pahala dalam acara The 2nd IOG 2021 di Bali, Rabu (1/12).
Untuk mencapai target tersebut, yang masih jadi tantangan berikutnya adalah bagaimana memastikan kecukupan energi yang diproduksi di dalam negeri.
"Ini menjadi salah satu tantangan bagaimana BUMN, khususnya Pertamina menjaga kedaulatan energi, independensi energi dan keamanan energi untuk menumbuhkan ekonomi kita 5,7 persen," tekan Pahala.
Pahala menilai, Kementerian BUMN saat ini masih punya pekerjaan rumah untuk memastikan Pertamina mampu menjaga keamanan energi serta menumbuhkan investasi di sektor energi melalui perjanjian kerjasama.
Di sisi lain, sektor energi pun harus mampu mulai bertahan menjaga keamanan energi di tengah proses transisi menuju ekonomi hijau (green economy) dan net zero emission di 2060.
"Tapi growth demand kita lihat terhadap minyak terus tumbuh dan menjadi salah satu kunci sektor yang mendorong permintaan oil adalah transportasi dan sektor mobilitas," papar Pahala.
Permintaan minyak ini terus tumbuh dan diiringi dengan meningkatnya permintaan mobil listrik. Itu juga merupakan impian pemerintah menjadikan Indonesia sebagai produsen utama baterai mobil listrik.
"Kita melihat growth permintaan minyak di Indonesia akan terus tumbuh sampai 2040. Kita melihat polanya juga terjadi untuk permintaan gas yang menjadi salah satu sumber energi selama masa transisi energi," tandasnya.
Reporter: Maulandy Rizky Bayu Kencana
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Menko Luhut: Kalau Kita Mau Hebat, Kita Musti Bikin Diri Kita Hebat
Reformasi Perpajakan Wujudkan Indonesia Maju 2045
Karakteristik Mirip, Indonesia Diminta Sontek Cara China Menuju Negara Maju
PR Pemerintah Perbaiki Kinerja PNS Dukung Indonesia Maju
Kemenkeu Sebut Dunia Prediksi Indonesia Bakal Miliki Pertumbuhan Ekonomi Terbesar
Dahlan Iskan Sebut Pendidikan Syarat Pendapatan per Kapita RI Bisa Capai USD 20.000
Sri Mulyani Ungkap Strategi RI Keluar dari Jebakan Negara Berpenghasilan Menengah
Advertisement
PLN Putus Aliran Listrik di Area Terdampak Banjir Rob Semarang
Sekitar 6 Jam yang laluJokowi Utus Luhut Bereskan Masalah Minyak Goreng
Sekitar 6 Jam yang laluKemenkeu akan Kurangi Penerbitan Utang Rp100 Triliun Tahun Ini
Sekitar 6 Jam yang laluPer 20 Mei 2022, Realisasi Pembiayaan Investasi Capai Rp17 Triliun
Sekitar 7 Jam yang laluMudik Lebaran 2022 Kerek Pendapatan Tol Hingga 28,1 Persen
Sekitar 7 Jam yang laluWisman Asal 5 Negara Ini Paling Banyak Kunjungi Bali di April 2022
Sekitar 8 Jam yang laluKrisis Energi Bukan Alasan Perdalam Ketergantungan Bahan Bakar Fosil
Sekitar 8 Jam yang laluPemerintah akan Kenakan Pajak Lebih Tinggi Jika Dipaksa Ekspor Bahan Baku
Sekitar 8 Jam yang laluRI Diprediksi Kehilangan Devisa USD2,2 M Akibat Larangan Ekspor CPO
Sekitar 8 Jam yang laluPPh dari Program Pengungkapan Sukarela Capai Rp9,25 Triliun
Sekitar 8 Jam yang laluApril 2022, Pembiayaan APBN Melalui Utang Turun 62,4 Persen
Sekitar 9 Jam yang laluPer 13 Mei 2022, Realisasi Anggaran PEN Capai Rp80,79 Triliun
Sekitar 9 Jam yang laluHarga Minyak Naik, Realisasi Subsidi per April 2022 Meningkat Jadi Rp56,62 T
Sekitar 9 Jam yang laluAda Perang Rusia-Ukraina, Airlangga Harap Ekonomi RI Tetap Terjaga
Sekitar 9 Jam yang laluJokowi Utus Luhut Bereskan Masalah Minyak Goreng
Sekitar 6 Jam yang laluPedagang Warteg Belum Temukan Minyak Goreng Curah Harga Rp14.000 per Liter
Sekitar 16 Jam yang laluLarangan Sudah Dicabut, Pengusaha Akui Masih Sulit Ekspor CPO dan Minyak Goreng
Sekitar 1 Hari yang laluMinyak Goreng Curah di Cirebon Melimpah, Harga per Liter Rp14.500
Sekitar 2 Hari yang laluJokowi Soal Harga BBM: Subsidi APBN Gede Sekali, Tahan Sampai Kapan?
Sekitar 2 Hari yang laluDemo di Patung Kuda, Buruh dan Mahasiswa Bawa Empat Tuntutan Ini
Sekitar 2 Hari yang laluAlternatif Cara Tahan Kenaikan Harga Pertalite dkk Tanpa Tambah Utang
Sekitar 2 Hari yang laluLangkah Pemerintah Batalkan Rencana Kenaikan Harga BBM Hingga Tarif Listrik Tepat
Sekitar 2 Hari yang laluAda Perang Rusia-Ukraina, Airlangga Harap Ekonomi RI Tetap Terjaga
Sekitar 9 Jam yang laluSri Mulyani: Ekonomi RI di Kuartal I Cukup Baik Dibanding Negara Lain
Sekitar 11 Jam yang laluKondisi Hancur Universitas di Bakhmut Diserang Roket Rusia
Sekitar 12 Jam yang laluKasus Covid-19 Tidak Naik, Wamenkes Sebut 99,6% Masyarakat Sudah Punya Antibodi
Sekitar 8 Jam yang laluWamenkes: Covid-19 di Indonesia Ada di Fase Terkendali
Sekitar 12 Jam yang laluKorea Utara Abaikan Tawaran Bantuan dan Vaksin Covid dari AS
Sekitar 15 Jam yang laluPerkembangan Transportasi dan Infrastruktur Dukung Suksesnya Mudik 2022
Sekitar 14 Jam yang laluMenhub Budi: Pembayaran Santunan Kecelakaan Turun 50 Persen saat Mudik 2022
Sekitar 16 Jam yang laluPer 10 Mei, KAI Tolak Berangkatkan 707 Penumpang Terkait Covid-19
Sekitar 1 Minggu yang laluFrekuensi Belanja Masyarakat Meningkat Tajam di Ramadan 2022
Sekitar 2 Minggu yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami