Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pencairan JHT Meningkat, BP Jamsostek Bayar Klaim Rp49 Triliun Sepanjang 2022

Pencairan JHT Meningkat, BP Jamsostek Bayar Klaim Rp49 Triliun Sepanjang 2022 BPJS Ketenagakerjaan. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - BPJS Ketenagakerjaan (BP Jamsomtek) mencatat pembayaran klaim mencapai Rp49,03 triliun di sepanjang tahun 2022. Angka ini meningkat sebanyak 15 persen dibandingkan tahun 2021 yang mencapai Rp42,77 triliun.

Meski pembayaran klaim mengalami peningkatan, Direktur Utama Direktur Utama BP Jamsomtek, Anggoro Eko Cahyo menjamin likuiditas keuangan perusahaan tetap aman. Hal ini tercermin dari peningkatan pendapatan iuran mencapai Rp88,3 triliun.

"Pendapatan iuran itu tumbuh 10 persen dibandingkan 2021. Secara keuangan, likuiditas kita masih sangat baik," ungkapnya dalam acara Publik Expose Laporan Keuangan 2022 di Plaza BP Jamsomtek Jakarta, Jumat (12/5).

Dia merinci, peningkatan pembayaran klaim ini tertinggi untuk program Jaminan Hari Tua (JHT). Hal ini dipicu oleh kepanikan masyarakat terkait Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenaker) No. 4 tahun 2022 yang mengatur usia pencairan klaim JHT.

Dia mencatat, pembayaran klaim JHT disepanjang tahun lalu mencapai Rp43,24 triliun. Angka ini meningkat 17 persen dibandingkan tahun 2021 yang mencapai Rp37,08 triliun. "Tapi, itu hanya terjadi di sekitaran Maret, kemudian normal kembali," ungkapnya.

Selanjutnya, pembayaran klaim Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) mencapai Rp23,9 triliun pada 2022. Angka ini meningkat 34 persen dibandingkan tahun 2021 mencapai Rp1,79 triliun.

"Peningkatan klaim JKK ini karena sekarang sudah mulai WFO (Work From Office) tidak lagi WFH, sehingga ada peningkatan kecelakaan kerja," terangnya.

Kemudian, pembayaran klaim jaminan kematian sebanyak Rp270 triliun pada 2022. Angka ini menurun 15 persen dari tahun 2021 mencapai Rp3,16 triliun.

Pembayaran klaim jaminan pensiun (JP) 2022 juga turun 12 persen dibandingkan 2021. Tercatat, pembayaran klaim JP pada tahun 2022 mencapai Rp649 miliar dari Rp735 miliar.

Terakhir, pembayaran Jaminan Kehilangan Pekerjaan (JKP) Rp44,51 miliar. Kecilnya nominal realisasi klaim JKP ini lantaran program baru berjalan di tahun lalu. "Kita terus berupaya untuk memudahkan peserta dalam mencairkan klaim melalui pemanfaatan digitalisasi," pungkasnya.

(mdk/idr)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
image Rekomendasi
1.000 Prajurit TNI Membatik Pecahkan Rekor MURI

1.000 Prajurit TNI Membatik Pecahkan Rekor MURI

Saat membatik massal, para prajurit TNI ini nampak duduk berkelompok.

Baca Selengkapnya icon-hand
image Rekomendasi
Peluk dan Cium Kening Sang Istri, Momen Kombes Pol Donyar Kusumadji Saat Pulang dari Tugas Satgas Ops Amole

Peluk dan Cium Kening Sang Istri, Momen Kombes Pol Donyar Kusumadji Saat Pulang dari Tugas Satgas Ops Amole

Kombes Pol Donyar Kusumadji melepas rindu dengan keluarganya usai melaksanakan tugas Operasi Amole I di Papua.

Baca Selengkapnya icon-hand
image Rekomendasi
5 Resep Kue Pukis Ala Rumahan yang Lezat dan Manis, Mudah Dipraktikkan

5 Resep Kue Pukis Ala Rumahan yang Lezat dan Manis, Mudah Dipraktikkan

Meski mudah ditemukan untuk dikonsumsi, namun tak ada salahnya bagi Anda untuk mencoba membuatnya sendiri di rumah.

Baca Selengkapnya icon-hand
image Rekomendasi
Momen Sandra Dewi Lengket Banget sama Berondong Ganteng, Vibesnya Kayak Mafia Hongkong

Momen Sandra Dewi Lengket Banget sama Berondong Ganteng, Vibesnya Kayak Mafia Hongkong

Sandra Dewi membagikan momen bersama berondong gantengnya saat menghadiri acara pernikahan di Paris. Gayanya super kece sampai disebut miliki vibes kayak mafia.

Baca Selengkapnya icon-hand
image Rekomendasi
Tampil Elegan Dalam Balutan Dress Hitam di Paris, Kecantikan Enzy Storia Bikin Speechless

Tampil Elegan Dalam Balutan Dress Hitam di Paris, Kecantikan Enzy Storia Bikin Speechless

Enzy Storia Leovarisa menghadiri sebuah acara di Paris. Ia tampil mengenakan dress hitam panjang yang elegan.

Baca Selengkapnya icon-hand
Tembok Pembatas Laut dan Daratan Jakarta Bocor, Begini Penampakannya

Tembok Pembatas Laut dan Daratan Jakarta Bocor, Begini Penampakannya

Proyek NCICD itu akan dibangun panjang total tanggul pantai yang dibangun ada 46 km yang membentang dari Marunda hingga Tanjung Priok.

Baca Selengkapnya icon-hand
Catat! Layanan Samsat Jakarta Kini Buka hingga Sabtu

Catat! Layanan Samsat Jakarta Kini Buka hingga Sabtu

Pada Sabtu, pelayanan Samsat dibuka sejak pukul 08.00 WIB 12.00 WIB.

Baca Selengkapnya icon-hand
Tak Punya Uang saat Naik Bus, Wanita ini Lakukan Aksi Nekat ke Pengamen 'Lu Sering Lihat Muka Gue Bang'

Tak Punya Uang saat Naik Bus, Wanita ini Lakukan Aksi Nekat ke Pengamen 'Lu Sering Lihat Muka Gue Bang'

Ia mendapatkan keberuntungan saat tak membawa uang ketika sedang naik bus. Wanita itu nekat melakukan aksi pada seorang pengamen.

Baca Selengkapnya icon-hand
Nasib Nahas Jalur Sepeda di Jakarta Selatan, Begini Kondisinya

Nasib Nahas Jalur Sepeda di Jakarta Selatan, Begini Kondisinya

Penggunaan jalur sepeda memang tidak masif, sehingga kekosongan tersebut digunakan sejumlah pihak.

Baca Selengkapnya icon-hand
Potret Pati Polri Zaman Taruna Kini Bintang Satu, Ayahnya Ternyata Mantan Kapolri

Potret Pati Polri Zaman Taruna Kini Bintang Satu, Ayahnya Ternyata Mantan Kapolri

Beredar di media sosial potret salah seorang pewira tinggi (Pati) Polri saat menyandang status Taruna. Siapakah sosoknya? Berikut ulasannya.

Baca Selengkapnya icon-hand
Kebakaran Ruko di Jakpus, Dua Orang Ditemukan Meninggal

Kebakaran Ruko di Jakpus, Dua Orang Ditemukan Meninggal

"TAT ditemukan di tangga arah lantai ke 2, sedangkan D di kamar mandi lantai 2," kata Kasudin Gulkarmat Jakarta Pusat Asril.

Baca Selengkapnya icon-hand
Momen Lawas Presiden Megawati Lantik AHY jadi Perwira TNI, Sempat Terbalik Pasangkan Pangkat

Momen Lawas Presiden Megawati Lantik AHY jadi Perwira TNI, Sempat Terbalik Pasangkan Pangkat

Pelantikan tersebut diselenggarakan secara resmi pada 23 tahun yang lalu. Ada kejadian tak terduga pada saat proses pelantikan tersebut.

Baca Selengkapnya icon-hand